Anda di halaman 1dari 8

6.4.

Drainase Penyehatan Lingkungan

Untuk memberantas nyamuk yang menjadi


Tujuan sumber penyakit malaria dan demam berdarah
dengan pemutusan siklus kehidupan nyamuk di air

• Untuk penyehatan lingkungan dengan siklus hidup


nyamuk
Kriteria • Siklous hidup nyamuk dari nyamuk bertelur
hingga menjadi kepompong dan kembali menjadi
nyamuk berlangsung selama 7 – 10 hari
Siklus hidup
nyamuk

Untuk memutuskan siklus hidupnya perlu diciptakan suatu


lingkungan yang tidak menunjang berkembang biaknya nyamuk
dengan cara :
a. Menghindari genangan air di permukaan tanah dengan
membuat sistem drainase yang memadai
b. Meninggikan permukaan tanah pada tempat-tempat yang
berbentuk cekungan
Jenis nyamuk yang bertelur pada waktu tidak hujan
Kapasitas dan saat hujan. Untuk jenis nyamuk seperti ini, lama
drainase pengeringan sama dengan lama siklus nyamuk (7-10
hari)

Misalnya: 
• lama siklus nyamuk 10 hari, untuk menghitung kapasitas drainasenya ditentukan
dari pengeringan per hari yang terbesar.

Perhitungan besarnya pengeringan per hari untuk lama hujan kurang dari 10 hari
dengan membagi tinggi hujan dengan 10 hari. Sedangkan untuk hujan yang lebih dari
10 hari dengan cara membagikan tinggi hujan dengan lama hujan yang terjadi. Dapat
dilihat pada tabel di bawah ini.
Tabel hitungan besar pengeringan per hari

Lama hujan (hari) Tinggi hujan (mm) Pengeringan per hari

1 286 28,6

5 362 36,2

10 599 59,9

20 1053 (1/20). 1053 = 52,7

Pengeringan per hari minimum 59,9


• Jenis nyamuk yang bertelur pada saat tidak hujan.
Untuk jenis nyamuk seperti ini perhitungan lama pengeringan
adalah dengan menambah lama hujan dengan lama siklus
nyamuk

Lama hujan Tinggi hujan Lama pengeringan Pengeringan per


(hari) (mm) (hari) hari
1 286 1+10=11 26

5 362 5+10=15 24

10 599 10+10=20 30

20 1053 20+10=30 35

Pengeringan per hari minimum 35


Tugas Drainase
Tugas dikerjakan di rumah, diserahkan Selasa 26/12 jam 10:00

Gambar di bawah ini menunjukkan rencana drainase suatu kompleks perumahan.


Saudara diminta untuk merencanakan dimensi saluran drainase CD, jika diketahui:
Saluran CD menyalurkan air yang berasal dari buangan perumahan dan buangan dari
separuh jalan (lebar jalan = 8 m)

Koefisen limpasan: Cperumahan = 0,75; Cjalan= 0,95


Kecepatan aliran air diperkirakan: Vperumahan= 0,1 m/dt; Vjalan= 0,5 m/dt; Vsaluran= 1 m/dt.
Intensitas hujan dengan kala ulang 2 tahun ditentukan dengan rumus :
2 /3
R  24 
I   
24  tc 
dengan I = intensitas hujan (mm/jam), tc = waktu konsentrasi (jam), R = hujan rancangan
kala ulang 2 tahun = 100 mm/jam

Diketahui : saluran berbentuk empat persegi panjang dengan b = 2h (lebar saluran = 2 kali
tinggi air); kemiringan saluran (I) = 0,0015; n = 0,015; tinggi jagaan = 15 cm.
250 m

Perumahan 20 m

C D
Jalan 8m
The End

Anda mungkin juga menyukai