Anda di halaman 1dari 15

Erosi / Pengikisan

adalah proses pemindahan partikel batuan dari suatu wilayah ke wilayah lain secara alamiah oleh tenaga pengangkut
yang ada di permukaan bumi, antara lain air, angin, es.
Erosi Air

adalah erosi yang dilakukan oleh air, dipermukaan tanah maupun dalam tanah.
a. Erosi Percik
Yakni erosi yang disebabkan oleh percikan air hujan.
b. Erosi Lembar,
yakni erosi yang mengikis lapisan tanah paling atas
(humus).
c. Erosi Alur,
Yakni erosi tahap lanjut yang mulai membentuk alur-
alur sesuai kemiringan lereng.
d. Erosi Parit,
Yakni erosi tahap akhir biasanya akan membentuk
huruf U atau V (di lereng terjal)
Erosi Angin

adalah erosi yang dilakukan oleh angin, biasanya terjadi di wilayah gurun yang rentan badai pasir yang mampu
mengikis batuan.
Erosi Glasial

adalah bentuk pengikisan massa batuan oleh glester yaitu massa es yang bergerak.

Anda mungkin juga menyukai