Anda di halaman 1dari 45

ANGKA INDEKS

1
ANGKA INDEKS

(Konsep Angka Indeks, Indeks Harga Relatif Sederhana


Tertimbang, dan Indeks Agregatif Tertimbang)
ANGKA INDEKS

3
ANGKA INDEKS
 Konsep

Angka indeks adalah angka yang dibuat


sedemikian rupa sehingga dapat
dipergunakan untuk melakukan
perbandingan antara kegiatan yang sama
(produksi, ekspor, hasil penjualan, jumlah
uang beredar, dll) dalam waktu yang
berbeda atau ukuran yg menyatakan tingkat
perubahan harga, kuantitas atau nilai pada
suatu periode dibandingkan dengan periode
tertentu (periode dasar)

4
ANGKA INDEKS
 Nama Lain
Angka indeks sering disebut indeks

 Satuan
Satuan angka indeks % namun dalam
prakteknya jarang dipakai.

5
ANGKA INDEKS
Dalam membuat angka indeks diperlukan dua
macam waktu, yaitu
1. Waktu dasar (base period)
Waktu dasar adalah waktu dimana suatu
kegiatan (kejadian) dipergunakan sebagai
dasar perbandingan.

2. Waktu yang bersangkutan atau sedang berjalan


(current period)
Waktu yang sedang berjalan adalah waktu
dimana suatu kegiatan (kejadian) dipergunakan
sebagai dasar perbandingan terhadap kegiatan
(kejadian) pada waktu dasar.
6
ANGKA INDEKS
Dalam membuat angka indeks diperlukan dua
macam waktu, yaitu
1. Waktu dasar (base period)
Waktu dasar adalah waktu dimana suatu
kegiatan (kejadian) dipergunakan sebagai
dasar perbandingan.

2. Waktu yang bersangkutan atau sedang berjalan


(current period)
Waktu yang sedang berjalan adalah waktu
dimana suatu kegiatan (kejadian) dipergunakan
sebagai dasar perbandingan terhadap kegiatan
(kejadian) pada waktu dasar.
7
TUJUAN
 Setelah selesai mempelajari bab ini Anda
diharapkan mampu:
 memahami pentingnya angka indek dalam
menganalisis masalah ekonomi dan masalah
bisnis
 memahami perbedaan indeks sederhana
dengan indeks agregatif
 memahami perbedaan antara indeks tidak
tertimbang dan indeks tertimbang

8
ANGKA INDEKS
 Tahun tertentu – Given year
 Tahun yang variabelnya ingin dibandingkan
 Variabel tahun tertentu menjadi pembilang

9
PEMBAHASAN

1. Indeks Sederhana
2. Indeks Agregatif Tidak Tertimbang
3. Indeks agregatif Tertimbang
4. Indeks Berantai
5. Perubahan Indeks akibat Perubahan Tahun
Dasar

10
DEFINISI DAN KLASIFIKASI
 Angka indeks adalah rasio antara ukuran
sekarang dengan ukuran pada tahun dasar (base
period) dikali 100.
 Angka indeks tidak memiliki satuan

 Klasifikasi Angka Indeks:


1. Indeks Harga
2. Indeks Kuantitas
3. Indeks Nilai

11
(1) INDEKS SEDERHANA

 Indeks Harga (IH): rasio antara harga tahun n (Pn) dengan harga
tahun dasar (P0) dikali 100.
Pn x 100
IH n =
P0

 Indeks Kuantitas (IK): rasio antara kuantitas tahun n (Qn)


dengan kuantitas tahun dasar (Q0) dikali 100.
Qn
IK n = x 100
Q0

 Indeks Nilai (IN): rasio antara hasil kali harga dan kuantitas
tahun n (Qn) dengan hasil kali harga dan kuantitas tahun dasar
(Q0) dikali 100. PQ
IN n = n n x 100
P0 Q 0
12
LANJUTAN ...
Soal 4
Data pada tabel berikut ini adalah harga dan jumlah
(kuantitas) barang X tahun 2010 dan tahun 2019.
Tentukan besarnya indeks harga (IH), indeks kuantitas
(IK), dan indeks nilai (IN) barang X tahun 2019 dengan
tahun 2010 sebagai tahun dasar dasar.

Keterangan 2010 2019


Harga (ribu rupiah) 60 85
Kuantitas (ton) 240 300

13
JAWAB SOAL 4
 Indeks harga (IH) barang X tahun 2019 dengan tahun
dasar tahun 2010 adalah

= P2019 x 100  85 x100  141,67


IH2019
P2010 60

 Indeks harga barang X tahun 2019 dengan tahun


dasar tahun 2010 adalah 141,67. Angka indeks ini
memberikan informasi bahwa selama periode tahun
2010-2019 harga barang X mengalami kenaikkan
sebesar (141,67 – 100)% = 41,67%

14
LANJUTAN ...
 Indeks kuantitas (IK) barang X tahun 2019 dengan
tahun dasar tahun 2010 adalah
Q2019 300
IK2019 = x 100  x100  125,00
Q 2010 240

 Indeks kuantitas barang X tahun 2019 dengan tahun


dasar tahun 2010 adalah 125. Angka indeks ini
memberikan informasi bahwa selama periode tahun
2010-2019 kuantitas barang X mengalami kenaikkan
sebesar (125 – 100)% = 25%

15
LANJUTAN...
 Indeks nilai (IN) barang X tahun 2019 dengan tahun
dasar tahun 2010 adalah
P2019Q2019 (85)(300)
IN 2019 = x 100  x100  177,08
P2010Q 2010 (60)(240)

 Indeks nilai barang X tahun 2019 dengan tahun dasar


tahun 2010 adalah 177,08. Angka indeks ini
memberikan informasi bahwa selama periode tahun
2010-2019 kuantitas barang X mengalami kenaikkan
sebesar (177,08 – 100)% = 77,08%

16
(2) INDEKS AGREGATIF (KOMPOSIT)
 Indeks Harga Agregatif (IHn): rasio antara harga
tahun n (Pn) dengan harga tahun dasar (P0) yang
meliputi beberapa macam produk dikali 100.
 Pn
IH n = x 100
 P0

 Indeks Kuantitas Agregatif (IK): rasio antara


kuantitas tahun n (Qn) dengan kuantitas tahun dasar
(Q0) yang meliputi beberapa macam produk dikali
100.  Qn
IK n = x 100
 Q0

17
LANJUTAN . . .

 Indeks Nilai Agregatif (IN): rasio antara nilai produk


tahun n (Pn.Qn) dengan nilai produk tahun dasar (P0.Q0)
yang meliputi beberapa macam produk dikali 100.

 Pn Q n
I Nn = x 100
 P0 Q 0

Statistika I: Angka Indeks 18


LANJUTAN ...
Soal 5
Tabel berikut ini berisi data mengenai harga dan jumlah tiga macam
barang yang banyak dikonsumsi oleh masyarakat pada tahun 2010 dan
tahun 2019, yaitu X, Y, dan Z. Perkembangan harga ketiga barang
tersebut dapat dilihat pada tabel berikut ini:

Harga (P)
Barang
2010 2019
X 800 840
Y 2.000 2.400
Z 1.400 1.560

Tentukan indeks harga tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010
meliputi ketiga jenis barang tersebut.

19
Jawaban Soal 5

Harga (P)
Barang
2010 2019
X 800 840
Y 2.000 2.400
Z 1.400 1.560
4.200 4.800

 Indeks harga (IH) tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010 meliputi
barang X, Y, Z adalah

 P2019 (840  2.400  2.560) 4.800


IH2019 = x 100    114,29
 P2010 (800  2.000  1.400) 4.200

 Indeks harga barang tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010 adalah
114,29. Angka indeks ini memberikan informasi bahwa selama periode
tahun 2010-2019 harga barang-barang mengalami kenaikkan sebesar
(114,29 – 100)% = 14,29%

20
LANJUTAN ...
Soal 6
Tabel berikut ini berisi data mengenai jumlah tiga macam
barang konsumsi pada tahun 2010 dan tahun 2019.

Banyaknya (Q)
Barang (Unit)
2010 2019
X 15 26
Y 23 36
Z 10 18

Berdasarkan data tersebut tentukan indeks kuantitas


tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010 yang meliputi
tiga macam barang tersebut.
21
Jawaban Soal 6

Banyaknya (Q)
Barang (Unit)
2010 2019
X 15 26
Y 23 36
Z 10 18
48 80

 Indeks kuantitas (IK) tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010
meliputi barang X, Y, Z adalah

 Q2019 (26  36  18)


IK2019 = x 100  x100  166,67
 Q 2010 (15  23  10)

 Indeks harga barang tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010 adalah
166,67. Angka indeks ini memberikan informasi bahwa selama periode
tahun 2010-2019 harga barang-barang mengalami kenaikkan sebesar
(166,67 – 100)% = 66,67%
22
LANJUTAN
Soal 7
Tabel berikut ini berisi data mengenai harga dan
jumlah tiga macam barang konsumsi pada tahun 2010
dan tahun 2019.

Harga Kuantitas
Barang
2010 (P0) 2019 (Pn) 2010 (Q0) 2019 (Qn)
X 800 840 10 14
Y 2.000 2.400 2 3
Z 1.400 1.560 6 8

Berdasarkan data tersebut, tentukan indeks kuantitas


agregatif tahun 2019 dengan tahun dasar 2010.

23
Jawaban Soal 7

Barang Harga Kuantitas


P0.Q0 Pn.Qn
2010 (P0) 2019 (Pn) 2010 (Q0) 2019 (Qn)

X 800 840 10 14 8.000 11.760


Y 2.000 2.400 2 3 4.000 7.200
Z 1.400 1.560 6 8 8.400 12.480
20.400 31.440

 Indeks nilai (IN) tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010 meliputi
barang X, Y, Z adalah

 P2019Q 2019 31.440


I N 2019 = x 100   154,12
 P2010Q 2010 20.400
 Indeks nilai barang tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010 adalah
154,12. Angka indeks ini memberikan informasi bahwa selama periode
tahun 2010-2019 harga barang-barang mengalami kenaikkan sebesar
(154,12 – 100)% = 54,12%
24
(3) INDEKS AGREGATIF TERTIMBANG

 Formula indeks agregatif tertimbang:

(Pn x w)
Iw = x 100
(Po x w)

 Formulas Laspeyres: kuantitas tahun dasar (Q0) sebagai


penimbang.
 Pn Q 0
IL n = x 100
 P0 Q 0

25
LANJUTAN ...

Soal 8
Tabel berikut ini berisi data mengenai harga dan jumlah
(kuantitas) tiga macam barang yang banyak dikonsumsi oleh
masyarakat, yaitu X, Y, dan Z pada tahun 2010 dan tahun 2019.

Harga Kuantitas
Barang
2010 (P0) 2019 (Pn) 2010 (Q0) 2019 (Qn)
X 800 840 10 14
Y 2.000 2.400 2 3
Z 1.400 1.560 6 8

Tentukan besarnya indeks Laspeyres dan apa maknanya?

26
LANJUTAN ...
 Jawaban Soal 8
Harga Kuantitas
Barang P0.Q0 Pn.Q0
2010 (P0) 2019 (Pn) 2010 (Q0) 2019 (Qn)

X 800 840 10 14 8.000 8.400


Y 2.000 2.400 2 3 4.000 4.800
Z 1.400 1.560 6 8 8.400 9.360
20.400 22.560

(P2019 Q 2010 ) 22.560


IL 2019 = x 100  x100  110,59
(P2010 Q 2010 ) 20.400

 Indeks Laspeyres tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010


adalah 110,59. Angka indeks ini memberikan informasi bahwa
selama periode tahun 2010-2019 harga barang-barang
mengalami kenaikkan sebesar (110,59 – 100)% = 10,59%

Statistika I: Angka Indeks 27


LANJUTAN ...
 Formulasi Paasche: kuantitas tahun n (Qn) sebagai
penimbang.
 Pn Q n
IPn = x 100
 P0 Q n

28
LANJUTAN ...
Soal 9
Tabel berikut ini berisi data mengenai harga dan jumlah
(kuantitas) tiga macam barang yang banyak dikonsumsi oleh
masyarakat, yaitu X, Y, dan Z pada tahun 2010 dan tahun
2019.

Harga Kuantitas
Barang
2010 (P0) 2019 (Pn) 2010 (Q0) 2019 (Qn)
X 800 840 10 14
Y 2.000 2.400 2 3
Z 1.400 1.560 6 8

Tentukan besarnya indeks Paasche dan apa maknanya?

29
LANJUTAN ...
Jawaban Soal 9
Harga Kuantitas
Barang P0.Qn Pn.Qn
2010 (P0) 2019 (Pn) 2010 (Q0) 2019 (Qn)
X 800 840 10 14 11.200 11.760
Y 2.000 2.400 2 3 6.000 7.200
Z 1.400 1.560 6 8 11.200 12.480
28.400 31.440

 P2019Q 2019 31.440


IP2019 = x 100  x100  110,70
 P2010Q 2019 28.400
Indeks Paasche tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010
adalah 110,70. Angka indeks ini memberikan informasi bahwa
selama periode tahun 2010-2019 harga barang-barang mengalami
kenaikkan sebesar (110,70 – 100)% = 10,70%

Statistika I: Angka Indeks 30


LANJUTAN
 Formula Fisher: akar dari hasil kali antara IL dan IP.

IFn = IL n x IPn

Soal 10
Misalnya diketahui besanya indeks Laspeyres (IL) tahun 2019 =
110,59 dan indeks Paasche (IP) tahun 2019 adalah 110,70.
Besanya indeks Fisher (IF) tahun 2019 adalah

IF2019 = IL 2019 x IP2019  (110 ,59)(110 .70)  110 ,64

Indeks Paasche tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010 adalah
110,64. Angka indeks ini memberikan informasi bahwa selama
periode tahun 2010-2019 harga barang-barang mengalami
kenaikkan sebesar (110,64 - 100)% = 10,64%
31
LANJUTAN

 Formula Marshal-Edgeworth: penjumlahan kuantitas


tahun n (Qn) dan kuantitas tahun dasar (Q0) sebagai
penimbang.

 Pn (Q 0  Q n )
IME n = x 100
 P0 (Q 0 Q n )

32
LANJUTAN ...
Soal 11
Tabel berikut ini berisi data mengenai harga dan jumlah
(kuantitas) tiga macam barang yang banyak dikonsumsi oleh
masyarakat, yaitu X, Y, dan Z pada tahun 2010 dan tahun 2019.

Harga Kuantitas
Barang
2010 (P0) 2019 (Pn) 2010 (Q0) 2019 (Qn)
X 800 840 10 14
Y 2.000 2.400 2 3
Z 1.400 1.560 6 8

Tentukan besarnya indeks Marshal-Edgeworth dan apa


maknanya?

Statistika I: Angka Indeks 33


LANJUTAN ...
Jawaban Soal 11

Harga Kuantitas
Barang 2010 2019 2010 2019 Q0 + Qn P0( Q0 + Qn) Pn.( Q0 + Qn)
(P0) (Pn) (Q0) (Qn)
X 800 840 10 14 24 19.200 20.160
Y 2.000 2.400 2 3 5 10.000 12.000
Z 1.400 1.560 6 8 14 19.600 21.840
48.800 54.000

 P2009 (Q 2000  Q 2009 ) 54.000


IME 2009 = x 100 = x 100  110,66
 P2000 (Q 2000  Q 2009 ) 48.800

 Indeks Marshal-Edgeworth tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010


adalah 110,66. Angka indeks ini memberikan informasi bahwa selama
periode tahun 2010-2019 harga barang-barang mengalami kenaikkan
sebesar (110,66 - 100)% = 10,66%
Statistika I: Angka Indeks 34
LANJUTAN

 Formula Walsh: menggunakan akar dari hasil kali


antara kuantitas tahun dasar (Q0) dan kuantitas tahun
yang akan ditentukan angka indeksnya (Qn) sebagai
penimbang.
(Pn Q0Qn )
IWn = x 100
(P0 Q0 Q n )

35
LANJUTAN ...
Soal 12
Tabel berikut ini berisi data mengenai harga dan jumlah
(kuantitas) tiga macam barang yang banyak dikonsumsi oleh
masyarakat, yaitu X, Y, dan Z pada tahun 2010 dan tahun
2019.

Harga Kuantitas
Barang
2010 (P0) 2019 (Pn) 2010 (Q0) 2019 (Qn)
X 800 840 10 14
Y 2.000 2.400 2 3
Z 1.400 1.560 6 8

Tentukan besarnya indeks Walsh dan apa maknanya?

36
LANJUTAN ...
Jawaban Soal 12

Harga Kuantitas
Barang 2010 2019 2010 2019 Q0 Qn P0(Q0. Qn) Pn.(Q0 .Qn)
(P0) (Pn) (Q0) (Qn)
X 800 840 10 14 11,83 9.464 9.937,2
Y 2.000 2.400 2 3 2,45 4.900 5.880
Z 1.400 1.560 6 8 6,93 9.702 10.810,8
24.066 26.628

 P2019 Q 2010Q 2009


IW2019 = x 100 = 26.628 x 100  110,65
 P2000 Q2000 Q 2009 24.066

Indeks Walsh tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010 adalah 110,65.
Angka indeks ini memberikan informasi bahwa selama periode tahun 2010-
2019 harga barang-barang mengalami kenaikkan sebesar (110,66 - 100)% =
10,65%
37
LANJUTAN
 Formula Drobisch: akar dari hasil kali antara IL dan IP.
IL n  IPn
ID n =
2
Soal 13
Misalnya diketahui besanya indeks Laspeyres (IL) tahun 2019 =
110,59 dan indeks Paasche (IP) tahun 2019 adalah 110,70.
Besanya indeks Fisher (IF) tahun 2019 adalah

IL2019 + IP2019 110,59  110,7


ID 2019 =   110,65
2 2
 Indeks Drobisch tahun 2019 dengan tahun dasar tahun 2010
adalah 110,65. Angka indeks ini memberikan informasi bahwa
selama periode tahun 2010-2019 harga barang-barang
mengalami kenaikkan sebesar (110,65 - 100)% = 10,65%

38
SOAL INDEKS AGREGATIF TIDAK
TERTIMBANG
Data yang menyajikan besarnya pengeluaran
untuk pembelian jenis bahan makanan berikut.
Hitunglah indeks harga tak tertimbang untuk
tahun 2001 dengan waktu dasar tahun 2000.

Kuantitas
Jenis Bahan Makanan
2000 2001

Daging sapi (per kg) 20 30


Daging kambing (per kg) 500 600
Daging ayam (per kg) 50 75
39
SOAL INDEKS AGREGATIF TIDAK
TERTIMBANG
Data yang menyajikan besarnya pengeluaran
untuk pembelian jenis bahan makanan berikut.
Hitunglah indeks harga tak tertimbang untuk
tahun 2001 dengan waktu dasar tahun 2000.

Kuantitas
Jenis Bahan Makanan
2000 2001

Daging sapi (per kg) 20 30


Daging kambing (per kg) 500 600
Daging ayam (per kg) 50 75
40
SOAL INDEKS AGREGATIF TIDAK
TERTIMBANG
Data yang menyajikan besarnya pengeluaran
untuk pembelian jenis bahan makanan berikut.
Hitunglah indeks harga tak tertimbang untuk
tahun 2001 dengan waktu dasar tahun 2000.

Kuantitas
Jenis Bahan Makanan
2000 2001

Daging sapi (per kg) 20 30


Daging kambing (per kg) 500 600
Daging ayam (per kg) 50 75
41
INDEKS BERANTAI
Xt
IB  .100
X t 1

Tahun Penjualan Indeks % perub. Indeks


(2010=100) Berantai
2010 40 100 - -
2011 48 120 20.00 120.00
2012 52 130 8.33 108.33
2013 60 150 15.38 115.38
2014 56 140 -6.67 93.33
2015 70 175 25.00 125.00
2016 64 160 -8.57 91.43
2017 72 180 12.50 112.50
2018 80 200 11.11 42 111.11
PERUBAHAN TAHUN DASAR

Indeks  Indeks Lama: Tahun


Tahun Lama Baru dasar tahun 2010.
2010=100 2013=100 Indeks pada tahun
2008 75 46.9 2010 = 100.
2009 90 56.3
2010 100 62.5
 Indeks Baru: Tahun
2011 120 75.0 dasar tahun 2013,
2012 140 87.5 sehingga indeks tahun
2013 160 100.0 2013 = 100.
2014 150 93.8
IBaru  ILama 100
I2013

43
Latihan Soal Latihan Soal

Komoditas Harga Produksi


2019 2020 2021 2019 2020 2021
X 200 300 300 300 400 500
Y 300 400 500 400 600 700
Z 500 500 600 400 700 800

Tentukan indeks harga tertimbang dengan menggunakan


rumus Laspeyres, Paasche, Drobisch, Fischer, dan
Marshal Edgeworth
tahun 2021 dengan tahun dasar 2019!
TERIMA KASIH YAAA

45

Anda mungkin juga menyukai