Anda di halaman 1dari 11

BIAYA JANGKA PENDEK

DAN JANGKA PANJANG


Nama Anggota :
1.Muhammad Fathur Rahman (19200328)
2.Angga Setiawan (22200309)
3.Santika Dwi Septyani (22200312)
4.Deah Rahma Dianty (22200304)
TEORI BIAYA PRODUKSI

Biaya dalam pengertian produksi ialah semua beban yang harus


ditanggung oleh produsen untuk menghasilkan suatu produksi.
Biaya produksi adalah semua pengeluaran yang dilakukan oleh
perusahaan untuk memperoleh faktor-faktor produksi dan
bahan-bahan mentah yang akan digunakan untuk menciptakan
barang-barang yang diproduksikan perusahaan tersebut.
TEORI BIAYA PRODUKSI

Biayaproduksi yang di keluarkan setiap perusahaan dapat di bedakan


dalam 2 jenis, yaitu :
1.BiayaEkplisit
Semuapengeluaran untuk memperoleh faktor-faktor produksidan input lain
yang di bayarmelalui pasaran (pembayaran berupa uang).
2.BiayaTersembunyi
pembayaranuntukkeahliaan keusahawanan produsen tersebut modalnya
tersendiri yang di gunakan dalam perusahaan dan banguanan perusahaan
yang di miliki.
MACAM-MACAM BIAYA
Biaya Produksi
Biayaproduksi adalah biaya yang berhubungan langsung dengan produksi
produk tertentu. Biaya produksi terdiri atas biaya bahan baku, biaya tenaga
kerja langsung, dan biaya overhead pabrik.
Biaya Administrasi
Biayaadministrasi adalah biaya yang terjadi dalam rangka pengarahan,
pengendalian, dan pengoperasian perusahaan.
Biaya Pemasaran
•Biayapemasaran adalah biaya yang terjadi dalam rangka promosi suatu
produk.
Teori Biaya Produksi Menurut
Jangka Waktunya

Teori biaya produksi menurut jangka waktunya dibedakan menjadi 2 :

1.Biaya Jangka Pendek

Dalamjangka pendek perusahan adalah jangka waktu di mana sebagian


faktor produksi tidak dapat di tambah jumlahnya. dari Buku Ajar Pengantar
Ekonomi Mikro (2020) karya Arwin, biaya produksi jangka pendek memiliki
fixed cost dan variable cost. Fixed cost berhubungan dengan input yang
sifatnyatetap, seperti biaya sewa gedung. Sedangkan variable cost
dihubungkandengan input yang sifatnyavariabel, seperti gaji pegawai, bahan
mentah, dan lainnya.
2. Biaya Jangka Panjang

Dalam jangka panjang, yaitu jangka waktu di mana semua faktor produksi dapat
mengalami perubahan, yaitu jumlah daripada faktor-faktor produksi yang digunakan
oleh perusahaan dapat ditambah apabila memang dibutuhkan. Faktor-faktor produksi
tersebut adalah: faktor pasar, faktor bahan mentah, faktor fasilitas angkutan, dan faktor
tenaga kerja. Seluruh komponen yang ada dalam biaya jangka panjang, sifatnya selalu
berubah. M a k a dari itu komponen penting dalam jenis biaya produksi ini ialah
perhitungan biaya total, biaya variabel, biaya rata-rata, serta biaya marjinal. Dalam
biaya produksi jangka panjang, biaya variabel merupakan biaya produksi yang mana
jumlahnya bisa berubah, sesuai dengan pengeluaran dan faktor produksinya. Sedangkan
biaya rata-rata merupakan total biaya yang dibagi dengan jumlah produksinya.
Fungsi Jangka Panjang dan Jangka Pendek
Fungsi produksi jangka panjang
Fungsi produksi jangka panjang adalah kurun waktu di mana semua faktorproduksi
adalah bersifat variabel. Ini berarti dalam jangka panjang perubahanoutput
dapat dilakukan dengan cara mengubah faktor produksi dalam tingkatkombinasi
yang seoptimal mungkin.
Fungsi produksi jangka pendek
Fungsi produksi jangka pendek adalah periode waktu dimana paling tidak hanya a d a
satu input yang tetap dan kuantitasnya tidak dapat diubah-ubah. Bila produsen ingin
menambah produksinya dalam jangka pendek, maka hal ini hanya dapat dilakukan
dengan jalan menambah jam kerja dan dengan tingkat skala perusahaan yang ada.
Tujuan Jangka Panjang dan
Jangka Pendek

Tujuan jangka panjang adalah tujuan perusahaan


dalam waktu lama biasanya untuk lima tahun yang
akan datang dan selebihnya.
Tujuan jangka pendek adalah tujuan yang d a p a t
dicapai dalam waktu enam bulan sampai tiga
tahun.
Faktor-Faktor Biaya Produksi
Faktor produksi adalah segala sesuatu yang dibutuhkan untuk memproduksi barang dan
jasa. Faktor produksi yang bisa digunakan dalam proses produksi yaitu :
1.SumberDayaAlam
Sumber d a y a alam adalah segala sesuatu yang disediakan oleh alamyang dapat
dimanfaatkan manusia/ persahaan untuk memenuhi kebutuhannya. Sumber d a y a alam
di sini meliputi segala sesuatu yang a d a di dalam bumi.
2.SumberDayaManusia (Tenaga Kerja Manusia)
Tenaga kerjamanusia adalah segala kegiatan manusia baik jasmani maupun rohani
yang dicurahkan dalam proses produksi untuk menghasilkan barang dan jas.
3.SumberDaya M o d a l
M o d a l menurutpengertian ekonomi adalah barang atau hasil produksi yang
digunakan untuk menghasilkan produk lebih lanjut.
4.SumberDayaPengusaha
Sumber d a y a ini disebut juga kewirausahaan. Pengusaha berperan mengatur dan
mengkombinasikan faktor-faktor produksi dalam rangka meningkatkan
kegunaan barang atau jasa secara efektif dan efisien.
Perencanaan Produksi
Secara umum, perencanaan produksi adalah serangkaian aktivitas untuk merancang strategi
produksi barang atau jasa. Rangkaian aktivitas tersebut mulai dari memikirkan bentuk barang,
ukuran, jumlah, hingga jenis barang yang akan diproduksi.

Tujuan perencanaan produksi jangka panjang


Perencanaan Produksi Jangka Panjang adalah penentuan tingkat kegiatan produksi lebih
daripada satu tahun. Biasanya sampai dengan lima tahun mendatang, dengan tujuan untuk
mengatur pertambahan kapasitas peralatan atau mesin-mesin, ekspansi pabrik dan
pengembangan produk (product development).

Tujuan perencanaan produksi jangka pendek


Perencanaan Produksi Jangka Pendek (Perencanaan Operasional) adalah penentuan kegiatan
produksi yang akan dilakukan dalam jangka waktu satu tahun mendatang atau kurang,
dengan tujuan untuk mengatur penggunaan tenaga kerja, persediaan bahan dan fasilitas
produksi yang dimiliki perusahaan pabrik.
TERIM
A
KASIH!

Anda mungkin juga menyukai