Anda di halaman 1dari 39

Penerapan Analisis

Geostatistik untuk
Estimasi Sumberdaya
Resa Rifal Praditia
PT. Ceria Nugraha Indotama
Mengapa harus
Geostatistik?

BEST FOR You 2


O R G A N I C S C O M PA N Y
“ Geostatistik adalah penerapan metode
probabilistik untuk variabel yang terregionalisasi
(data spasial) ”

BEST FOR You 3


O R G A N I C S C O M PA N Y
Analisis statistic:
- Mean
- Modus
- Standar deviasi dan varians
- Nilai min/max
- Histogram

Analisis Geostatistik:
Korelasi spasial dari sebaran
- Range
- Bearing
- Dip
- Plunge
- Faktor anisotropi mayor/semi mayor
- Faktor anisotropi mayor/minor

BEST FOR You 4


O R G A N I C S C O M PA N Y
Konsep Estimasi

BEST FOR You 5


O R G A N I C S C O M PA N Y
Domain

250

Hutan

?
Pantai

360 330

BEST FOR You 6


O R G A N I C S C O M PA N Y
BEST FOR You 7
O R G A N I C S C O M PA N Y
BEST FOR You 8
O R G A N I C S C O M PA N Y
Range, Maximum informing data, minimum informing data

Range

BEST FOR You 9


O R G A N I C S C O M PA N Y
Range, Maximum informing data, minimum informing data

BEST FOR You 10


O R G A N I C S C O M PA N Y
Outlier

Outlier adalah data yang memiliki nilai yang jauh lebih besar
dibandingkan dengan mean dan modus dari data sehingga dapat
membuat hasil estimasi menjadi overestimate. Selain itu, outlier juga
dapat menyebabkan variogram experimental terlalu acak sehingga
sulit untuk dibuatkan variogram modelnya.

1.5

Mean: 1,3%

? Median: 1,28%
Std deviasi: 0,6%

7.5 1.8 Persentil 95%: 2,55%

Nilai harus diturunkan untuk estimasi


BEST FOR You 11
O R G A N I C S C O M PA N Y
Penentuan Nilai Batas Outlier
• 95% Confidence Interval = mean + (1.96 x std deviasi)
= 1.3 + (1.96 x 0.6)
= 2.47

• Persentil 95% = 2,55 %

• Penentuan langsung berdasarkan pengalaman


1.5

Mean: 1,3%

? Median: 1,28%
Std deviasi: 0,6%

1.8 Persentil 95%: 2,55%


2.47

Nilai yang sudah diturunkan yang


BEST FOR You
digunakan untuk estimasi 12
O R G A N I C S C O M PA N Y
Anisotropisme

BEST FOR You


O R G A N I C S C O M PA N Y
Isotrop vs Anisotrop

Isotrop Anisotrop
» Suatu endapan dikatakan isotrop jika sebaran tersebut » Suatu endapan dikatakan anisotropy jika sebaran
memiliki nilai korelasi yang sama ketika diukur ke tersebut memiliki korelasi yang berbeda jika diukur
segala arah pada arah yang berbeda
» Dalam ilmu geostatistik, suatu endapan dikatakan » Suatu endapan dikatakan anisotropic jika laju
isotropic jika laju perubahan data sama untuk segala perubahan data berbeda untuk tiap arah. Kondisi ini
arah. Kondisi endapan yang benar-benar isotropic merupakan kondisi yang paling umum. Contohnya
secara 3 dimensi sangat jarang untuk ditemukan. pada endapan urat bijih emas epitermal yang memiliki
Namun, kondisi isotropic dalam data 2 dimensi lebih laju perubahan data yang berbeda pada arah strike, dip
umum ditemukan, contohnya pada endapan bauxite. direction, ataupun pada arah yang tegak lurus dengan
strike dan dip.

BEST FOR You 14


O R G A N I C S C O M PA N Y
Isotrop vs Anisotrop

BEST FOR You 15


O R G A N I C S C O M PA N Y
Estimasi pada Kondisi Isotropy

BEST FOR You 16


O R G A N I C S C O M PA N Y
Ellipsoid Isotropi

Bearing sumbu mayor =0


Plunge sumbu mayor =0
Dip sumbu semi-mayor =0
Rasio anisotropi mayor/semimayor = 1
Rasio anisotropi mayor/minor =1

BEST FOR You 17


O R G A N I C S C O M PA N Y
Estimasi pada Kondisi Anisotropy

Rasio Anisotropi = 3
Bearing = 90o

BEST FOR You 18


O R G A N I C S C O M PA N Y
Ellipsoid Anisotropi

Bearing sumbu mayor = 0 to 360


Plunge sumbu mayor = -90 to 90
Dip sumbu semi-mayor = -90 to 90
Rasio anisotropi mayor/semimayor = ?
Rasio anisotropi mayor/minor =?

Didapatkan dari hasil analisis variogram

BEST FOR You 19


O R G A N I C S C O M PA N Y
Variogram

BEST FOR You 20


O R G A N I C S C O M PA N Y
Variogram

Variogram merupakan grafik yang menunjukkan


perbandingan antara perbedaan data dengan jarak
antardata itu sendiri
Variogram merupakan alat dalam geostatistik yang
berguna untuk menunjukkan korelasi spatial antara data
yang diukur. Jika memetakan hasil pengukuran nilai
densitas suatu batuan, maka dapat terlihat bahwa nilai
yang rendah akan berada dekat dengan nilai rendah
lainnya begitu pula dengan nilai yang besar cenderung
berada di dekat nilai yang besar lainnya. Perbedaan data
tersebut dapat dituangkan delam suatu grafik varriogram
sebagai fungsi jarak

BEST FOR You 21


O R G A N I C S C O M PA N Y
Sill : titik di mana grafik variogram model mencapai nilai
puncak, di mana setelah mencapai titik tersebut, grafik
menjadi rata seterusnya
Range : Jarak di mana grafik telah mencapai sill.
Berdasarkan variogram, data sudah tidak memiliki korelasi
satu sama lain jika jaraknya telah melebihi range dari
variogram.
Nugget : Perbedaan atau selisih data pada jarak 0

BEST FOR You 22


O R G A N I C S C O M PA N Y
Nugget Effect

Nugget : Perbedaan atau selisih data pada jarak 0. Efek


nugget terjadi, misalnya ketika sebuah sampel dibagi dua
dan dianalisis pada dua laboratorium yang berbeda,
namun menghasilkan hasil yang berbeda. Perbedaan
hasil tersebutlah yang merupakan efek nugget.
Biasanya, efek nugget bergantung pada jenis
endapannya. Endapan emas yang memiliki distribusi
logam yang tidak merata cenderung memiliki nugget
yang tinggi, sedangkan endapan bijih besi yang memiliki
butiran halus yang merata cenderung memiliki efek
nugget yang rendah. BEST FOR You
O R G A N I C S C O M PA N Y
23
Variogram Experimental

Dimana : Z ( Xi) adalah nilai data di titik Xi.


Z ( Xi + h ) adalah nilai data di titik Xi + h.
N(h) adalah banyaknya pasangan titik yang memiliki jarak h.

Covariance
9
8
7
6
5
Gamma

4
3
2
1
0
2 4 6 8 10 12 14 16 18 20 22 24
Lag
BEST FOR You 24
O R G A N I C S C O M PA N Y
Covariance
Variogram terbagi menjadi dua, yaitu:

 Omnivariogram: variogram segalah arah, yang tidak memiliki arah


secara spesifik. Yang ditinjau cuma jarak dan perbedaan nilai.

 Variogram directional: variaogram yang memiliki arah tertentu


(azimuth). Arah tersebut memiliki batas pencarian spread dan
spread limit. Variogram directional digunakan untuk menentukan
arah pengaruh sebaran yang paling besar dari suatu endapan.

BEST FOR You 25


O R G A N I C S C O M PA N Y
Data Pair Omnivariogram

BEST FOR You 26


O R G A N I C S C O M PA N Y
Datapair Directional Variogram

BEST FOR You 27


O R G A N I C S C O M PA N Y
Variogram Model

BEST FOR You 28


O R G A N I C S C O M PA N Y
BEST FOR You 29
O R G A N I C S C O M PA N Y
Variogram Maps

Variogram maps adalah sebuah tools yang memetakan


kontinuitas dan anisotropisme ke dalam sebuah
bidang. Variogram maps dibentuk dengan
menggunakan beberapa variogram yang dibuat dari
berbagai arah.
Variogram map digunakan untuk mempermudah
penentuan arah yang memiliki kontinuitas paling
tinggi.
Variogram map terdiri dari variogram maps primer dan
sekunder.

BEST FOR You 30


O R G A N I C S C O M PA N Y
Variogram Map Primer dan Sekunder

BEST FOR You 31


O R G A N I C S C O M PA N Y
Langkah-langkah Analisis
Geostatistik dengan
Menggunakan Variogram

BEST FOR You 32


O R G A N I C S C O M PA N Y
Menentukan Dip dan Dip Direction dari Model Sumberdaya

BEST FOR You 33


O R G A N I C S C O M PA N Y
Buat Variogram Map Primer

8 variogram dengan arah yang


berbeda digunakan untuk
membentuk variogram maps.
BEST FOR You 34
O R G A N I C S C O M PA N Y
Pilih variogram dengan sill terendah
dan range terpanjang. Arah tersebut
adalah arah sumbu mayor

BEST FOR You 35


O R G A N I C S C O M PA N Y
Buat Variogram Map Sekunder

Langkah pembuatan variogram map sekunder


sama dengan langkah pembuatan variogram
map primer, hanya saja dibuat pada bidang
yang tegak urus dengan bidang sumbu mayor.
Kemudian pilih arah yang memiliki kontinuitas
paling tinggi. Arah tersebut merupakan arah
dari sumbu semi-mayor.

Setelah arah sumbu mayor dan semi mayor


ditemukan, maka arah bearing, dip, dan plunge
anisotropi telah diketahui.

BEST FOR You 36


O R G A N I C S C O M PA N Y
Memodelkan ketiga variogram sumbu mayor,
semi mayor, dan minor. Ketiga variogram tersebut
dimodelkan dengan nilai sill yang sama. Yang
berbeda adalah renge dari masing-masing
variogram.

Perbandingan range antara variogram sumbu


mayor dan semi mayor merupakan factor
anisotropi mayor/semi mayor, sedangkan
perbandingan range antara variogram mayor dan
minor merupakan factor anisotropi mayor/minor.

BEST FOR You 37


O R G A N I C S C O M PA N Y
Parameter Estimasi

BEST FOR You 38


O R G A N I C S C O M PA N Y
Thank You
Resa Rifal Praditia
082343994741
resa.rifal@gmail.com

Anda mungkin juga menyukai