Anda di halaman 1dari 10

PEKERJAAN JEMBATAN

PERUMAHAN ROROTAN KIRANA LEGACY


TAHAPAN PEKERJAAN

1. JEMBATAN ROROTAN KIRANA LEGACY DIBUAT


DIATAS SODETAN BUATAN YANG
MENHUBUNGKAN ANTARA SODETAN
ROROTAN KIRANA TIMUR DAN BARAT
DENGAN BENTANG SEPANJANG 15 METER.

2. JEMBATAN INI JUGA MENHUBUNGKAN


ANTARA AREA HUNIAN DENGAN AREA
KOMERSIL PERUMAHAN ROROTAN KIRANA
LEGACY.

3. KONSTRUKSI JEMBATAN MENGGUNAKAN


KONSTRUKSI BETON.
TAHAPAN PEKERJAAN

1.
1 PEKERJAAN PERSIAPAN

2.
2 PELAKSANAAN PEKERJAAN

- PEKERJAAN STRUKTUR BAWAH

- PEKERJAAN STRUKTUR ATAS

- PEKERJAAN SARANA PENDUKUNG


PEKERJAAN PERSIAPAN

1 PEKERJAAN SURVEY LOKASI DAN PEMETAAN LOKASI


PEKERJAAN

2 PERENCANAAN UNTUK KEBUTUHAN PELAKSANAAN


PEKERJAAN SEPERTI :
1. PEMBUATAN JALAN KERJA AKSES KENDARAAN DAN
MATERIAL PROYEK
2. PEMBUATAN DIREKSI KEET
3 . PEMBUATAN BEDENG PEKERJA DAN GUDANG MATERIAL
4. LOKASI PABRIKASI MATERIAL
PELAKSANAAN PEKERJAAN
11. PENGUKURAN / STEKOUT
SEBELUM PELAKSANAAN PEKERJAAN PENGUKURAN
DAN STEKOUT DILAKUKAN AGAR TITIK LOKASI
PELAKSANAAN PEKERJAAN SESUAI DENGAN
RENCANA.
PELAKSANAAN PEKERJAAN
PEKERJAAN STRUKTUR BAWAH

11. PEKERJAAN PANCANG

METODE PEKERJAAN PANCANG MENGGUNAKAN


MESIN PANCANG APUNG / PONTON DIKARENAKAN
AREA KERJA DIATAS SALURAN SODETAN.

22. PEKERJAAN PILECAP


SETELAH PEKERJAAN PANCANG SELESAI DILAKSAKAN
DILANJUTKAN DENGAN PEKERJAAN PONDASI PILECAP

DIKAREKAN LOKASI PEKERJAAN DIATAS SODETAN


YANG SUDAH BERFUNGSI MAKA PADA SAAT
PEKERJAAN PONDASI DILAKUKAN PENYUMBATAN AIR
DENGAN KISDAM KARUNG BERISI PASIR UNTUK
MENCEGAH AIR MASUK KEDALAM AREA PILECAP
YANG AKAN DIKERJAKAN..
PELAKSANAAN PEKERJAAN

3 PEKERJAAN PILECAP
2.
SETELAH AIR DILOKASI PENGEJAAN PILECAP SUDAH
KERING BARULAH DAPAT DILAKSAKAN TAHAPAN
PEKERJAAN PENGALIAN TANAH SESUAI DENGAN
ELEVASI YANG DITITUKAN, PEKERJAAN BEGISTIN,
PEMBESIAN DAN PENGECORAN PILECAP.
PELAKSANAAN PEKERJAAN

43. PEKERJAAN PIER / KOLOM


SETELAH PILECAP SELESAI DILAKSAKAN TAHAPAN
PEKERJAAN SELAJUTNYA ADALAH PEKERJAAN PIER /
KOLOM JEMBATAN

54. PEKERJAAN ABUTMENT

ABUTMENT ADALAH BAGIAN DARI UJUNG – UJUNG


JEMBATAN YANG MEMILIKI SABAGAI PENDUKUNG
STRUKTUR DAN SEKALIGUS BERFUNSI SEBAGAI
PENAHAN TANAH
PELAKSANAAN PEKERJAAN

II PEKERJAAN STRUKTUR ATAS


STRUKTUR ATAS TERDIRI DARI PEKERJAAN :
1. BALOK GIRDER ATAU GELAGAR
2. PLAT DEK

16. PEKERJAAN GIRDER / GELAGAR


GIREDER MERUPAKAN BALOK YANG BERFUNGSI
SEBAGAI PENAMPUNG BEBAN YANG DIAKIBATKAN
OLEH AKTIVITAS DAN MENYALURKAN BEBAN KEPADA
STRUKTUR BAWAH

26. PEKERJAAN PLAT DEK


GIREDER MERUPAKAN BALOK YANG BERFUNGSI
SEBAGAI PENAMPUNG BEBAN YANG DIAKIBATKAN
OLEH AKTIVITAS DAN MENYALURKAN BEBAN KEPADA
STRUKTUR BAWAH
PELAKSANAAN PEKERJAAN

36. PEKERJAAN DIAGFRAGMA


SETELAH GIRDER TEPASANG DIPASANG DIAFRAGMA
YANG BERFUNGSI SEBAGAI PENGIKAT ANTAR GIRDER

46. PEKERJAAN PEMBESIAN & COR PLAT


UNTUK PLAT JEMBATAN DENGAN PEMBESIAN DAN
COR READY MIX

Anda mungkin juga menyukai