Anda di halaman 1dari 16

STRATEGIC MANAGEMENT

Modul ke:

06
Blue Ocean Strategy

Fakultas
Pasca Sarjana Prof. Dr. Hapzi Ali, Ir, MM, CMA, MPM

Program Studi
Doktor
Management
UPI YPTK
Padang
Blue Ocean Strategy
• Adalah strategi yang menantang perusahaan untuk
keluar dari Red Ocean Strategy, persaingan
berdarah dengan cara menciptakan ruang pasar
yang belum ada pesaingnya, sehingga kata
kompetisi pun menjadi tidak relevan.
• Blue Ocean Strategy berfokus pada menumbuhkan
permintaan dan menjauh dari kompetisi dengan
menciptakan suatu nilai dan keunikan yang tidak
sembarang unik, namun juga merupakan pangsa
pasar menguntungkan.

Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id


Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id
Blue Ocean Strategy

Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id


Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id
Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id
Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id
Blue Ocean Strategy
Menurut Kim terdapat empat pertanyaan kunci untuk
menantang logika strategi dan model bisnis sebuah
industri:
 Faktor apa saja yang harus dihapuskan dari faktor-
faktor yang telah diterima begitu saja oleh industri?
 Faktor apa saja yang harus dikurangi hingga dibawah
standar industri?
 Faktor apa saja yang harus ditingkatkan hingga di atas
standar industri?
 Faktor apa saja yang belum pernah ditawarkan
industri sehingga harus diciptakan?

Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id


Blue Ocean Strategy
Tiga karekteristik harus ada untuk menerapakan dan
mengkomunikasikan suatu strategi samudra biru :

 strategi harus difocuskan,


 berbeda dari profil kompetisi strategis, dan
 mempunyai suatu tagline yang memaksakan yang
berbicara kepada pasar.

Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id


Kepustakaan
Utama:
1. Pearce, J. A & Robinson, R.B (PR), Strategic Management; Formulation,
Implementation and Control, Irwin Mc Graw-Hill Inc., Singapore, 2013
2. Thomas L. Wheelen & J.David Hunger, (2010) Strategy Management and
Business Policy, Twelfth Edition,

Pendukung:
3. Thompson, A. A & Strickland, A.J (TS), Strategic Management; Concepts
and Cases, 11th edition, Irwin Mc Graw-Hill Inc., Singapore, 2008
4. Hitt, M.A et, al. (H), Strategic Management; Competitiveness and
Globalization, West Publishing Company, St. Paul, 2009
5. David, Fred R (2012). Strategic Management Concept and Cases. 14 th
Edition. Prentice Hall. New York.
6. Hapzi Ali, 2018. Modul Manajeen Strategic, UMB Jakarta.

Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id


081366936766 (Hp/WA)
prof.hapzi@gmail.com

11
Global Economy
• Ekonomi dunia atau ekonomi global secara
umum merujuk ke ekonomi yang didasarkan
pada ekonomi nasional semua negara di dunia.
Ekonomi global juga dapat dipandang sebagai
ekonomi masyarakat global dan ekonomi
nasional yaitu ekonomi masyarakat setempat,
sehingga menciptakan satu ekonomi global.

Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id


Global Economy
Dalam proses aktivitasnya, di bawah ini ada beberapa
perwujudan dari ekonomi global, antara lain:
 Globalisasi produksi
 Globalisasi pembiayaan
 Globalisasi tenaga kerja
 Globalisasi jaringan informasi
 Globalisasi Perdagangan

Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id


Economics

Media and
Technologies
communication

Globalization

Culture Democracy and


politics

Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id


Dampak Positif Ekonomi Global

 Meningkatnya produksi global


 Meningkatnya kemakmuran negara
 Meluasnya pasar produk domestik.
 Memperoleh lebih banyak modal
 Menyediakan dana tambahan bagi pembangunan
di bidang ekonomi.

Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id


Dampak Negatif Ekonomi Global

 Menghambat pertumbuhan di sektor industri.


 Neraca pembayaran menjadi buruk.
 Sektor keuangan semakin tidak stabil.
 Memperburuk prospek pertumbuhan ekonomi
jangka panjang.

Strategic Management, hapzi.ali@mercubuana.ac.id

Anda mungkin juga menyukai