Anda di halaman 1dari 20

PENELUSURAN LITERATUR

A. Ridwan Siregar
PENELUSURAN LITERATUR
Penelusuran literatur (PL) adalah
penelusuran sistematis/terstruktur
dan menyeluruh terhadap semua
jenis literatur yang diterbitkan
untuk mengidentifikasi sebanyak
mungkin yang relevan dengan suatu
topik tertentu

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 2


PL TERSTRUKTUR
“A random search is unlikely to reveal
much of significance for the topic – it
is important that the search is
structured”
Fellow, R and A. Liu (2003) Research methods for construction, 2nd
ed. New York: Blackwell Science.

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 3


PERENCANAAN PL

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 4


LANGKAH PL
1. Tetapkan topik penelusuran
2. Pikirkan cakupan topik
3. Pertimbangkan kata-kata kunci yang akan digunakan
4. Pikirkan jenis informasi yang diinginkan
5. Pikirkan di mana mencari sumber informasi yang relevan
6. Rencanakan tahapan penelusuran
7. Lakukan penelusuran
8. Tinjau perkembangannya
9. Dapatkan salinan informasi
10. Baca, evaluasi dan resap
11. Pertimbangkan apakah informasi yang diperlukan telah diperoleh
12. Tulis karya

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 5


DAFTAR TAJUK SUBYEK
• Daftar tajuk subyek (subject headings)
diperlukan untuk mengetahui struktur/
taksonomi pengetahuan dalam topik tertentu
• Mengetahui terminologi yang lebih luas (BT),
lebih sempit (NT), dan setara (RT)
• Mendapatkan kata kunci yang diperlukan
untuk penelusuran
• Contoh: LCSH (umum) dan MeSH (kedokteran)

LI Modul-1 Karya Akademik dan


ARS 6
Tinjauan Literatur
LCSH
http://id.loc.gov/authorities/subjects.html

LI Modul-1 Karya Akademik dan


ARS 7
Tinjauan Literatur
LCSH: DETAIL

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 8


LCSH: VISUALISASI BUNKRUPTCY

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 9


BOOLEAN LOGIC
• Boolean logic adalah perangkat dasar
penelusuran informasi
• Boolean logic penting untuk:
– menggabungkan (AND)
– memperluas (OR), atau
– mengabaikan (NOT)
istilah-istilah ketika melakukan penelusuran

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 10


KONSEP BOOLEAN LOGIC

A and B A or B A not B

A B A B A B B

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 11


EJAAN DAN ISTILAH ALTERNATIF
• Ejaan dan istilah alternatif adalah penting
untuk mempertimbangkan ejaan yang
berbeda kata
• Contoh: orthopaedics atau orthopedics
• Istilah alternatif harus diingat dan istilah
tersebut dapat ditelusur dengan Boolean Logic
• Contoh: physiotherapy OR “physical therapy”
untuk menelusur semua cantuman yang mungkin
untuk topik ini

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 12


DESKRIPTOR
• Deskriptor adalah kosakata istilah
terkendali (controlled vocabulary of
terms) yang mendefinisikan dengan
konsistensi tinggi konten suatu bahan
• Istilah-istilah dikumpulkan dalam suatu
tesaurus, yang dapat digunakan untuk
mengembangkan strategi penelusuran

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 13


PEMBATASAN PENELUSURAN
• Pembatasan penelusuran diperlukan untuk
memudahkan pemerolehan dokumen yang relevan
dengan kebutuhan
• Pembatasan penelusuran dapat dilakukan dengan
berbagai cara, diantaranya:
– Menggunakan fasilitas pembatasan yang ada
dalam sistem
– Membatasi istilah penelusuran (query)
• Istilah penelusuran dapat dipastikan pada ruas (field)
judul (TI) atau subjek (SU) atau deskriptor (DE)

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 14


CONTOH PEMBATASAN
• Istilah/query terdapat pada judul:
bankruptcy/TI
• Istilah terdapat pada subjek dokumen:
criminal law/SU
• Istilah terdapat pada deskriptor:
copyleft/DE

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 15


PEMENGGALAN ISTILAH
• Pemenggalan (truncation) adalah
penelusuran dengan cara pemotongan istilah
untuk mendapatkan semua bentuk kata yang
berbeda tetapi mempunyai akar kata (stem)
yang sama
• Simbol yang digunakan a.l.: ?, $, atau #
• Kata atau istilah dapat dipenggal pada posisi
tertentu seperti: di kiri, di kanan, atau pada
keduanya
ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 16
KEDEKATAN ISTILAH (PROXIMITY
SEARCHING)
• Same (S)
pediatric (s)fat emulsion akan menemukan
semua cantuman di mana “pediatric” dan “fat
emulsion” terdapat di dalam paragraf yang sama
• With (W)
cardiotonic (w) drugs akan mendapatkan semua
cantuman di mana “cardiotonic” dan “drugs”
terdapat di dalam kalimat yang sama

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 17


KEDEKATAN ISTILAH (PROXIMITY
SEARCHING)
• Adjacency (ADJ)
cardiopulmonary (ADJ) bypass akan mendapatkan
semua cantuman di mana istilah “cardiopulmonary”
diikuti oleh “bypass” dalam satu ruas atau kalimat yang
sama, sedangkan “bypass cardiopulmonary” terpanggil
• Near (N)
cardiac (N) glycosides akan mendapatkan semua
dokumen di mana istilah “cardiac” diikuti oleh
“glycoside” atau istilah “glycoside” diikuti oleh
“cardiac” pada ruas atau kalimat yang sama
ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 18
DATABASE JURNAL DILANGGAN
PERPUSTAKAAN USU

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 19


SUMBER DAYA PERPUSTAKAAN

ARS LI Modul-2 Penelusuran Literatur 20

Anda mungkin juga menyukai