Anda di halaman 1dari 4

Aljabar Boolean

• Aljabar Boolean bekerja dengan himpunan {0, 1} pada operasi


dan aturan tertentu.
• Gerbang-gerbang logika erat kaitannya Aljabar Boole, karena
biasa  digunakan untuk menyatakan nilai fungsi untuk masing-
masing kombinasi biner dengan operator tententu.
• Gerbang Logika adalah dasar pembentuk Sistem Elektronika Digital yang berfungsi untuk
mengubah satu atau beberapa Input (masukan) menjadi sebuah sinyal Output (Keluaran) Logis.

• Gerbang Logika beroperasi berdasarkan sistem bilangan biner yaitu bilangan yang hanya memiliki
2 kode simbol yakni 0 dan 1 dengan menggunakan Teori Aljabar Boolean

• Gerbang Logika yang diterapkan dalam Sistem Elektronika Digital pada dasarnya
menggunakan Komponen-komponen Elektronika seperti Integrated Circuit
(IC), Dioda, Transistor, Relay, Optik maupun Elemen Mekanikal..
• Perbedaan antara Proposisi dengan Aljabar Boole adalah :

• Pada pernyataan proposisi, penulisan nilai sebuah pernyataan dapat ditulis dengan “B” untuk Benar dan “S”
untuk Salah. Sedang pada pernyataan aljabar boole, Penulisan nilai kebenaran ditulis dengan “1” untuk nilai
Benar dan “0” untuk Salah. Sebagai catatan tambahan, penggunaan “1” untuk Benar dan”0” untuk Salah ini
dikenal dengan istilah Logic High atau menyatakan nilai logika dengan “Logika Tinggi”. Sebaliknya, dengan
menggunakan Logic Low, nilai Benar akan menggunakan “0” dan Salah menggunakan “1”.

• Operasi-operasi menggunakan logika yang sama, namun notasinya berbeda.

Anda mungkin juga menyukai