Anda di halaman 1dari 7

TUGAS MATA KULIAH ANALISIS KUATITATIF

TEMA : MODUL
INVENTARIS/INVENTORY
Dosen : Dr.Irwan Gani S.E.,M.Si
Kelompok 4 :
1. Nominanda Sherly Irfanda Ubung NPM : 2211100161101010
2. Leonardo Sihombing NPM : 2211100161101021
MODEL TIPE EOQ

Dik :
Kebutuhan barang (Produk) dalam setahun (D) : 600 Unit/tahun
Biaya Pemesanan (dollar/order)(S) :8
Biaya Penyimpanan (H) : 15%
Lama nya pengiriman barang : 10 hari
Daily per year : 250 hari
Unit cost (dollar/unit) : 30
KEBUTUHAN HARIAN 600/250 HARI = 2.4 PCS
OPTIMAL ORDER QUANTITY (JUMLAH
PEMESANAN YANG DIANGGAP EKONOMIS) = 46.19
PCS
ARTINYA KALAU KITA PUNYA KEBUTUHAN 600 PCS
PERTAHUN MAKA SEBAIKNYA SEKALI ORDER ITU
SEBANYAK 46.19 PCS. KARENA PADA ANGKA
TERSEBUT MENUNJUKAN ANTARA BIAYA
PEMESANAN DAN BIAYA PENYIMPANAN ITU
JUMLAH NYA SAMA ATAU MENDEKATI SAMA. JADI
OPTIMAL ORDER QUANTITY ITU MUNCUL DISAAT
BIAYA SIMAN DENGN BIAYA SIMPAN ITU SAMA.
SEHINGGA KALAU KITA SUDAH
DIREKOMeNDASIKAN BERAPA JUMLAH YANG
HARUS KITA PESAN DALAM SEKALI PESAN ADA
INFORMASI BERIKUTNYA YAITU ORDERS PER
PERIOd. JADI APABILA KITA PERLU 600/THUN.
DALAM SEKALI PESAN JUMLAH NYA 46 MAKA
KITA AKAN MELAKUKAN PEMESANAN
sebanyak12.99 KALI.

REORDER POIN :
PADA SAAT KITA melakukan order, SISA barang 24 UNIT
MAKA KITA HARUS MELAKUKAN PEMESANAN
ULANG
REODER POINT DIDAPAT DARI 2.4 X 10
KENAPA kita HARUS MELAKUKAN PEMESANAN
INVENTORY WITH
PRODUCTION (POQ)
Dik :
Kebutuhan barang dalam setahun (D) : 600 Unit/tahun
Biaya Pemesanan (dollar/order)(S) :8
Biaya Penyimpanan (H) : 15%
Daily production rate : 600/250 hari = 3 unit
Daily per year : 250 hari
Unit cost (dollar/unit) : 30

hasil untuk kebijakan memproduksi 18 unit per putaran.


QUANTITY DISCOUNT
ABC ANALYSIS

Persentase item A dan B. Dalam contoh, kami


ingin 20% item menjadi item A dan 30% menjadi
item B. Setelah program mengurutkan item
berdasarkan volume dolar, 20% pertama dari 10
item akan diklasifikasikan sebagai item A dan
kemudian 30% dari 10 item diklasifikasikan
sebagai B item. Tujuan dari analisis ABC adalah untuk mengidentifikasi barang-
barang terpenting yang disimpan dalam persediaan.
SEKIAN
DAN
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai