Anda di halaman 1dari 13

PERENCANAAN STRUKTUR

BANGUNAN TAHAN GEMPA

DOSEN : EKO DARMA,ST.,MT.


 
Dibuat Oleh :
DINI YULIA PUTRI
41187011170027
Kelas B1
1. Daftar Gempa bumi yang terjadi di Indonesia dan
dunia
(masing-masing 5 gempa bumi)

Daftar Gempa Bumi di Indonesia

Sumatera Lombok
Barat
Aceh

Sulawesi Papua
Daftar Gempa Bumi di Dunia

Assam, 
Chili Tibet

Laut Banda,
Indonesia Kamchatka

Wilayah
Tōhoku
, Jepang
2. Setiap gempa bumi yang terjadi memuat
gambar, lokasi dan waktu kejadian serta berapa
skala richter dan durasi (lama) gempa yang
terjadi

1. Gempa Sumatera Barat


. Gempa Bumi Sumatra Barat 2009 terjadi
dengan kekuatan 7,6 Skala Richter di lepas
pantai Sumatra Barat pada pukul 17:16:10 WIB
 tanggal 30 September 2009. Berdurasi selama
5 menit.
2. Gempa Aceh
Pada tanggal 2 Juli 2013, gempa
berkekuatan 6,1 mengguncang provinsi Aceh
..berdurasi selama 15 detik.

3.Gempa Lombok
Gempa bumi Lombok Juli 2018 adalah
sebuah gempa darat berkekuatan 6,4 Mw
.
 yang melanda Pulau Lombok, Indonesia
 pada tanggal 29 Juli 2018, pukul 06.47
WITA. Gempa tersebut berdurasi selama 10-
20 detik.
4. Gempa Sulawesi
Gempa bumi dan tsunami Sulawesi
2018 adalah peristiwa gempa bumi berkekuatan
7,4 Mw, diikuti dengan tsunami yang melanda
pantai barat Pulau Sulawesi, Indonesia, bagian
utara pada tanggal 28 September 2018, pukul
18.02 WITA. Berdurasi selama 5-7 menit.

5. Gempa Papua
Gempa bumi Papua 1976 terjadi 25 Juni 
1976 di Papua. Kekuatan gempa 7,1 skala
richter ,berdurasi selama 5 menit.
Daftar Gempa Bumi di Dunia

1.Gempa Chili
Gempa Bumi Chili 2010 terjadi dengan
kekuatan 8,8 Skala Richter pada tanggal 27
Februari 2010 di lepas pantai Concepción, 
Chili. Berdurasi selama 5 menit.
 
 

2. Laut Banda, Indonesia


Gempa bumi Laut Banda
1629 mengguncang Laut Banda, Indonesia,
pada tanggal 1 Agustus.dengan kekuatan
8,2-9,2 . berdurasi selama 7 menit.
 
3. Wilayah Tōhoku, Jepang
Gempa Bumi dan tsunami Tōhoku
2011 ( 東北地方太平洋沖地震  Tōhoku
Chihō Taiheiyō-oki Jishin[5], secara harfiah
"Gempa Bumi lepas pantai Samudra
Pasifik wilayah Tōhoku") adalah sebuah 
gempa Bumi dorongan kuat berkekuatan
 9,0. Berdurasi 5 menit.

4. Kamchatka
Pada tanggal 4 Februari 1923, gempa
bumi berkekuatan 8,3–8,5 M diperkirakan
dengan perkiraan lokasi ° N 161.0 ° E 
memicu tsunami 8 meter (26 kaki) yang
menyebabkan kerusakan besar di
Kamchatka,berdurasi selama 4 menit.
5. Gempa Assam, Tibet
Gempa Assam-Tibet 1950 , juga
dikenal sebagai gempa Assam , terjadi
pada 15 Agustus dan memiliki kekuatan
 8,6 saat.berdurasi selama 4 menit.
3. Cari 5 gambar bangunan gedung yang rusak
akibat gempa bumi. Masing-masing diberi
judul, nama gedung, lokasi dan waktu kejadian

1. Gedung Kantor Pemerintahan


yang terletak di kawasan Desa
Passo, Kecamatan Baguala Ambon, ,
Kamis 10 Oktober 2019.
Gedung pemerintahan
2. , Selasa 6 Februari 2018, kota
Huelien Taiwan.
Gedung Perhotelan
 

3. Padang Sumatera
Barat ,30 september 2009
Hotel Ambacang
4.  Filipina , 29 Oktober
Bangunan Gedung Eva Hotel

5. Kabupaten Pidie Jaya,


Aceh, Desember 06 2016
Gedung Sekolah
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai