Anda di halaman 1dari 16

Penyuluhan Stroke

Dr. Dini Astriani, Sp.N

RSUD DR SOEDARSO PONTIANAK


Stroke
• Stroke adalah penyakit pembuluh darah otak
• Menurut WHO:
stroke adalah suatu keadaan dimana ditemukan tanda-tanda
klinis yang berkembang cepat berupa defisit neurologis
fokal dan global, yang dapat memberat dan berlangsung
lama selama 24 ham atau lebih dan atau dapat menyebabkan
kematian, tanpa adanya penyebab lain yang jelas selain
vaskular
• Otak mengemban berbagai tugas di tubuh.
Sehingga gangguan di otak  gangguan
bermacam-macam
• Berbagai gejala : kelumpuhan wajah atau anggota
badan, bicara tidak lancar, pelo, perubahan
kesadaran, gangguan pengelihatan mendadak, dll
• Stroke adalah penyebab disabilitas nomor satu
dan penyebab kematian nomor dua di dunia
setelah penyakit jantung iskemik
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai