Anda di halaman 1dari 16

Daur Air

Untuk Siswa Kelas 5 SD/MI


Kompetensi
Inti

Kompetensi
Dasar

Tujuan
Pembelajaran

Materi
Pembelajaran

Latihan Soal

Penyusun
Kompetensi
KI (KOMPETENSI INTI)
Inti
KI 1 : Menerima dan menjalankan ajaran Agama yang dianutnya.
KI 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan Kompetensi
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru. Dasar
KI 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati
[mendengar, melihat, membaca] dan menanya berdasarkan rasa ingin Tujuan
tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya, dan benda- Pembelajaran
benda yang dijumpainya di rumah, sekolah.
KI 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis Materi
dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang Pembelajaran
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.
Latihan Soal

Penyusun
Kompetensi
Inti
KD (KOMPETENSI DASAR)
Kompetensi
4.2 Menyampaikan teks penjelasan tentang proses daur air, rangkaian Dasar
listrik, sifat magnet, anggota tubuh (manusia, hewan, tumbuhan) dan
fungsinya, serta sistem pernapasan secara mandiri dalam bahasa Tujuan
Indonesia lisan dan tulis dengan memilih dan memilah kosakata baku Pembelajaran
 
Indikator: Materi
Pembelajaran
Menjelaskan daur air dengan menggunakan gambar atau diagram
Latihan Soal

Penyusun
TUJUAN PEMBELAJARAN Kompetensi
Inti
oDengan menggali informasi dari teks bacaan peserta didik mampu menjelaskan
tahapan proses daur air secara runut dan teliti Kompetensi
oDengan membuat peta pikiran tentang teks bacaan peserta didik mampu Dasar
menceritakan kembali tahapan proses daur air secara runut dan teliti
oDengan membaca teks bacaan peserta didik dapat menganalisis informasi
Tujuan
penting tentang proses tahapan daur air dengan cermat
oDengan kerja kelompok, peserta didik terampil untuk membuat dan Pembelajaran
mempresentasikan bagan tahapan proses daur air secara kreatif dan mandiri
oDengan memperhatikan soal ilustrasi matematika peserta didik terampil menulis Materi
dan menyatakan model matematika dan diagram secara cermat dan mandiri Pembelajaran
oDengan mengerjakan latihan, peserta didik terampil menunjukkan kesetaraan
menggunakan perkalian dengan jumlah nilai yang tidak diketahui pada kedua sisi
dengan jujur Latihan Soal
.

Penyusun
Kompetensi
Inti

Kompetensi
Dasar

Tujuan
Pembelajaran

Materi
Pembelajaran

Latihan Soal

Penyusun
Proses 1
Evaporasi

Daur air dimulai dari proses evaporasi. Evaporasi adalah


proses penguapan air yang ada di permukaan bumi karena
adanya energi panas dari matahari.  Air dalam bentuk cair dari
beragam sumber air (seperti laut, danau, sungai,tanah, dan lain
sebagainya) berubah menjadi uap air dan naik ke atas lapisan
atmosfer.
Semakin besar energi panas matahari yang sampai ke
permukaan bumi, maka laju eveporasi juga akan semakin besar.
Proses 2
Kondensasi

Ketika air menguap menjadi uap air, ia akan naik ke


lapisan atas atmosfer. Di ketinggian tertentu, uap air
berubah menjadi partikel es yang berukuran sangat kecil
karena karena pengaruh suhu udara yang rendah. Proses
ini disebut kondensasi.
Partikel-partikel es tadi akan saling mendekati satu
sama lain, bersatu kemudian membentuk awan dan kabut
di langit.
Proses 4
Limpasan

Limpasan adalah proses di mana


air mengalir di atas permukaan bumi.
Air berpindah dan bergerak menuju
tempat yang lebih rendah melalui
saluran-saluran air seperti sungai dan
got hingga kemudian masuk ke
danau, laut, dan samudra. Pada tahap
daur air ini air masuk kembali ke
lapisan hidrosfer.
Proses 5
Infiltrasi

Setelah hujan, tidak semua air


ikut melalui tahap limpasan. Beberapa
di antara mereka bergerak jauh ke
dalam tanah.
Air ini disebut air infiltrasi. Air
merembes ke bawah dan menjadi air
tanah.
TUGAS KELOMPOK !

AMATI GAMBAR DIATAS !


• Gambarlah bagan sederhana untuk menjelaskan siklus air
yang benar dan menarik.
• Selanjutnya, setiap kelompok mempresentasikan bagan
yang dibuatnya. Kelompok lain menanggapi dan memberi
masukan atas bagan yang dipresentasikan.

SELAMAT MENGERJAKAN SEMOGA DIBERI


KELANCARAN DAN KEMUDAHAN!
Quiz

Anda mungkin juga menyukai