Anda di halaman 1dari 13

Fungsi Alat Indera

Oleh
Bu Alfi dan Bu Lia
Sistem
Indera

Mata Telinga Hidung Kulit Lidah


Mata
• Mata merupakan organ indera yang kompleks
dan berfungsi untuk melihat
• Mata dilindungi oleh alis mata dan ulu mata
• Indera penglihat mendeteksi adanya cahaya
dari reseptor
• Memiliki 3 lapisan: lapisan luar, tengah, dan
lapisan dalam
Telinga
• Menerima rangsangan berupa getaran suara
• Berfungsi dalam indera pendengaran juga
menentukan keseimbangan posisi kepala
• Memiliki 3 bagian utama : bagian luar, tengah,
dan dalam
Hidung
• Selain untuk respirasi, juga untuk menangkap
rangsangan kimia yang diterima oleh reseptor
olfaktori
• Pada lapisan membran silia, terdapat enzim
yang merubah sinyal kimia menjadi impuls
saraf
• Impuls saraf dikirim ke bagian otak yaitu saraf
kranial olfaktori I
Lidah
• Organ yang menerima rangsangan adalah ujung
pengecap di antara tonjolan lidah (papila)
• Setiap tonjolan memiliki sensitivitas berbeda
terhadap rasa
• Terdapat 4 sensasi rasa yakni manis, asin, asam,
dan pahit
• Impuls saraf dialirkan ke sistem saraf pusat
(saraf kranial VII dan IX)
Kulit
• Dalam kulit, terdapat reseptor mekanis
(mechanoreceptor)
• Reseptor terdapat dibawah folikel akar rambut
• Terdapat lima jenis sel saraf reseptor yaitu
Ruffini, Krause, Paccini, Meisner, dan ujung
saraf bebas.
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai