Anda di halaman 1dari 21

VISI DAN PRAKARSA PERUBAHAN

CUCU AHMAD SULAEMAN, S.Pd. DAIS NURMILATI, S.Pd.I


Pengajar Praktik CGP ANGKATAN 8
Dapat menilai kesesuaian Visi Sekolah
01 dengan Tujuan Pendidikan yang berpihak
pada murid

TUJUAN Dapat menilai kesesuaian visi sekolah


02
DISKUSI
impian dengan cita-cita yang di harapkan
oleh murid.

Dapat menentukan program apa saja yang


03 dapat mendorong pertumbuhan murid dari
segala sisi.
PUISI KARYA BUNG KARNO
"AKU MELIHAT INDONESIA"
Puisi "AKU MELIHAT INDONESIA"
menggambarkan cita-cita dan harapan untuk
membangun Indonesia yang lebih baik. Beliau
menggunakan metafora untuk menggambarkan
potensi yang ada di Indonesia, serta
menggambarkan harapan untuk membangun
masyarakat yang bijaksana, tempat yang penuh
dengan kasih sayang, dan bangsa yang maju.
Apakah puisi tersebut selaras
dengan cita-cita kita sebagai
pendidik?

Cita-cita kita untuk murid di masa yang


akan datang, tertuang dalam sebuah
VISI
Cita-cita /visi warga sekolah terhadap
murid di masa yang akan datang

Visi yang diharapkan adalah yang


berpihak pada murid, yang di
dalamnya terkandung nilai-nilai Profil
Pelajar Pancasila
MERUMUSKAN KALIMAT RUMPANG "CITA-CITA UNTUK
MURID"

• Kita memimpikan murid -murid yang ....

• Kita percaya bahwa murid adalah .....

• Di sekolah, Kita mengutamakan ....

• Murid di sekolah kita sadar betul bahwa .....

• Kita, warga sekolah ini yakin untuk ....

• Kita dan warga di sekolah faham bahwa ....


Kita memimpikan murid-murid yang ......
Beradab dan Berakhlak Mulia
pembelajar Sepanjang Hayat
Aktif , Kreatif. Berkarakter
Kritis, Berwawasan terbuka
Visi Sekolah

"Dilandasi Iman dan Takwa, Unggul dan


Berwawasan IPTEK"
Visi Sekolah

“Mewujudkan Peserta didik yang


berkarakter, Unggul dan Berwawasan
IPTEK"
Kita percaya bahwa murid adalah ......
Di Sekolah, kita mengutamakan ......
Murid di sekolah kita sadar betul bahwa ......
Kita, warga disekolah ini yakin untuk ......
Kita dan warga disekolah ini faham bahwa ......
Inisiatif Perubahan
Temuan baru menunjukkan bahwa pikiran yang melayang tetap dapat bermeditasi.

Anda mungkin juga menyukai