Anda di halaman 1dari 20

Modul 1.

3
VISI
GURU PENGGERAK
Kiki Melya Sari
CGP Angkatan 7 Kabupaten Tanggamus
Lampung
Tugas Modul 1.3.a.3

MULAI
DARI DIRI
Refleksi Mandiri 1

IMAJIKU TENTANG
MURID
DIMASA DEPAN
IMAJIKU TENTANG MURID
DI MASA DEPAN

Gambaran murid
yang saya dambakan

Beriman & bertaqwa terhadap Berkebhinekaan Global


Tuhan Yang Maha Esa.
IMAJIKU TENTANG MURID
DI MASA DEPAN

Gambaran murid
yang saya dambakan

Mandiri Bernalar Kritis


IMAJIKU TENTANG MURID
DI MASA DEPAN

Gambaran murid
yang saya dambakan

Bergotong Royong Kreatif


UNTUK MEWUJUDKANNYA
MAKA PERAN GURU HARUS

Mengembangkan
Mengajar dengan
diri
kreatif
secara aktif

Sebagai fasilitator Menciptakan


membimbing, pembelajaran
pengarah & motivator yang menyenangkan
bagi murid
UNTUK MEWUJUDKANNYA
MAKA PERAN GURU HARUS

Menggunakan Menjadi teladan & agen


berbagai media & transformasi bagi
ekosistem pendidikan di
sumber belajar sekolah

Menjadi coach bagi Menjalin Kolaboratif


guru lain untuk dengan semua pihak
mewujudkan
pembelajaran yang yang terkait kemajuan
berpusat pada murid siswa
SUASANA SEKOLAH
HARUS...

3
memiliki tempat
1 pembuangan & 4
Nyman, bersih, & pengelolaan sampah Menjalankan tata
rapih tertib sekolah

2 5
Rindang & memiliki Memiliki air bersih
penghijauan yang yang memenuhi
memadai syarat kesehatan
REFLEKSI 2
Melengkapi kalimat rumpang
dengan sungguh-sungguh , sepenuh
hati & pikiran, sehingga tersusun
sebuah paragraf utuh yang dapat
menggambarkan visi tentang murid
& sekolah yang diidam idamkan
Saya memimpikan murid-murid
yang beriman & bertaqwa
kepada TUhan Yang Maha Esa,
berbudi pekerti yang baik,
mandiri, mampu berfikir kritis, &
memiliki keterampilan abad 21,
tetapi tetap berpihak pada Saya percaya bahwa
nilai-nilai & budaya indonesia
murid adalah subyek
dalam pembelajaran
yang memiliki bakat,
minat, dan potensi
yang berbeda-beda
Di sekolah, saya
mengutamakan pembentukan
karakter dengan melakukan
pembiasaan-pembiasaan
yang baik tanpa
mengesampingkan Murid di sekolah saya sadar
pengetahuan kognitif & betul bahwa sekolah
psikomotorik murid.
adalah salah satu tempat
yang menyenangkan untuk
belajar sambil bermain,
mendapatkan ilmu dan
mengembangkan minat,
bakatnya masing-masing.
Saya & guru lain di sekolah yakin
untuk bisa mewujudkan tujuan
Pendidikan Nasional dengan
memaksimalkan pembelajaran
yang berpihak pada murid,
pembelajaran yang dilakukan
dengan suasana menyenangkan
dengan memperhatikan minat & Saya & guru lain disekolah
bakat anak serta kodrat alam &
kodrat zaman dimana anak
paham bahwa guru
berada memiliki pengaruh
terhadap perubahan
murid, untuk itulah guru
harus dapat menjadi
contoh dan teladan bagi
muridnya
Rumusan VISI dalam kalimat-
kalimat yang menggunakan kata
bermakna kuat, spesifik,
berorientasi masa depan,
menekankan potensi yang ada
sehingga khas menggambarkan
Refleksi Mandiri murid dan sekolah dalam konteks
3 yang sesuai dengan kenyataan
1. Apa makna pernyataan visi bagi Bapak/Ibu ?
2. Apa harapan, cita-cita Napak/ibu untuk murid,
rekan pendidik, komunitas sekolah, kehidupan
masyarakat di daerah Bpk/Ibu?
3. Apa yang selama ini jadi keyakinan bersama dan
menyatukan sekolah kita ?
4. Apa yang diharapkan menjadi pembeda antara
murid di sekolah Bapak/Ibu dengan murid di
sekolah lain ?
5. Apa kontribusi orang dewasa dan para pemangku
Gunakan pertanyaan- kepentingan di sekolah kita dalam mewujudkan
pertanyaan disamping murid dengan Profil Peljar Pancasila ?
untuk kemudia
dirumuskan ke dalam
sebuah VISI
Saya berharap murid di sekolah saya tumbuh
Bagi saya VISI merupakan menjadi anak yang berkepribadian sesuai dengan
wawasan kedepan yang Profil Pelajar Pancasila
dijadikan impian atau Kepada rekan pendidik, agar semua rekan
pendidik dapat berkolaborasi mewujudkan tujuan
cita-cita, inspirasi, Pendidikan yang sejalan dengan pemikirn KHD
motivasi & kekuatan dan meningkatkan kualitas pembelajaran
mengenai wujud sekolah Kepada masyarakat sekitar saya berharap,
pada masa yang akan partisipasi & dukungan penuh atas program-
program sekolah yang telah direncanakan dan
datang akan dilaksanakan kedepan
Untuk komunitas sekolah, harapan saya yaitu
senantiasa menjadi wadah tempat bekerjasama
dan bertukar fikiran untuk menetapkan tujuan
dan kemudian mewujudkannya
Yang menjadi keyakinan
bersama dan menyatukan
sekolah kami adalah bahwa
Murid di sekolah saya tentunya
dengan kolaborasi, komunikasi,
dan konfirmasi antara semua akan berbeda dengan di sekolah
warga sekolah, komite, orang tua lain karena kami akan
siswa, IDUKA dan masyarakat mengedepankan keteladanan
maka semua rencana dan karakter sebagai pendidik,
program sekolah akan bisa pembiasaan positif, dan
diwujudkan penanaman karakter Profil
Pelajar Pancasila sebagai
karakter utama bagi murid
KontribusI orang dewasa dan para
pemangku kepentingan di sekolah
kami dalam mewujudkan murid
dengan Profil Pelajar Pancasila
adalah bekerja sama dan terlibat
langsung membantu mewujudkan
setiap program kegiatan untuk
peningkatan kualitas dan
pengembangan sekolah ke arah
yang lebih baik lagi.
VISI
"TERCIPTANYA SUASANA
YANG MENYENANGKAN,
BERIMAN, BERNALAR KRITIS,
DAN BERBUDI PEKERTI YANG
LUHUR UNTUK MEWUJUDKAN
PROFIL PELAJAR PANCASILA"
Terima Kasih

Salam Guru Penggerak


Tergerak, Bergerak & Menggerakkan

Anda mungkin juga menyukai