Anda di halaman 1dari 9

DEMONSTRASI KONTEKSTUAL

MODUL 1.2
Nilai dan Peran Guru Penggerak
Oleh Trikomsiatini
SMP N 1 Alian
CGP Angkatan 8
3 Tahun ke depan saya adalah:
• Guru penggerak yang memiliki motivasi tinggi
yang tergerak,bergerak dan menggerakkan
ekosistem di lingkungan sekolah
• Lulusan guru penggerak yang menjadi bagian
dari agen perubahan untuk mewujudkan Profil
Pelajar Pancasila menuju merdeka balajar
• Lulusan guru penggerak yang akan menjadi
teladan yang baik
Nilai Guru Penggerak
1. Berpihak pada murid
2. Mandiri
3. Reflektif
4. Kolaboratif
5. Inovatif
1. Nilai Guru Penggerak berpihak pada murid

*Guru selalu mengutamakan kepentingan murid


dalam setiap pembelajaran, guru hanyalah
sebagai fasilitator
*Memberikan pendidikan karakter
*Menyediakan saran belajar yang
menyenangkan
*Pembelajaran sesuai dengan kodrat alam dan
kodrat jaman
2. Mandiri
• Pengembangan diri melalui diklat
* Mengikuti berbagai lomba yang berhubungan
dengan pendidikan
3. Reflektif
Guru yang mau melihat dirinya semdiri dan
terus melakukan instropeksi terhadap apa
yang dilakukan
*Evalusi dan refgleksi diri
*Belajar dari pengalaman.
4. Kolaboratif
Guru penggerak yang menjiwai nilai
kolaboratifmampu membangun rasa saling
percaya dan saling menghargai. Dengan
kolaboratif yang baik akan berdampak pada
ekosistem sekolah yang lebih baik. Kolaboratif
antara Kepala Sekolah, teman sejawat dan
instansi.
5. Inovatif
• Memunculkan gagasan baru
• Karya inovatif
*Pembelajaran yang menarik dan
menyenangkan
*Merancang kegiatan proyek yang
menyenangkan.
Terimakasih
Salam Dan Bahagia

Anda mungkin juga menyukai