Anda di halaman 1dari 11

Konsep Asuhan

Keperawatan Dengan
Gangguan Sistem
Pencernaan (Hirschprung)

Kelompok 10:
1. Abdul Wahid
2. Annisa Puji R.a
3. Naila Gina Sari
4. Zulfa Hamida
Definisi
Hirschsprung (megakolon/aganglionic congenital) adalah anomali kongenital yang
mengakibatkan obstruksi mekanik karena ketidakadekuatan motilitas sebagian usus
(Wong, 1996).
Penyakit Hisprung (Hirschprung) adalah kelainan bawaan penyebab gangguan pasase
usus (Ariff Mansjoer, dkk. 2000).
Etiologi
Adapun yang menjadi penyebab hirschsprung atau mega kolon
kongenital adalah diduga karena terjadi faktor genetik dan
lingkungan sering terjadi pada anak dengan Down syndrome,
kegagalan sel neural pada masa embrio dalam dinding usus, gagal
eksistensi, kranio kaudal pada myentrik dan submukosa pada
dinding plexus.
Klasifikasi
Menurut staf pengajar Ilmu Kesehatan Anak FKUI (1996).
Hirschsprung dibedakan sesuai dengan panjang segmen yang terkena,
hirschsprung dibedakan menjadi dua tipe berikut :
1.Segmen pendek aganglionisis mulai dari anus sampai sigmoid
2. Segmen Panjang
Daerah aganglionisis dapat melebihi sigmoid, bahkan kadang dapat
mengenai seluruh kolon atau sampai usus halus
Patofisiologi
Istilah congenital agang lionic Mega Colon menggambarkan adanya kerusakan
primer dengan tidak adanya sel ganglion pada dinding sub mukosa kolon distal.
Segmen aganglionik hampir selalu ada dalam rektum dan bagian proksimal pada
usus besar. Ketidak adaan ini menimbulkan keabnormalan atau tidak adanya
gerakan tenaga pendorong (peristaltik) dan tidak adanya evakuasi usus spontan
serta spinkter rektum tidak dapat berelaksasi sehingga mencegah keluarnya feses
secara normal yang menyebabkan adanya akumulasi pada usus dan distensi pada
saluran cerna. Bagian proksimal sampai pada bagian yang rusak pada Mega
Colon.
Pathway :
Manifestasi Klinis
Pada kelahiran baru tanda dapat mencakup :
-Kegagalan dalam dalam mengeluarkan feses dalam hari pertama atau kedua kelahiran.
-Muntah : mencakup muntahan cairan hijau disebut bile-cairan pencernaan yang diproduksi di
hati.
-Konstipasi atau gas.
-Diare
Pada anak-anak yang lebih tua, tanda dapat mencakup :
-Perut yang buncit
-Peningkatan berat badan yang sedikit
-Masalah dalam penyerapan nutrisi
-infeksi kolon
Pemeriksaan Penunjang
1. Pemeriksaan Laboratorium
a.Kimia darah : dapat membantu mengarahkan pada penatalaksanaan cairan dan elektrolit
b.Darah rutin : untuk mengetahui hematokrit dan platelet preoperatiof
c.Profil koagulasi : untuk memastikan tidak ada gangguan pembekuan darah yang perlu dikoreksi
sebelum operasi dilakukan.
2. Pemeriksaan Radiologi
a.Foto polos abdomen
b.Barium enema
3. Biopsi
Biopsi rektum untuk melihat ganglion pleksus submukosa meisner, apakah terdapat ganglion atau
tidak
Penatalaksanaan

1.Pembedahan
2.konservatif
3.tindakan bedah sementara
4.perawatan
Kesimpulan

● Penyakit Hirschsprung (mega kolon kongenital) adalah suatu


penyumbatan pada usus besar yang terjadi akibat pergerakan usus
yang tidak adekuat karena sebagian dari usus besar tidak memiliki
saraf yang mengendalikan kontraksi ototnya.
Thank you
For your attention

Anda mungkin juga menyukai