Anda di halaman 1dari 6

Ilmu Ekonomi

Oleh : Wahyu Wuryanti, SE., M.Ak.


Tujuan Pembelajaran

 Peserta didik mampu memahami kelangkaan, skala prioritas, pola hubungan


antara kelangkaan dan kebutuhan
 Mampu mengomunikasikan hasil penelitian sederhananya mengenai berbagai
fenomena ekonomi melalui sikap pemanfaatan sumber daya secara efisien
dan berkelanjutan
Ilmu ekonomi

 Ilmu ekonomi adalah suatu ilmu yang memelajari tentang segala tingkah laku
manusia yang bertujuan untuk mendapatkan dan mengelola sumber daya yang
terbatas. Ilmu ekonomi juga dapat dipahami sebagai usaha dalam membuat
suatu alternatif barang atau jasa untuk memuaskan kebutuhan hidup manusia
yang tak terbatas.
ilmu ekonomi dibagi menjadi 3 kelompok yaitu:
1. Ilmu Ekonomi Deskripstif (Descriptive Economic)
2. Ilmu Ekonomi Teori (Economics Theory) ; ekonomi mikro dan makro
3. Ilmu Ekonomi Terapan (Applied Economics)
Tindakan ekonomi, Motif ekonomi, dan Prinsip
ekonomi

Tindakan ekonomi, Motif ekonomi, dan Prinsip ekonomi


 Tindakan ekonomi merupakan pertimbangan individu terhadap nilai
pengorbanan yang harus dilakukan sebelum memperoleh yang diinginkan.
 Motif ekonomi, adalah faktor pendorong tindakan ekonomi
 Prinsip ekonomi merupakan prinsip untuk menilai apakah pengorbanan yang
dilakukan dengan hasil yang diperoleh sebanding
Kebutuhan dan Keinginan akan barang
dan jasa.
 Kebutuhan adalah sesuatu yang harus dipenuhi manusia berupa barang atau
jasa guna mempertahankan kehidupannya. Sementara keinginan adalah
sesuatu hal yang ingin dimiliki, tetapi apabila tidak berhasil mendapatkannya
maka tidak akan berpengaruh besar pada kelangsungan hidup.
Permasalahan ekonomi

 Permasalahan ekonomi yang terjadi timbul akibat kebutuhan manusia yang


tidak terbatas namun alat pemenuhan kebutuhan berupa barang dan jasa
yang terbatas.

Anda mungkin juga menyukai