Anda di halaman 1dari 17

Akidah akhlak

Menghindari perbuatan syirik


Anggota

01 M. MUKHLIS 02 NABILA AMALIA


S

03 NAURAH HASKA I 04 YEGA V


01
Pengertian
syirik
Syirik dari segi bahasa artinya mempersekutukan, secara istilah adalah perbuatan yang
mempersekutukan Allah dengan sesuatu yang lain. rang yang melakukan syirik
disebutmusyrik. Seorang musyrik melakukan suatu perbuatan terhadap makhluk (manusia
maupun benda) yang seharusnya perbuatan itu hanya ditujukan kepada Allah seperti
menuhankansesuatu selain Allah dengan menyembahnya, meminta pertolongan
kepadanya, menaatinya,atau melakukan perbuatan lain yang tidak boleh dilakukan kecuali
hanya kepada Allah Swt
perbuatan syirik termasuk dosa besar. Allah mengampuni semua dosa yang
dilakukanhambanya, kecuali dosa besar seperti syirik. firman Allah Swt
Artinya:

”sesungguhnya Allah tidak akan mengampuni doa syirik, dan Diamengampuni segala
do!a yang selain dari “syirik” itu, bagi siapa yang dikehendaki-'ya. (barang siapa yang
mempersekutukan Allah, maka !ungguh ia telah berbuat dosa yang besar
(Q'S. An-nisaa 48)
02
Macam-Macam Syirik
dilihat dari sifat dan tingkat sanksinya, syirik
dapat dibagi menjadi dua yaitu
1.Syirik Akbar (Syirik Besar)
Syirik akbar merupakan syirik yang tidak akan mendapat ampunan Allah. Syirik
akbar dibagi menjadi dua, yang pertama yaitu
zahirun jail (tampak nyata), yakni perbuatan kepadatuhan-tuhan selain Allah atau
baik tuhan yang berbentuk berhala, binatang, bulan, matahari, batu, gunung,
pohon besar, sapi, ular, manusia dan sebagainya. emikian pula menyembah
makhluk-makhluk ghaib seperti setan, jin dan malaikat. 2ang kedua yaitu syirik
akbar bathinun Khafi (tersembunyi) seperti meminta pertolongan kepada orang
yang telahmeninggal. Setiap orang yang menaati makhluk lain serta mengikuti
selain dari apa yangtelah disyariatkan oleh Allah dan rasul-nya, berarti telah
terjerumus kedalam lembah kemusyrikan.firman Allah Swt
Artinya:

“Dan jika kamu menuruti mereka, sesungguhnya kamu tentulah menjadiorang-


orang yang musrik
(Q'S. Al-Anam 121)
1.Syirik asghar (syirik kecil)
syirik asghar termasuk perbuatan dosa besar, akan tetapi masih ada peluang
diampuniAllah jika pelakunya segera bertobat. Seorang pelaku syirik asghar
dikhawatirkan akanmeninggal dunia dalam keadaan kufur jika ia tidak segera
bertaubat.

Contoh:
● Mengharapkan dunia Ketika beribadah
● Riya’ dalam Ibadah
● Menganggap Sesuatu sebagai Penyebab Kesialan (Tathoyyur)
● Bersumpah dengan Nama Selain Allah SWT
03
Bahaya Perbuatan
Syirik
a.Dosa syirik tidak akan diampuni oleh
Allah .
Sebagaimana firman Allah dalam Q.S. an-Nisa: 48
b. Orang yang meninggal dunia dalam keadaan musyrik akan masuk
neraka dan kekal didalamnya

Sebagaimana firman Allah dalam Q.SAl-Maidah: 72


c. Amalan shaleh yang sudah
dikerjakan oleh orang-orang yang
berbuatsyirik akan lenyap dan sia-sia
04 Simpulan
Pengertian
Syirik adalah menjadikan sekutu bagi Allah dalam hal rububiyah danuluhiyah-Nya. Dan
mayoritas kesyirikan yang timbul adalah dalam perkara uluhiyah,dalam bentuk berdoa kepada
sesuatu bersamaan berdoa kepada Allah, ataumemalingkan salah satu di antara jenis-jenis
ibadah seperti menyembelih, bernadzar,
khauf (rasa takut), roja‟ (harapan) dan mahabbah (kecintaan) kepada yang selain
Allah.
Macam macam syirik
Syirik terbagi menjadi dua macam, yakni syirik akbar (syirik besar) ataudisebut juga dengan
syirik jali (syirik nyata) dan syirik asghar (syirik kecil) ataudisebut juga dengan syirik khafi
(syirik samar-samar).
Bahaya Perbuatan Syirik
Diantara bahaya dari perbuatan syirik adalah Dosanya tidak akan diampuni,Orang yang
meninggal dunia dalam keadaan musyrik akan masuk neraka dan kekaldi dalamnya, dan
Amalan shaleh yang sudah dikerjakan oleh orang-orang yangberbuat syirik akan lenyap dan sia-
sia.
Te Ri Ma Ka Sih

Anda mungkin juga menyukai