Anda di halaman 1dari 13

HAK ATAS KEKAYAAN

INTELEKTUAL (HAKI)
MEMBEDAKAN HAK CIPTA, PATEN, DESAIN
INDUSTRI & MEREK

HAK CIPTA PATEN DESAIN MEREK


INDUSTRI
Pedagang/
SUBYEK Pencipta Inventor Pendesain Pengusaha/
Pemilik Merek

OBYEK Seni, Sastra & IP Invensi Desain Simbol


Teknologi penampilan dagang & jasa
(Proses, Alat) produk
CARA
Deklaratif (tanpa Konstitutif Konstitutif Konstitutif
MENDAPATKAN (Pendaftaran)
pendaftaran) (Pendaftaran) (Pendaftaran)
PERLINDUNGAN
Biasa 20 th 10 th dapat
LAMA Meninggal + 50 th Sederhana 10 th 10 tahun diperpanjang
PERLINDUNGAN (Tgl Penerimaan) (tgl penerimaan) (Tgl penerimaan)
(Sejak Diwujudkan)

(Arif Syamsuddin, Dirjen HKI, 2009)


Scenario
Trans7:
Cerita: Hak
merek
Cipta
Buku: Hak
Cipta
Fasyen:
Desain
Industri
Navilla :
Merek

Gambar:
Hak Cipta
Hak Atas Kekayaan Intelektual
Dasar Hukum HAKI di Indonesia

• Undang-undang Nomor 7/1994


tentang Pengesahan Agreement
Establishing the World Trade
Organization (WTO)
•Undang-undang Nomor 19/2002
tentang Hak Cipta
• Undang-undang Nomor 15/2001
tentang Merek
• Undang-undang Nomor 14/2001
tentang Hak Paten
• Undang-undang Nomor 30/2000
tentang Rahasia Dagang
• Undang-undang Nomor 31/2000
tentang Desain Industri
• Undang-undang Nomor 32/2000
• tentang DTLST
Proses Pendaftaran Perlindungan HAKI
Anggota Komite HKI wajib
memiliki kompetensi dalam
menilai potensi pemanfaatan
HKI, baik dalam aspek
ekonomi maupun sosialnya

Surat dari Fakultas (Dekan)


ditujukan kepada Direktur
DKIB UI dengan Tembusan
Kasubdit Pengembangan dan
Pengelolaan HKI

Berkas Pendaftaran HKI :


Formulir Pendaftaran, Deskripsi
Paten, Surat Pengalihan Hak,
Surat Kuasa, KTP, dll

Tahapan Pendaftaran HKI ke


DJHKI : Menyampaikan dokumen
pendaftaran, memantauan/
monitoring sampai dengan
pendaftaran HKI dikabulkan

Anggaran untuk pendaftaran


perlindungan HKI, serta
insentif bagi Pemeroleh HKI
menjadi bagian dari RKAT
fakultas (sumber dari Damas
dan/atau BOPTN).
Estimasi Anggaran Perlindungan HAKI
Biaya Pendaftaran Hak Cipta (karya tulis dan program
komputer), dibayarkan 1 kali :
1 x Rp. 2.300.000,- per Aplikasi Hak Cipta
Hak Cipta tidak perlu pemeliharaan karena berlaku seumur
hidup

Biaya Pendaftaran Paten, dibayarkan 1 kali :


1 x Rp. 15.000.000,- per Aplikasi Paten

Paten perlu biaya pemeliharaan selama 20 tahun, beban


biaya bervariasi tergantung jumlah klaim (berkisar antara
80 – 150 juta) `
Manfaat HAKI
1. CIPTAAN SEPERTI APAKAH YANG TIDAK
DAPAT DIDAFTARKAN HAK CIPTANYA ?
 CIPTAAN DILUAR BIDANG ILMU
PENGETAHUAN, SENI, DAN SASTRA
CIPTAAN TIDAK ORISINAL

CIPTAAN TIDAK DIWUJUDKAN DALAM


BENTUK NYATA
CIPTAAN YANG SUDAH MENJADI MILIK
UMUM / ORANG LAIN
2. ANDA INGIN MENGEMBANGKAN USAHA HINGGA KELUAR
NEGERI, BAGAIMANA CARA MENGURUS HAKI UNTUK MEREK
ANDA DILUAR NEGERI ? PERLUKAH ANDA MENGURUSNYA DI
INDONESIA JUGA ?

- JIKA INGIN MENGEMBANGKAN USAHA KE PASAR LUAR NEGERI,


MAKA HARUS MENDAFTARKAN MEREK ANDA DI NEGARA DIMANA
PRODUK TERSEBUT DIPERDAGANGKAN.

- PENDAFTARAN MEREK HANYA BERLAKU DI NEGARA DIMANA


MEREK TERSEBUT DIDAFTARKAN, PENDAFTARAN MEREK SAMA
DENGAN PENDAFTARAN YANG DILAKUKAN DI NEGARA INDONESIA.

- PERLU MENGURUSNYA DI INDONESIA JUGA, JANGAN SAMPAI


KETIKA ADA MEREK ASING YANG SAMA DAN MENDAFTAR KE DITJEN
HAKI, ANDA SUDAH TERLAMBAT.
3. ANDA MEMEGANG MEREK DAGANG SEBUAH SALON,
TERNYATA ADA SALON LAIN YANG MENGGUNAKAN NAMA
YANG SAMA DENGAN SALON MILIK ANDA, APA YANG ANDA
LAKUKAN ?

ANDA BISA MEMBUAT LAPORAN DENGAN


MENGAJUKAN PERMOHONAN PENETAPAN
SEMENTARA KE PENGADILAN NIAGA DENGAN
MENUNJUKKAN BUKTI-BUKTI KUAT SEBAGAI
PEMEGANG HAK DAN BUKTI ADANYA PELANGGARAN.
PENETAPAN SEMENTARA DITUJUKAN UNTUK
MENCEGAH BERLANJUTNYA PELANGGARAN HAK
CIPTA.
4. APAKAH SEBUAH MEREK DAPAT HILANG
PERLINDUNGANNYA, JELASKAN ?
- SEBUAH MEREK BISA SAJA DIHAPUSKAN
PENDAFTARANNYA DAN TIDAK LAGI DILINDUNGI
JIKA MEREK YANG DIDAFTARKAN DIGUNAKAN
UNTUK JENIS BARANG/JASA YANG TIDAK SESUAI
DENGAN YANG DIDAFTARKAN.
- SEBUAH MEREK JUGA BISA DIHAPUSKAN
PENDAFTARANNYA ATAU DIGUGAT PENGHAPUSAN
OLEH PIHAK LAIN JIKA TERBUKTI DALAM WAKTU 3
TAHUN BERTURUT-TURUT MEREK YANG
TERDAFTAR TIDAK DIPAKAI DALAM PERDAGANGAN
BARANG/JASA.
5. APAKAH ADA STANDAR BESARNYA ROYALTI YANG
HARUS DIBAYARKAN KEPADA PENCIPTANYA /
PEMEGANG HAK CIPTA, JELASKAN ?

- TIDAK ADA STANDAR, NAMUN BIASANYA BESARNYA

ROYALTI YANG WAJIB DIBAYARKAN KEPADA


PEMEGANG HAK CIPTA OLEH PENERIMA LISENSI
ADALAH BERDASARKAN KESEPAKATAN KEDUA BELAH
PIHAK DENGAN BERPEDOMAN PADA KESEPAKATAN
ORGANISASI PROFESI.

Anda mungkin juga menyukai