Anda di halaman 1dari 9

TUGAS POKOK SEHARI-HARI

DEWAN AMBALAN DAN


DEWAN KEHORMATAN
TUGAS DAN WEWENANG
DEWAN AMBALAN
Merancang Program Kegiatan Merekrut Anggota Baru

Mengurus dan Mengatur Kegiatan Mencari/Menggali Sumber Dana dan


Dilaporkan kepada Pembina Satuan

Mengevaluasi Pelaksanaan Mengelola Dana untuk Menjalankan


Kegiatan Program Kegiatan

Melaporkan Pelaksanaan Kegiatan dan Meningkatkan Potensi Kemampuan


Pertanggungjawaban Keuangan Setiap Anggota Ambalan
Kepada Pembina Satuan
PRADANA dan WAKIL PRADANA

1 Memimpin seluruh sangga yang ada di Ambalan.

Penanggungjawab/koordinator umum dalam pelaksanaan tugas-tugas


2 internal dan eksternal organisasi.

3 Melakukan evaluasi pada pelaksanaan program kerja Ambalan.

4 Melaporkan pelaksanaan kegiatan kepada Pembina Satuan.


KERANI dan WAKIL KERANI
Bertugas sebagai penanggungjawab/koordinator dalam bidang
1 administrasi Ambalan.

Penanggungjawab/koordinator umum dalam pelaksanaan absensi


2 kehadiran anggota Ambalan.

Berkoordinasi dengan Pembina terkait hubungan administratif Gugus


3 Depan dengan jajaran Mabigus dan Kwartir.

4 Melaporkan pelaksanaan kegiatan kepada Pembina Satuan.


BENDAHARA dan WAKIL BENDAHARA

Penanggungjawab/koordinator dalam bidang keuangan, perlengkapan,


1 serta sarana dan prasarana yang ada di Ambalan.

Mengelola keuangan Ambalan, dan dilaporkan kepada Pembina


2 Satuan.

Mengontrol wirausaha milik Ambalan dalam rangka sumber keuangan


3 Ambalan.
PEMANGKU ADAT
Bertugas sebagai pengawas serta pelaksana Adat dan menegakkan
1 peraturan/tata adat di lingkungan Ambalan.

2 Mengelola mekanisme perekrutan dan keanggotaan Ambalan.

Sebagai Ketua serta bertanggungjawab dalam pelaksanaan fungsi


3 Dewan Kehormatan.

Memberikan rekomendasi terkait status keanggotaan, Sidang Adat,


4 penghargaan, maupun pelanggaran yang terjadi di lingkungan
Ambalan.
FUNGSI & WEWENANG
DEWAN KEHORMATAN
Membuat pertemuan Dewan Ke-
1 hormatan secara formal
Berkoordinasi langsung dengan Pembina
4 apabila terdapat hal yang dirasa perlu
untuk dibahas dengan Pembina
Melakukan penilaian dan pengawasan
2 terhadap seluruh anggota Ambalan
Melaksanakan Sidang Adat Ambalan
5 apabila terjadi pelanggaran, atau
hal-hal lain yang perlu diputuskan
Memberikan surat rekomendasi kepada dalam Sidang Adat Ambalan
3 Pembina, dengan sepengetahuan
Pradana/Wakil Pradana
DEWAN KEHORMATAN

Pemberian penghargaan kepada anggota yang berprestasi, baik didalam


1 maupun diluar Gerakan Pramuka.

2 Pemberian tindakan hukum atas pelanggaran terhadap kode kehormatan.

3 Pemberian rehabilitasi anggota Ambalan.


TERIMA KASIH

Edryan Gontar Harahap


0812 2540
5240

@iyandhr

Anda mungkin juga menyukai