Anda di halaman 1dari 9

Modul 3 Kegiatan Belajar 3

PERKEMBANGAN KURIKULUM IPS SD


Pendahuluan

5 hal pokok Kurikulum IPS SD


 Karakteristik Kurikulum Pendidikan IPS SD
 Latar belakang Kurikulum Pendidikan IPS SD
 Pengertian Pendidikan IPS
 Manfaat Pendidikan IPS
 Tujuan Pendidikan IPS
Tinjauan Perkembangan Kurikulum IPS SD

Perkembangan Kurikulum Latar belakang, Pengertian, Manfaat,


Pendidikan IPS SD dan Tujuan Pendidikan IPS SD
Perbedaan Kurikulum IPS SD

A. Kurikulum IPS Tahun 1994

 Materi pelajaran ditata secara lebih terpadu dan lebih sederhana (membaca, menulis dan
berhitung)
 Korelasi antara berbagai ilmu dan penunjangnya ilmu

Misalnya Ilmu pengetahuan dan teknologi (IPTEK) serta muatan lokal

 Sejarah nasional ditambah dengan sejarah lokal (wawasan lingkungan)

 Waktu yang disediakan tidak mengalami perbedaan yang berarti


B. Kurikulum PAKEM (Pembelajaran Aktif Kreatif dan Menyenangkan)

 Sesuai tingkat perkembangan nalar siswa.

 Perbedaan perseorangan/individu dan kemampuan daya serap siswa.

 Suasana pembelajaran yang kondusif.

 Sarana dan sumber belajar yang tersedia.


C. Kurikulum IPS Tahun 2006
Keputusan Menteri Pendidikan Nasional RI Nomor 22 Tahun 2006

 Berkreasi dalam pengembangan

 Istilah pokok Bahasa cukup simpel

 Standar muatan dan muatan dasar

 Jauh lebih sederhana dan sela pelajaran relatif sedikit perminggunya


Prinsip pengembangan Kurikulum
1. Berpusat pada potensi, perkembangan, kebutuhan dan kepentingan peserta didik serta
lingkungannya

2. Beragam dan terpadu

3. Tanggap terhadap perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi dan seni

4. Relevan dengan kebutuhan kehidupan

5. Menyeluruh dan berkesinambungan

6. Belajar sepanjang hayat

7. Seimbang antara kepentingan nasional dan kepentingan daerah


Prinsip Pelaksanaan Kurikulum
1. Potensi, perkembangan dan kondisi peserta didik

2. Menegakkan kelima pilar belajar

3. Peserta didik mendapatkan pelayananyang baik sesuai dengan potensi

4. Suasana hubungan peserta didik dan pendidik yang saling menerima dan menghargai

5. Menggunakan pendekatan multistrategi dan multimedia

6. Mendayagunakan kondisi alam, social dan budaya

7. Mencakup seluruh komponen kompetensi mata pelajaran, muatan local dan pengembangan
diri
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai