Anda di halaman 1dari 10

PROGRAM STUDI

SISTEM INFORMASI MATA KULIAH


DASAR AKUNTANSI

MINGGU KE 3

JURNAL
UMUM
PROGRAM STUDI MATA KULIAH
SISTEM INFORMASI DASAR AKUNTANSI

Pengertian Jurnal
Umum
Jurnal (dalam bahasa Inggris Journal) adalah catatan akuntansi
permanen yang pertama (book of original entry), yang digunakan
untuk mencatat transaksi keuangan perusahaan secara kronologis
dengan menyebutkan akun yang di Debet maupun yang di Kredit.
PROGRAM STUDI MATA KULIAH
SISTEM INFORMASI DASAR AKUNTANSI

Fungsi Jurnal Umum


• Fungsi historis, yaitu jurnal merupakan kegiatan mencatat semua
transaksi keuangan secara kronologis atau berurutan sesuai dengan
tanggal terjadinya.
• Fungsi mencatat, yaitu jurnal merupakan pencatatan yang lengkap
terperinci, artinya semua transaksi dengan sumbernya harus dicatat
tanpa ada yang ketinggalan.
• Fungsi analisis, yaitu jurnal menganalisis transaksi untuk
menentukan akun yang harus di Debet maaupun yang di Kredit.
• Fungsi instruktif, yaitu jurnal merupakan perintah memposting
dalam buku besar baik yang di Debet maupun yang di Kredit sesuai
hasil analisis dalam jurnal.
• Fungsi informatif, yaitu jurnal memberikan keterangan kegiatan
perusahaan secara jelas.
PROGRAM STUDI MATA KULIAH
SISTEM INFORMASI DASAR AKUNTANSI

ATURAN PEMBUKUAN
Kelompok Bertambah( Berkurang(-) Saldo
Akun +) Normal
Harta/Asset Debet (D) Kredit (K) Debet

Utang/ Kredit (K) Debet (D) Kredit


Likuiditas
Modal/Ekuitas Kredit (K) Debet (D) Kredit
Pendapatan Kredit (K) Debet (D) Kredit

Beban Debet (D) Kredit (K) Debet

Prive Debet (D) Kredit (K) Debet


PROGRAM STUDI MATA KULIAH
SISTEM INFORMASI DASAR AKUNTANSI

Tuliskan kop jurnal dimulai Memberi nomor halaman Lajur tanggal: ditulis
Nama perusahaan,Jurnal jurnal disebelah kanan atas tanggal,bulan, secra
Umum dan bulan Pembuatan tertib waktu/kronologis

Bila halaman jurnal habis sudah


habis jurnal dijumlahkan dan diberi
keterangan ALUR PEMBUATAN Lajur No. bukti: ditulis
nomor urut bukti
dipindahkan,selanjutnya halaman transaksi
berikutnya ditulis pindahan dengan
jumlah yang sama.
JURNAL

Lajur uraian: ditulis akun yang


Lajur D: ditulis nilai rupiah Lajur Ref: apabila jurns sudah berubah dengan cara: Tulis
pada baris satu diposting ke buku besar, maka akun yang di debet (D) pada
kolom ref jurnal diisi nomor baris pertama, baris kedua
Lajur K: ditulis nilai rupiah akun yang dikredit (K) tulis
kode akun sesuai dengan akun
pada baris kedua dengan agak bergeser kedalam.
yang bersangkutan
nilai yang sama Baris ketiga keterangan
singkat beri tanda kurung
PROGRAM STUDI MATA KULIAH
SISTEM INFORMASI DASAR AKUNTANSI

CONTOH
Ibu Seila mendirikan usaha laundry dengan nama ‘Kinclong
Laundry’. Adapun transaksi selama bulan Januari adalah sebagai
berikut:
2 Januari 2015 Ibu Seila menyetorkan uang dalam usahanya sebesar Rp 23.000.000
5 Januari 2015 Ibu Seila menyewa gedung untuk tempat usaha selama satu tahun sebesar
Rp 12.000.000
10 Januari 2015 dibeli peralatan laundry (mesin cuci, selang air, setrika) sebesar Rp
7.300.000 dibayar tunai Rp. 6.000.000 sisanya hutang
12 Januari 2015 dibeli perlengkapan berupa sabun cuci, pewangi, dan pelembut sebesar
Rp 3.000.000 dibayar tunai
PROGRAM STUDI MATA KULIAH
SISTEM INFORMASI DASAR AKUNTANSI

16 Januari 2015 diterima hasil laundry selama 1 minggu pertama sebesar


Rp 750.000
20 Januari 2015 dibayar biaya listrik, air, dan telepon sebesar Rp 350.000
23 Januari 2015 dibayar sebagian uang atas pembelian perlatan laundry
sebesar Rp 300.000
26 Januari 2015 Ibu Seila menggunakan uang perusahaan sebesar Rp
250.000 untuk keperluan pribadi
28 Januari 2015 diterima hadil laundry sebesar Rp 500.000
30 Januari 2015 dibayar gaji pegawai sebesar Rp 600.000
PROGRAM STUDI MATA KULIAH
SISTEM INFORMASI DASAR AKUNTANSI
Tgl Keterangan Debet Kredit

Jan 2 Kas Rp. 23.000.000

Modal Rp. 23.000.000

Jan 5 Sewa dibayar dimuka Rp. 12.000.000

Kas Rp. 12.000.000


THANKS
ANY QUESTIONS?

Anda mungkin juga menyukai