Anda di halaman 1dari 9

Konsep Ilmu Perilaku

Manusia

Sri yani, S.Kep,Ners., MMR


PERILAKU MANUSIA

 Secara Umum Perilaku Manusia adalah:


Aktivitas yg timbul karena adanya stimulus dan respons serta
dpt diamati secara langsung maupun tidak langsung.
CIRI-CIRI PERILAKU MANUSIA YG MEMBEDAKAN DARI
MAHLUK LAIN :
1.Kepekaan Sosial
Kemampuan untuk dpt menyesuaikan perilakunya sesuai
pandangan dan harapan org lain. Ex; Perilaku saat ta’ziah berbeda
dgn prilaku pd saat mengikuti pesta
2.)Kelangsungan Perilaku
Perilaku skrg adalah kelangsungan perilaku yg lalu.
Perilaku yg satu ada kaitannya dgn perilaku yg lain.
3.)Orientasi Pada Tugas
Seseorg yg rajin bljr adalah untk dpt menguasai ilmu pengetahuan.
4.)Usaha dan Perjuangan
5.)Tiap2 Individu Adalah Unik
BENTUK2 PERILAKU MANUSIA:

A.Perilaku Pasif(respon internal)


 Perilaku yg sifatnya masih tertutup, terjadi dlm diri individu dan tdk
dpt diamati secara langsung. Perilaku ini sebatas sikap belum ada
tindakan nyata. Ex: Berpikir, berfantasi, mengetahui manfaat KB tapi tdk
mau masuk KB.
B.)Perilaku Aktif (respon eksternal)
 Perilaku yg sifatnya terbuka yg dpt diamati langsung, berupa tindakan nyata.
Menurut SULLIVAN dua hal penting yg mempengaruhi
perkembangan kepribadian individu, Yaitu:Faktor biologis
dan social

Menurut SULLIVAN TAHAP2 dan TUGAS Perkembangan pd setiap fase sbb:


 FASE BAYI, Fase ini berlangsung sejak bayi dilahirkan s/d saat belajar
berbicara. Organ utama untuk berinteraksi antara bayi & lingkungan adalah
ORAL.Lingkungan yg menjadi perhatian bayi adalah benda yg menyediakan
makanan pd saat lapar, Susu(menyusu dgn ibu) atau dot.
 FASE KANAK-KANAK (ditandai anak mulai dpt mengucapkan kata2 hingga
timbulnya interaksi terhadap kawan bermain).
*Peralihan dari fase bayi ke kanak2 dipengaruh perkembangan bahasa.
*Timbulnya konsepsi tentang jenis kelamin.
*Belajar berkomunikasi yg terpenting.
Cont…

 FASE JUVENIL /PUERAL


(Memasuki sekolah dasar,Hal2 terpenting fase ini):
-Anak mulai belajar hidup bersama org lain.
-Anak mulai tunduk kpd otoritas diluar keluarga.
-Anak mulai belajar bersaing & bekerja sama dgn teman sebaya.
-Timbul perasaan penghinaan.
- Membedakan antara khayalan & kenyataan.
- Peristiwa penting pd fase juvenil adalah timbulnya
konsepsi tentang orientasi hidup.
Cont..
 FASE PRAREMAJA
Kebutuhan menjalin hubungan dgn teman sejenis,sahabat
yg dipercaya,bekerja sama dlm melaksanakan
tugas,memecahkan masalah kehidupan.Tugas terpenting
pada fase ini adalah belajar melakukan hub dgn teman
sebaya dgn cara kompetisi maupun bekerja sama.
 FASE REMAJA AWAL
Berakhirnya fase praremaja sampai individu menemukan
suatu pola perbuatan stabil yang memuaskan dorongan2
genital. Timbul banyak konflik akibat kebutuhan kepuasan
seksual,keamanan maupun keakraban.
Cont..
 FASE REMAJA AKHIR
Mulai terpolakan aktivitas seksual melalui langkah pendidikan hingga terbentuk
pola hubungan antar pribadi yg sungguh2 matang sesuai dgn kesempatan yang
ada. Fase ini lebih kearah hak,kewajiban, kepuasan dan tanggung jawab
kehidupan sbg warga masyarakat dan negara.
 FASE DEWASA
Tugas perkembangan fase ini adalah belajar untuk saling ketergantungan &
bertanggung jawab terhadap org lain.
Namun pd usia diatas 60 tahun mulai menyadari sbg individu lansia dan
menerima arti kehidupan dan kematian.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai