Anda di halaman 1dari 9

Geopolitik

dan
geostrategi
indonesia
Kelompok 5
Anggota kelompok :
• A. Ajrina Amelia
• Cindy Sa’dan Tiku Rampan
• Muh. Abiy Arhab
• Ferly Walter Saul Orno
Latar Belakang
•Suatu bangsa tidak terlepas dari pengaruh lingkungan

•Geopolitik dan geostrategi terkait dengan kebijakan


dan strategi wilayah suatu negara
Geopolitik
GeoPolitik adalah pertimbangan-pertimbangan
dasar dalam menentukan alternatif kebijakan
dasar kewilayahan nasional untuk mewujudkan
tujuan tertentu.
GEOPOLITIK
INDONESIA
• Berdasar ideologi pancasila (GI)
• Bangsa Indonesia cinta damai tetapi lebih cinta kemerdekaan
• Anti ekspansionisme
• Ajaran : Ideologi nasional digunakan sebagai pertimbangan
dasar dalam menentukan politik nasionalnya, dihadapkan
pada kondisi dan kedudukan wilayah geografi Indonesia, agar
bangsa Indonesia dapat menjamin kepentingan bangsa dan
negara di tengah-tengah perkembangan dunia.
pertimbangan gI
• Kewilayahan, meliputi: jumlah pulau, batas
wilayah, SDA dll

• Kehidupan, meliputi: sejarah, sosialbudaya, agama,


suku, etnis dll.

• Kewilayahan dan kehidupan menjadi latar belakang


Wawasan Nasional Indonesia (WNI)
Geostrategi
• Merupakan cara/taktik menciptakan kondisi ketahanan
bangsa Indonesia terkait dengan aspek alamiah dan aspek
sosial.

• Aspek Alamiah (trigatra): Letak geografis, Keadaan SDA,


Demografi (kependudukan).

• Aspek Sosial (pancagatra): Ideologi, politik, ekonomi,


sosialbudaya, pertahanan dan keamanan.
Kesimpulan
Geopolitik dan Geostrategi

Kekuatan dan kekuasaan yang dikembangkan berdasarkan


pemahaman tentang paham perang dan damai serta disesuaikan
dengan kondisi dan konstelasi geografi, sehingga muncul suatu
strategi memanfaatkan kondisi geografi negara dalam menentukan
kebijakan, tujuan dan sarana untuk mencapai tujuan nasional.
Sekian presentasi hari ini, kalau
ada kesalahan mohon dimaafkan,
kalau ada yang sayang mohon
diungkapkan

Terimakasi

Anda mungkin juga menyukai