Anda di halaman 1dari 7

KARAKTERISTIK MEDIA

MEDIA
PEMBELAJARAN
MEDIA 3 DIMENSI MEDIA AUDIO

MEDIA E LEARNING MEDIA GRAFIS

MEDIA KOMPUTER MEDIA LINGKUNGAN MEDIA M LEARNING

MEDIA PROYEKSI MEDIA TV/ VIDEO

MEDIA V LEARNING
MEDIA AUDIO
KELEBIHAN KEKURANGAN
• merangsang pendengaran • tidak memiliki angka angka
• mengatasi keterbatasan penentuan putaran
ruang dan waktu • Tidak bisa memonitor
• peralatan yang murah keadaan pendengar
• Rekaman dapat • Memerlukan suatu
digandakan/digunakan pemusatan pada suatu
sendiri pengalaman yang tetap dan
• pengoperasiannya mudah tertentu,
MEDIA E LEARNING
KELEBIHAN KEKURANGAN
• Lebih mudah diserap • Jika tidak memiliki fasilitas
• Jauh lebih efektif dalam alat komunikasi dan akses
biaya internet,
• tidak perlu instruktur • E-Learning bergantung pada
• Jauh lebih ringkas sinyal data selullar
• Tersedia 24jam/hari – • Proses belajar mengajar
7hari/minggu pelatihan daripada
pendidikan
• Kurangnya interaksi
MEDIA GRAFIS
KELEBIHAN KEKURANGAN
• Dapat mempermudah dan • Membutuhkan
mempercepat pemahaman. keterampilan khusus dalam
• Dapat dilengkapi dengan pembuatannya, terutama
warna –warna. untuk grafis yang lebih
• Pembuatannya mudah dan kompleks.
harganya murah. • Penyajian pesan hanya
berupa unsur visual.
MEDIA PROYEKSI
KELEBIHAN KEKURANGAN
• Gambar jelas • Fasilitas OHP harus tersedia
• Menjangkau kelompok • Listrik pada ruangan/lokasi
• Selalu bertatap muka penyajian harus tersedia
• Peralatannya mudah • Harus memiliki teknik
dioperasikan khusus untuk pengaturan
• Menampilkan warna urutan baik dalam hal
penyajian maupun
penyimpanan
Semua media pembelajaran memiliki kelebihan dan kelemahan

Kita dapat sesuaikan media dengan situasi dan kondisi

Terima Kasih
wassalamualaikum

KARAKTERISTIK MEDIA

Anda mungkin juga menyukai