Anda di halaman 1dari 25

BERMAIN DAN

PERMAINAN ANAK
KELOMPOK 2
Afrisa Dwi Larasati(877315518)
Cindy Maranatha Anggraeny(877315249)
Lilik Agustina()
Ridha Fadillah()
Alat Main
Pengertian alat main
Alat main merupakan benda benda atapun
bahan bahan atau kelengkapan yang
diperuntukkan bagi anak.yang penggunaan alat
tersebut dapat berepngaruh terhadap
perkembangan anak dalam berbagai aspek
Manfaat Alat main

1.Alat main memungkinkan anak untuk menggunakan


imajinasi mereeka secara orisinal dan memuaskan

2. Memberi kesempatan kepada anak untuk


berkreasi ,bermanipulasi dan bereskperimen
Jenis Alat main
menurut isenberg dan jalongo
1.Alat main pembangun konsep
menekankan kemampuan membangun konsep sebagai
petunjuk untuk hasil ahkir produk dari alat main yang
digunakan.
Jenis Alat main
2. Alat main Motorik Kasar
aktivitas yang banyak menggunakan otot

Sepak bola Melompat


Jenis Alat main
3. Alat main Manipulatif
Memerlukan koordinasi mata dan tangan
Jenis Alat main
4. Alat main konstruksi
Alat yang dapat dipisahkan dan disatukan kembali atau
bongkar pasang
Jenis Alat main
5.Alat main ekspresi Diri
Mendorong anak untuk melakukan percobaan dengan
bermain peran
Jenis Alat main
6.Objek Natural dan benda/Peralatan keseharian
Anak dapat menentukan bagaimana menggunakan alat
alat tersebut.
Sarana bermain AUD
Pengertian Sarana Pendidikan
Sarana Pendidikan adalah perangkat alat,bahan
dan perabot yang secara langsung digunakan
dalam proses pendidikan dan sifatnya dapat
dipindah
Sarana bermain AUD
Pengertian Sarana Bermain
Sarana Bermain adalah bahan,barang benda
atau alat yang digunakan oleh anak untuk
bermain,baik bermain bebas maupun bermain
termbimbing
3 Klasifikasi sarana bermain

1.1.Habis
tidaknya dipakai
tidaknya 2. Bergerak tidaknya 3. Proses Belajar
dipakai
Alat pembelajaran
Habis dipakai Bergerak

Alat peraga
Tidak bergerak
Tahan lama
Media Pembelajaran
Fungsi Utama Sarana Bermain

Memberikan stabilitas bermain sehingga anak tidak bosan

Memudahkan kegiatan bermain

Menguatkan efektivitas bermain

Menghidupkan suasana bermain


Fungsi Utama Sarana Bermain

Membantu proses interaksi dalam bermain

Mengembangkan imajinasi anak

Menambah pengetahuan anak

Menstimulasi anak
Setiap anak memiliki 3 kebutuhan untuk mencapai
kebutuhan optimal
Kebutuhan Fisik Kebutuhan Psikis
Stimulasi Otak
Sarana bermain berperan penting bagi optimalisasi perkembangan
anak

Sarana Habis Pakai Melatih motorik


Sarana Tahan Lama Melatih kecakapan sosial
budaya
Boneka/minitoys Melatih keterampilan sosial

Bermain tetap Melatih Motorik fisik Kasar


Sarana Bermain di lingkukan PAUD Dibedakan menjadi 2

Indoor Out door

Buku buku cerita/dongeng bak air,pasir


Alat alat peraga Papan luncur,papan titian

Lemari atau rak Ayunan dan panjatan

Tape recorder/VCD player Jungkat jungkit,kuda kudaann

Papan tulis
Sarana Bermain di lingkukan PAUD Dibedakan menjadi 2

Indoor Out door

Buku buku cerita/dongeng bak air,pasir


Alat alat peraga Papan luncur,papan titian

Lemari atau rak Ayunan dan panjatan

Tape recorder/VCD player Jungkat jungkit,kuda kudaann

Papan tulis
Sarana minimal sarana di lembaga PAUD

Memiliki
Standar jumlah
perabot,alat,dan buku
peralatan harus
sebagai sumber
belajar tersedia per anak

Kebermanfaatan
disesuaikan dengan
kemamapuan usia
anak
Penataan dan pengelolaan sarana di
lembaga PAUD

1.Perabot Kelas

2. Sarana Sudut

Sudut agama Sudut keluarga Sudut kebudayaan

Sudut alam Sudut pembangunan


Sarana Bermain di lingkukan PAUD Dibedakan menjadi 2

Indoor Out door

Buku buku cerita/dongeng bak air,pasir


Alat alat peraga Papan luncur,papan titian

Lemari atau rak Ayunan dan panjatan

Tape recorder/VCD player Jungkat jungkit,kuda kudaann

Papan tulis
Pengertian prasarana bermain

Merupakan fasilitas dasar untuk menjalankan


fungsi lembaga seperti
gedung,ruang,gudang.tempat ibadah,kamar
mandi dan lapangan
Fungsi prasarana

Menyediakan lahan untuk dimanfaatkan oleh pendidik dan


peserta didik dan peserta didik dalam menjalankan berbagai
aktivitas belajar

Diklasifikasikan menjadi 2

Prasarana Langsung menunjang KBM


Perpustakaan Kantin
laboratorium ruang guru
Peran prasarana bagi perkembangan anak
Prasarana menyatu
Prasarana Halaman
dengan sarana

Halaman dan taman Prasarana dalam


ruang diisi

Halaman tempat Sarana harus memiliki


bermain fungsi beelajar
Penataan dan pengelolaan prasarana di
lembaga PAUD

Penyadaran Pengorganisasian

Pemahaman Pelaksanaan pembiasaan

Pendataan

Anda mungkin juga menyukai