Anda di halaman 1dari 16

S p e k t r o s k op i

• Kelompok 1
kelas B•
Anggota Kelompok
MIRA BELLA APRIANCE 210106047
ALYA ALVA NURCAHYA 210106077
AMELIA MAHARANI 210106078
AMILIA RUSDA 210106079
SHABINA PUTRI ZAHRA AFIFAH 210106068
M. ZAKY MALIK 210106049
ALFA FAHMI ALMUNAWWAR 210106048
AULIA DHANI PUSPA RIZKI 210106084
ANNISA ZAHRA 210106080
EKA CITRA NOVALINDA 210106050
Pengertian
Spektroskopi adalah ilmu yang mempelajari
materi dan atributnya berdasarkan cahaya,
suara atau partikel yang dipancarkan, diserap
dan dipantulkan oleh materi tersebut.
Jenis Spektroskopi
2
1 spektroskopi molekul
Spektroskopi Atomik

• Spektrofotometri Serapan • spektrofotomteri UV-Vis


• spektrofotometri infra
Atom (SSA)
• Spektrofotometri Emisi merah
Atom (AES)
• Spektrofotometri
Fluoresensi Atom (AFS)
SPEKTROFOTOMETRI
SERAPAN ATOM (SSA)
• spektrofotometri serapan atom adalah metode
yang sangat tepat untuk analisis zat pada
komsentrasi rendah.
• prinsip dasarnya yaitu interaksi antara radiasi
elektromagnetik dengan sampel.
• tekhnik ini disadasarkan pada emisi dan
absorbansi dari uap atom.
SPEKTROFOTOMETRI
EMISI ATOM(AES)
• Spektroskopi emisi atom (AES) adalah metode
analisis kimia yang menggunakan intensitas cahaya
yang dipancarkan dari api, plasma , atau percikan
pada panjang gelombang tertentu untuk
menentukan jumlah suatu unsur dalam sampel.
• AES menggunakan pengukuran kuantitatif dari
optik emisi dari atom tereksitasi untuk menentukan
konsentrasi analit.
Atomic Fluorescence
Spectroscopy (AFS)
• Spektroskopi fluoresensi atom adalah metode yang
ditemukan olah Winefordner dan Vickers pada
tahun 1964 sebagai alat untuk menganalisis
konsentrasi kimia suatu sampel
• Atomic Fluoresence Spectroscopy (AFS) adalah
salah satu jenis spektroskopi elektromagnetik yang
menganalisis fluorescence dari atom sampel.
• Fungsi : spektroskopi fluoresensi digunakan dalam
bidang biokimia, kedokteran, dan bidang penelitian
kimia untuk menganalisis senyawa organik
Atomic Fluorescence
Spectroscopy (AFS)
• Prinsip dasar : menggunakan berkas cahaya,
biasanya sinar UV.
• Alat : fluorometers/fluorimeter/spektrofotometer
fluoresensi. Komponen (sumber energi, kuvet,
detektor, filter, monokromator)
• Keuntungan : mempunyai sensitivitas yang tinggi,
spesifikasi tinggi, large linear dynamic system
• Kekurangan : senyawa fluororesce yang lain harus
dihilangkan jika terjadi overlape spectra, senyawa
dengan konsentrasi tinggi akan mempengaruhi
sensitivitas, adanya reaksi fotokimia
GAMBAR
ALAT

ALAT AES ALAT AFS


spektrofotomteri
UV-Vis
• Spektrofotometri UV-Vis adalah pengukuran
panjang gelombang dan intensitas sinar ultraviolet
dan cahaya tampak yang diabsorbsi oleh sampel.
Sinar ultraviolet dan cahaya tampak memiliki
energi yang cukup untuk mempromosikan elektron
pada kulit terluar ke tingkat energi yang lebih
tinggi.
• Menentukan jenis kromofor, ikatan rangkap yang
terkonyugasi dan ausokrom dari suatu senyawa
organik.
• Menjelaskan informasi dari struktur berdasarkan
panjang gelombang maksimum suatu senyawa.
spektrofotomteri
INFRA MERAH
• Spektrofotometri infra merah merupakan suatu metode
mengamati interaksi molekul dengan radiasi elektromagnetik
yang berada pada daerah panjang gelombang 0,75 – 1000
µm.
• Vibrasi regangan (Streching), adalah peristiwa bergeraknya
atom terus sepanjang ikatan yajng menghubungkannya
sehingga akan terjadi perubahan jarak antara keduanya,
walaupun sudut ikatan tidak berubah.
• Vibrasi Bengkokan (Bending) Jika sistem tiga atom
merupakan bagian dari sebuah molekul yang lebih besar,
maka dapat menimbulkan vibrasi bengkokan atau vibrasi
deformasi yang mempengaruhi osilasi atom molekul secara
keseluruhan.
GAMBAR
ALAT

SPEKTROFOTOMET SPEKTROFOTOMET
RI INFRA MERAH RI UV-VIS
Prinsip Spektroskopi
Prinsip berdasarkan pengukuran spektrum dari
1 sampel yang mengandung atom atau molekul.

Spektrum berupa grafik dari intensitas absorpsi atau

2 emisi terhadap frekuensi (v) atau panjang


gelombang (λ).

3
Spektrometer adalah instrumen yang dibuat untuk mengukur
spektrum dari materi.
Peran Dalam Dunia Farmasi
1. Untuk mendeteksi, menentukan, atau mengukur komposisi molekul dan struktur
sampel. Setiap jenis molekul dan atom akan memantulkan, menyerap, atau
memancarktan radiasi elektromagnetik dengan caranya masing-masing.

2. Untuk melihat aktifitas suatu bahan obat terhadap kemampuannya dalam


menangkap radikal bebas.

3. Untuk melakukan analisa zat kimia yang terdapat dalam satu jenis obat.

4. Untuk mengidentifikasi suatu substansi melalui spektrum yang dipancarkan atau


yang diserap.

5. Untuk identifikasi, pemeriksaan kemurnian maupun untuk penetapan kadar.


Maaf jika presentasi kurang sempurna
karena yang sempurnakan hanyalah kita
yang dulu pernah bersama.

Hidup sendiri tanpa kekasih cukup sekian


dan terima kasih🙏
T e r i m a
K a s i h

Anda mungkin juga menyukai