Anda di halaman 1dari 20

KIMIA

Sistem
Periodik www.shutterstock.com

Sistem Periodik
DAFTAR ISI
Sistem Periodik Modern

Perkembangan Dasar Pengelompokan Unsur

Sifat-sifat Periodik Unsur

DAFTAR ISI

KI

KD

Sistem Periodik
pixabay.com/(c)Macedo_Media

DAFTAR ISI

KI Pengklasifikasian buku
KD dilakukan agar lebih mudah untuk
mencari dan mempelajarinya.

Sistem Periodik
Sistem Periodik Modern

DAFTAR ISI

KI shutterstock.com

KD

Sistem Periodik
1. Periode
Periode Jumah unsur Nomor Atom
• Lajur-lajur horizontal 1 2 1–2
dalam sistem periodik 2 8 3–10
unsur. 3 8 11–18
• Ditunjukkan oleh nomor 4 18 19–36
kulit yang paling luar. 5 18 37–54
• Banyak periode sistem 6 32 55–86
DAFTAR ISI
periodik dari sistem 7 32 87–118
KI

KD
periodik modern ada 7.

Sistem Periodik
Nama Konfigurasi Jumlah
Golongan golongan elektron valensi elektron
2. Golongan valensi
Kolom-kolom IA Alkali ns1 1
vertikal dalam IIA Alkali tanah ns2 2
sistem periodik. IIIA Boron ns2 np1 3
Unsur-unsur IVA Karbon ns2 np2 4
yang terletak VA Nitrogen ns2 np3 5
dalam satu VIA Oksigen ns2 np4 6
golongan VIIA Halogen ns2 np5 7
DAFTAR ISI mempunyai VIIIA Gas mulia ns2 np6 8
KI sifat-sifat yang
KD mirip.
KUIS

Sistem Periodik
Golongan Jumlah elektron valensi (nsx (n – 1)dy)
Unsur transisi
(golongan B) IIIB x+y= 3
IVB x+y=4
Golongan-golongan VB x+y=5
unsur yang terdapat VIB x+y=6
dalam blok d dan
VIIB x+y=7
blok f.
VIIIB x + y = 8, 9, 10
DAFTAR ISI IB x + y = 11
KI IIB x + y = 12
KD

Sistem Periodik
• Jarak dari inti
sampai kulit
terluar.
Sifat-sifat Periodik Unsur • Dalam satu
golongan, semakin
1. Jari-jari atom
ke bawah,
semakin besar.
• Dalam satu
periode, semakin
ke kanan, semakin
kecil.

DAFTAR ISI

KI

KD

Sistem Periodik
• Energi yang
diperlukan untuk
melepas elektron
2. Energi ionisasi terluar.
• Energi ionisasi kecil
= mudah melepas
elektron.
• Dalam satu
golongan, semakin
ke bawah semakin
kecil.
• Dalam satu periode,
DAFTAR ISI semakin ke kanan
KI semakin besar.
KD Dokumen penerbit

Sistem Periodik
• Energi yang
dilepaskan ketika
menerima elektron.
3. Afinitas Elektron • Semakin besar
afinitas elektron,
semakin mudah
menangkap
elektron.
• Dalam satu
golongan, semakin
ke bawah, semakin
kecil.
DAFTAR ISI • Dalam satu periode,
KI semakin ke kanan,
KD
semakin besar.

Dokumen penerbit

Sistem Periodik
• Kemampuan atom untuk menarik elektron.
Keleektronegatifan besar = mudah menarik elektron.
4. Keelektronegatifan • Dalam satu golongan, semakin ke bawah, semakin
kecil.
• Dalam satu periode, semakin ke kanan, semakin besar.

DAFTAR ISI

KI

KD
commons.wikimedia.org/(c) Adblocker

Sistem Periodik
pixabay.com/(c)Erdenerbayar

Rangkuman Sifat-sifat Periodik Unsur


Energi ionisasi
Afinitas elektron

Keelektronegatifan
Jari-jari atom

o n lo gam
Sifat n
gam
Sifat lo
DAFTAR ISI

KI

KD

KUIS
Jari-jari atom

Sistem Periodik
Perkembangan Sistem Periodik Unsur
1. Antoine Lavoisier (1789)
Membagi unsur menjadi empat kelompok: gas, tanah, logam, nonlogam.
2. Triade Döbereiner (1829)
a. Unsur-unsur disusun berdasarkan kenaikan sifat.
b. Setia kelompok terdiri atas 3 unsur.
DAFTAR ISI

KI c. Massa unsur yang di tengah merupakan rata-rata jumah massa unsur


KD
pengapitnya.
Contoh: Li–Na–K, Ca–Sr–Ba, Cl–Br–I

Sistem Periodik
3. Hukum Oktaf Newlands (1863)
Penyusunan unsur berdasarkan:
a. Kenaikan nomor massa (Ar).

b. Pengulangan sifat setiap 8 unsur (sifat unsur ke-8 = unsur pertama).


DAFTAR ISI Kelemahan: hanya cocok untuk unsur bernomor massa kecil.
KI

KD

Sistem Periodik
Hakikat Ilmu Kimia
4. Lothar Meyer (1866)
Penyusunan unsur berdasarkan:
a. Kenaikan nomor massa (Ar) pada periode.
b. Sifat fisik pada golongan.
5. Mendeleev (1869)
Penyusunan unsur berdasarkan:
DAFTAR ISI

KI
a. Kenaikan nomor massa (Ar) pada periode.
KD b. Sifat kimia pada golongan (Dalam satu golongan memiliki
kemiripan sifat).

Sistem Periodik
6. Sistem Periodik Modern oleh Henry Moseley (1913)
Penyusunan unsur berdasarkan:
a. Kenaikan nomor atom pada periode.
b. Unsur-unsur yang berada dalam satu golongan memiliki
kemiripan sifat.
DAFTAR ISI

KI

KD

Sistem Periodik
Kl 3 Memahami, mene­rapkan, menganali­sis pengetahuan faktual, konseptual,
prosedural berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan,
teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,
kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan
kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian
yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan
masalah.

DAFTAR ISI Kl 4 Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak
terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara
KI
mandiri, dan mampu menggunakan metode sesuai kaidah keilmuan.
KD

Sistem Periodik
KD 3.4 Menganalisis kemiripan sifat unsur dalam golongan dan
keperiodikannya.

KD 4.4 Menyajikan hasil analisis data-data unsur dalam kaitannya dengan


kemiripan dan sifat keperiodikan unsur.
DAFTAR ISI

KI

KD

Sistem Periodik
KUIS

Unsur-unsur dalam satu


golongan memiliki kemiripan
sifat secara kimia. Jelaskan
DAFTAR ISI
mengapa hal itu dapat terjadi.
KI

KD

KUIS

Sistem Periodik
KUIS

Perhatikan unsur magnesium dan


belerang dalam sistem periodik
unsur. Tuliskan letak unsur dan
bandingkan sifat dari kedua
DAFTAR ISI

KI
unsur tersebut.
KD

KUIS

Sistem Periodik

Anda mungkin juga menyukai