Anda di halaman 1dari 35

SISTEM PERIODIK UNSUR (SPU)

Oktifani Alya Kusuma Devi, S.Pd.


TABEL PERIODIK UNSUR
SISTEM PERIODIK BENTUK MODERN
Sistem periodik saat ini dimulai oleh Dmitri Mendeleev, disempurnakan
oleh Henry Moseley, dibakukan oleh Lembaga Kimia Internasional
(IUPAC). Unsur-unsur disusun berdasarkan kenaikan nomor atomnya
(konfigurasi elektronnya).
LOGAM, NON LOGAM, DAN METALOID
GOLONGAN
Kolom vertikal (atas ke bawah) dalam sistem periodik.
Terdapat 18 golongan, terdiri atas golongan utama
Golongan (golongan IA – VIIIA) dan golongan transisi (IB – VIIIB).
Unsur pada satu golongan memiliki nilai elektron valensi
yang sama, sehingga mempunyai sifat kimia yang mirip.

Golongan A Golongan A
Nama Nama
(Utama) (Utama)
IA Golongan Alkali VA Golongan Nitrogen
IIA Golongan Alkali Tanah VIA Golongan Oksigen
IIIA Golongan Boron VIIA Golongan Halogen
IVA Golongan Karbon VIIIA Golongan Gas Mulia
PERIODE
Kolom horizontal (kiri ke kanan) dalam sistem periodik.
Terdapat 7 periode.
Periode Unsur pada satu periode memiliki jumlah kulit elektron
yang sama, sehingga terdapat perubahan sifat kimia
secara teratur.

Periode Jumlah Unsur Periode Jumlah Unsur

1 2 5 18
2 8 6 32
3 8 7 32
4 18
PENENTUAN LETAK
UNSUR
HUBUNGAN KONFIGURASI ELEKTRON
DAN SPU
Letak unsur dalam sistem periodik dapat
ditentukan berdasarkan konfigurasi
elektronnya.

Begitupun sebaliknya, konfigurasi elektron


dapat ditentukan berdasarkan letak unsur
dalam sistem periodik.
s

Blok s Blok p
Blok d

Blok f
CARA MENENTUKAN LETAK UNSUR
Golongan Golongan
Elektron Valensi Elektron Valensi
Utama (A) Transisi (B)
IA ns1 IIIB (n-1)d1 ns2
IIA ns2 IVB (n-1)d2 ns2
IIIA ns2 np1 VB (n-1)d3 ns2
IVA ns2 np2 VIB (n-1)d5 ns1
VA ns2 np3 VIIB (n-1)d5 ns2
VIA ns2 np4 VIIIB (n-1)d6,7,8 ns2
VIIA ns2 np5 IB (n-1)d10 ns1
VIIIA ns2 np6 IIB (n-1)d10 ns2
LANGKAH-LANGKAH MENENTUKAN LETAK UNSUR
1. Tentukan konfigurasi atomnya berdasarkan aturan Aufbau.
Misal: 7N = [He] 2s2 2p3

2. Nomor periode = jumlah kulit atomnya.


Misal: 7N = [He] 2s2 2p3
n = 2, maka 7N berada di periode ke 2.

3. Nomor golongan = jumlah elektron valensinya.


Misal: 7N = [He] 2s2 2p3
Jumlah elektron valensi = 2 + 3 = 5
Elektron valensi berada di blok p, maka termasuk golongan utama (A).
Maka 7N merupakan unsur golongan VA.
LATIHAN SOAL
1. 12Mg = [Ne] 3s2
Golongan … Periode …
2. 14Si = [Ne] 3s2 3p2
Golongan … Periode …
3. 27Co = [Ar] 4s2 3d7
Golongan … Periode …
4. 63Eu = [Xe] 6s2 4f7
Golongan … Periode …
SIFAT KEPERIODIKAN
SIFAT PERIODIK UNSUR
Pengelompokan unsur-unsur dalam
sistem periodik modern menghasilkan
golongan yang memuat unsur-unsur
dengan sifat yang mirip, serta periode
dimana terjadi pengulangan sifat secara
berkala atau periodik.

Sifat unsur yang berhubungan dengan


letak unsur dalam tabel periodik
disebut Sifat Periodik Unsur.
1. MUATAN INTI EFEKTIF (Zeff)
Muatan inti efektif (Zeff) adalah muatan total dari inti atom yang dirasakan oleh
elektron terluar (valensi).

Muatan inti efektif yang bekerja


pada elektron lebih kecil dari
muatan inti sebenarnya.

Zeff < Z
2. JARI-JARI ATOM
Jari-jari atom adalah jarak antara inti atom dengan elektron terluar.
Kecenderungan jari-jari atom
menurun
Kecenderungan jari-jari atom

1 Periode
meningkat

1 Golongan
LATIHAN SOAL
Dari unsur di bawah ini yang mempunyai jari-jari atom paling besar
adalah…
a. 1H
b. 3Li
c. 11Na

d. 19K
3. JARI-JARI ION

• Ion bermuatan positif (kation) selalu


lebih kecil dari atom netralnya.
• Ion-ion bermuatan negatif (anion)
selalu lebih besar dari atom
netralnya.

Ukuran kation dan anion akan meningkat


dari atas ke bawah dalam satu golongan.
4. ENERGI IONISASI (I)
Energi ionisasi (I) adalah energi yang diperlukan untuk melepaskan
elektron dari suatu atom ke atom lain dalam bentuk gas.
• Energi ionisasi pertama (I1) adalah energi yang dibutuhkan
untuk melepas elektron pertama dari atom netral.
Contoh, atom natrium yang melepaskan elektron membutuhkan
energi.
Na (g) → Na+(g) + e−

• Energi ionisasi kedua (I2) adalah energi yang dibutuhkan untuk


melepaskan elektron kedua.
Na+ (g) → Na2+(g) + e−
Semakin besar jari-jari atom, semakin kecil nilai energi ionisasi.
LATIHAN SOAL
Manakah dari unsur berikut yang memiliki energi ionisasi paling
kecil?
a. 12Mg

b. 4Be
c. 56Ba

d. 20Ca
5. AFINITAS ELEKTRON (AE)
Afinitas elektron (AE) adalah energi yang diperlukan untuk menambah-
kan elektron dari suatu atom ke atom lain dalam bentuk gas.
TERDAPAT PENYIMPANGAN…
PENYIMPANGAN
Be dan B pada periode 2

N dan O pada periode 2


LATIHAN SOAL
Manakah dari unsur berikut yang memiliki afinitas elektron paling
besar?
a. 1H
b. 3Li
c. 11Na

d. 19K
6. KEELEKTRONEGATIFAN
Keelektronegatifan adalah kemampuan atom dalam molekul
untuk menarik elektron.
LATIHAN SOAL
Dari unsur berikut yang memiliki keelektronegatifan paling kecil
adalah….
a. 9F
b. 11Na

c. 15P

d. 12Mg
SIMPULAN
Dalam satu golongan dari Dalam satu perioda dari
atas ke bawah: kiri ke kanan:
1. Jari-jari atom semakin besar 1. Jari-jari atom semakin kecil
2. Energi ionisasi semakin kecil 2. Energi ionisasi semakin besar
3. Afinitas elektron semakin kecil 3. Afinitas elektron semakin besar
4. Keelektronegatifan semakin kecil 4. Keelektronegatifan semakin
besar

Anda mungkin juga menyukai