Anda di halaman 1dari 10

TOPOGRAFI

LAUT
S1 AKUAKULTUR
UMP

Dewi Susylowati, S.Pi, M.Si


2022
Agenda
Lempeng Tektonik dan Bentuk Lautan

Asal Muasal Palung Samudra dan Busur Pulau Vulkanik

Fitur Geologi dan Topografi yang Menonjol dari Cekungan Laut. 2


Introduction
Banyak kekuatan yang bekerja sama membentuk dan membentuk
kembali litosfer Bumi, menciptakan dan menghancurkan cekungan laut
dan benua.

• Litosfer adalah bagian luar planet yang kaku, terdiri


dari mantel atas dan kerak. Gaya timbul terutama dari
pergerakan segmen litosfer yang disebut lempeng
tektonik dan proses geologi yang terjadi sebagian
besar pada batas lempeng.

• Interaksi batas lempeng menghasilkan fitur yang


ditemukan di darat dan dasar laut.Kekuatan yang sama
juga menghasilkan profil laut yang berbeda saat
daratan meluas ke laut. Ini dan karakteristik lain dari
dasar laut terkait dengan proses yang terjadi pada
batas lempeng divergen, konvergen, dan transform.
ADD A FOOTER 3
4
Pergerakan Lempeng Tektonik dan Pembentukan Samudra yang
Mempengaruhi Topografi Laut

5
• Shelf: paparan
• Slope: lereng
• Rise: bukit/pegunungan laut
• Sea Mount: gunung laut
• Guyot: Gunung api dasar laut yang
puncaknya datar
• Hawa’I (Island arc): rangkaian pulau-pulau
• Mid-Ocean Ridge: gunung laut yang
dipuncaknya ada cekungan

30%

10%
• Abyssal plain: zona laut dalam
• Trench: palung laut

ADD A FOOTER 6
Pegunungan Laut
Integrasi Al Qur’an dan Oseanografi

• “Dan apabila lautan dijadikan meluap” (Q.S.


At Takwir: 6, Q.S. Al Infitar: 3)

• “Dan laut yang di dalam tanahnya ada api.”


(Q.S. At Tur: 6)

7
Zona Abisal
Zona abisal (lubuk laut) adalah suatu zona di dasar laut yang amat dalam,
dimulai dari kedalaman 1000 meter sampai 6000 meter. Tekanan air laut sudah
besar sehingga hanya sedikit binatang-binatang laut yang dapat hidup di zona ini.
Tepat di bawah zona abisal yaitu zona hadal, daerah yang diliputi oleh kegelapan
abadi. Materi sedimentasi sangat halus, berupa sejenis lumpur yang kemerah-
merahan dan terdiri dari hancuran diatomea dan radiolaria, karena dalam
kedalaman sekitar 3000 meter sebelum mencapai dasar laut telah hancur dan
larut.
"Atau seperti gelap gulita di lautan yang dalam, yang diliputi oleh ombak yang di
atasnya ombak (pula), di atasnya (lagi) awan; gelap gulita yang tindih bertindih,
apabila dia mengeluarkan tangannya, tiadalah dia dapat melihatnya, (dan) barang
siapa yang tiada diberi cahaya (petunjuk) oleh Allah tiadalah dia mempunyai
cahaya sedikit pun.“ (Q.S. An Nur: 40)

8
Hewan-hewan laut dalam
Time for Quiz!
Integrasi Al Qur’an dan Oseanografi

1. Sebutkan topografi laut dan definisinya!

2. Apa hubungannya tubrukan lempeng


tektonik dengan topografi laut?

3. Apa bedanya guyote dan gunung laut?

4. Hikmah apa yang dapat diambil dari


belajar topografi diintegrasikan dengan Al
Qur’an?

9
THANK YOU!

Dewi Susylowati
IG
@dewisusylowati
Email:
dewisusylowati@ump.ac.id

Anda mungkin juga menyukai