Anda di halaman 1dari 29

SEL IDIOBLAS

Yus Hargono C.Y., M.Sc.

UNIVERSITAS AL-GHIFARI
Sel Idioblas
• Merupakan satu sel atau lebih yang bentuk
dan fungsinya berbeda dari jaringan di
dekatnya.

• Dapat berupa:
• Alat sekresi  Menghasilkan cairan/kristal
• Kelenjar  zat dikeluarkan tubuh
Alat Sekresi
• Ada enam macam yaitu:
A. Saluran getah
B. Saluran resin dan minyak
C. Sel lendir
D. Sel zat penyamak
E. Sel mirosin
F. Sel kristal
Saluran Getah
• Pada pohon karet.
• Menghasilkan getah atau lateks.
• Alat sekresinya disebut jaringan laticifer
Penampang Anatomi
Saluran Getah
• Selain karet, ada beberapa kelompok lain:
• Pisang  tannin
• Bunga matahari  Gula
• Papaver sp.  alkaloid papaverin
• Vicus callose  protein
• Allium sativum  allicin;
membersihkan kolesterol
• Pepaya  papain; enzim proteolitik
Pepaya
• Klasifikasi
• Kingdom : Plantae
• Divisio : Magnoliophyta- Angiospermae
• Class : Rosidae/ Dikotil
• Ordo : Brassicales
• Familia : Caricaceae
• Genus : Carica
• Spesies : Carica papaya L.
PEPAYA
• Pada batang, daun tersusun
spiral
• Daun tidak lengkap
(tangkai+helaian)
• Bertoreh dalam
• Tepi daun bergigi
• Tulang daun menjari
PEPAYA
• Bunga termasuk polygamus
• Polygamus; pohon jantan,
• satu pohon ada bunga betina dan
hermafrodit;
PEPAYA
• Morfologi =
• Batang memiliki bekas tangkai daun.
• Pada umumnya simpodial
• Jarang bercabang

• Pepaya termasuk dikotil.


• Apakah batang pepaya bisa dicangkok?
PEPAYA
• Varietas:
• Pepaya California /
Calina
• Hasil budidaya IPB
• Lebih cepat
berbuah dengan
kualitas bagus
PEPAYA
• Varietas
• Pernahkah kalian makan ini?
PEPAYA
• Apakah itu Carica papaya?
• Satu genus Carica
• Carica pubescens
• Varietas Merdada
PEPAYA
• Buah Carica
PEPAYA
• Kandungan Fitokimia
PEPAYA
• Manfaat Analgesik
PEPAYA
• Kandungan Fitokimia
PEPAYA
• Kandungan:
• Carpain alkaloid, Papain, Pseudocarpain,
Glikosida, Carposida, Saponin, Sukrosa,
Dekstrosa dan Levulosa
• Manfaat:
• Mengobati batu ginjal, Hipertensi, Infeksi
saluran kencing, kram perut, analgesik,
disentri, diare, dan demam (Thomas, 1989)
PEPAYA
• Antibakteri dan Pelunak Daging
PEPAYA
• Mengikat kuat zat pewarna pada industri kain
• Sebagai masker peel-off
• Mengobati luka luar.
PEPAYA
• Anti inflamasi
PEPAYA
• Manfaat Lain
MALARIA
• Memiliki dua fase:
1. Fase Sporogoni / Fase Seksual; Terjadi di
dalam tubuh nyamuk dan saluran air liur
2. Fase Skizogoni / Fase Aseksual; terjadi di
dalam tubuh manusia
MALARIA
MALARIA
• Sporogoni
• Makrogamet & mikrogamet = Zigot
• Menembus dinding usus
• Zigot  Ookinet  Ookista  Sporozoit
• Sporozoit menuju kelenjar liur nyamuk
MALARIA
• Nyamuk menusuk tubuh manusia
• Sporozoit masuk ke peredaran darah
• Di hati; Sporozoit menyerang sel hati
membentuk skizon
• Skizon keluar  merozoit
MALARIA
• Merozoit menyerang sel darah merah
• Menghasilkan ribuan merozoit maupun
membentuk mikrogamet & makrogamet
• Pecahnya sel darah merah (eritrosit)
menyebabkan pasien demam
TERIMA KASIH
Kisi-Kisi
• Kisi ada 7 Soal,,UAS hanya 6 soal

Anda mungkin juga menyukai