Anda di halaman 1dari 8

KEBIJAKAN DAN STRATEGI

PEMUTAKHIRAN PENDATAAN KELUARGA


TAHUN 2023 (Pemutakhiran PK-23)
PENDATAAN KELUARGA

PEMUTAKHIRAN
adalah kegiatan pengumpulan data
primer tentang data Kependudukan,
PENDATAAN KELUARGA
Keluarga Berencana, Pembangunan
Keluarga dan Data Anggota Keluarga
yang dilakukan oleh masyarakat kegiatan untuk memutakhirkan Data
Bersama pemerintah secara serentak Keluarga Indonesia dengan cara
pada waktu yang telah ditentukan. melengkapi, memperbaiki,
(UU 52 Tahun 2009) memperbaharui, mencatat mutasi
dan mendata keluarga baru yang
belum ada dalam BDKI melalui
kunjungan rumah ke rumah dengan
cara mewawancara dan atau
mengobservasi kepala keluarga,
yang dilakukan secara serentak pada
waktu yang telah ditentukan
ASPEK LEGALITAS
UU 52 Tahun 2009
Pasal 49 (1) Pemerintah dan pemerintah daerah wajib mengumpulkan, mengolah, dan 01
menyajikan data dan informasi mengenai kependudukan dan keluarga.
(2) Upaya sebagaimana dimaksud pada ayat (1) dilaksanakan melalui sensus,
survei, dan pendataan keluarga.
Pasal 50 (1) Pemerintah dan pemerintah daerah menyelenggarakan dan mengembangkan
sistem informasi kependudukan dan keluarga secara berkelanjutan serta wajib
mendukung terkumpulnya data dan informasi yang diperlukan
PP 87 Tahun 2014
Pasal 53
(1) Pendataan keluarga wajib dilaksanakan Pemerintah Daerah Kabupaten/ Kota
02 secara serentak setiap 5 (lima) tahun untuk mendapatkan data keluarga yang akurat,
valid, relevan, dan dapat dipertanggungawabkan melalui proses pengumpulan,
pengolahan, penyajian, penyimpanan, serta pemanfaatan data dan informasi
kependudukan dan keluarga.
Perpres 72 Tahun 2021 (4) Hasil pendataan keluarga sebagaimana dimaksud pada ayat (1) wajib dilakukan
tentang Percepatan Penurunan Stunting . 03 pemutakhiran setiap tahun.

Indikator STRANAS (Strategi Nasional) pada Lampiran B Perpres 72 Tahun 2021


Tersedianya data keluarga risiko Stunting yang termutakhirkan
melalui Sistem Informasi Keluarga (SIGA) dengan target 2x per tahun.
04 Inpres No 4 Tahun 2022
Tentang Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrim

Peraturan Kepala BKKBN Nomor 481 /Per/ G4 /2016 05


Tentang Sistem Informasi Keluarga
ARAH
KEBIJAKAN
100% Target KK Termutakhiran
dengan Kualitas Data Keluarga
yang Valid sesuai Kondisi di
Lapangan

 PERHATIKAN KUALITAS PENGISIAN DATA NIK


 PASTIKAN SELURUH KELUARGA DENGAN IBU
HAMIL DAN BALITA TERDATA
KEBIJAKAN PEMUTAKHIRAN PK-23
PENGUMPULAN DATA SARANA/TOOLS
PENGUMPULAN DATA
MENDATA KELUARGA PADA :
1) Desa/kelurahan yang terpilih sebagai sampel  FORMULIR/PAPERBASED : 20%
2) Desa/kelurahan belum terdata/cakupan rendah pada  SMARTPHONE : minimal 80%
PK21/Pemutakhiran PK-22 * Kecuali Papua, Papua Barat, Maluku,
** dengan memprioritaskan keluarga baru, keluarga memiliki Maluku Utara, NTT
PUS/Balita/ Ibu Hamil

JENIS FORMULIR PENGOLAHAN DATA

 Formulir dengan data/CETAK OUTPUT – Updating keluarga


 SMARTPHONE  LANGSUNG OLEH KADER
terdata PK21/Pemutakhiran PK-22
 PAPERBASED  PENGOLAHAN OLEH OPERATOR
 FORM KOSONG PEMUTAKHIRAN PK 22 – Mendata
DI TK KEC / BALAI PENYULUHAN
Keluarga Baru
ASPEK PERUBAHAN
Pemutakhiran PK-22 vs Pemutakhiran PK-23
1. Reformulasi pertanyaan pembentuk indikator unmet need
FORMULIR 2. Penambahan penjelasan pada jenis kontrasepsi MAL dan
Tradisional

Keluarga tinggal selama 6 bulan atau SASARAN


berencana menetap TERDATA Keluarga tinggal selama 12 bulan atau berencana menetap

1. berbasis PWA
2. Modul pembayaran: approved user 1. Aplikasi berbasis android
masih bisa dilakukan pindah wilayah, APLIKASI 2. Modul pembayaran: user yang sudah di-approve tidak
non-aktif bisa dilakukan pindah wilayah, non-aktif
Unit cost honor operasional berdasarkan
tingkat kesulitan (wilayah): 1. PKS di masing-masing provinsi
ANGGARAN 2. Perubahan unit cost untuk honor operasional menjadi:
KK baru/pemutakhiran metode formulir
- Wilayah mudah/normal/sulit: 3.000 KK baru metode formulir: 5.500
KK baru metode smartphone: 6.500
KK baru/pemutakhiran metode formulir
- Wilayah mudah: 4.000 KK pemutakhiran metode formulir: 4.500
- Wilayah normal: 5.000 KK pemutakhiran metode smartphone: 5.500
- Wilayah sulit: 6.000
Data Entry: 1.000 Data Entry: 1.500
KALENDER [persiapan PROVINSI ] PEMUTAKHIRAN PK-23

Mei – Juni 29 Mei s.d. 30 Juni


10 s.d.12 Mei 2023 15 s.d. 26 Mei 2023
2023 2023
Workshop Regional Pemutakhiran Proses pengadaan &
Pelaksanaan Workshop
PK-23 (Kaltim dan ddistribusi Formulir dan
Pemutakhiran PK- kabupaten/kota
Banyuwangi) Pemutakhiran PK-23 kit
23

Pengorganisasian Lapangan
Jadwal updating 1. Pemetaan wilayah smartphone & paper Orientasi Manajer,
Pembentukan
wilayah oleh based Supervisor, dan
tim kerja
provinsi 2. Rekruitmen manajer, supervisor, dan Kader
Mei 15 Mei–15 Juni kader
1 s.d. 30 Juni 2023
2023 2023
15 s.d. 26 Mei 2023

PRA PELAKSANAAN:
20 s.d. 30 Juni Kab/kota yang sudah selesai persiapan
2023

Anda mungkin juga menyukai