Anda di halaman 1dari 11

BAHAYA MEROKOK

BAGI KESEHATAN
 PENGERTIAN ROKOK
 Rokok adalah salah satu zat adiktif yang bila di gunakan dapat mengakibatkan bahaya bagi
kesehatan diri sendiri dan masyarakat.
 Rokok merupakan produk yang berbahaya dan adiktif ( menimbulkan ketergantungan).di
dalam rokok terdapat 4000 bahan kimia berbahaya yang 69 di antaranya mengandung zat
karsinogenik ( dapat menimbulkan kanker).

 JENIS- JENIS PEROKOK


- Perokok aktif
Mereka yang terbiasa dan nyata menghisap rokok dan menanggung sendiri akibatnya
- Perokok Pasif
Mereka sebenarnya tidak merokok namun karena ad orang lain yang merokok di dekatnya maka
ia terpaksa harus ikut menghisap asap rokok dengan segala akibatnya.
ZAT YANG TERKANDUNG DALAM MEROKOK
1. NIKOTIN
Zat ini mengandung candu yang bias menyebabkan seseorang ketagihan untuk terus menghisap rokok
Pengaruh bagi tubuh manusia:
- Merusak jaringan otak
- Menyebabkan darah cepat membeku
- Mengeraskan dinding arteri
2. TAR
Bahan dasar Pembuatan aspal yang dapat menempel paru- paru dan bias menimbulkan iritasi bahkan
kanker
Pengaruh bagi tubuh manusia :
- Membunuh sel dalam sakuran darah
- Meningkatkan produksi kendir di paru- paru
- Menyebabkan kanker paru-paru
3. KARBON MONOKSIDA
Gas yang bias menimbulkan Penyakit Jantung karena gas ini mengikat oksigen dalam tubuh
Pengaruh bagi tubuh manusia :
- Mengikat hemoglobin ( HB )sehingga tubuh kekurangan oksigen
- Menghalangi transportasi dalam darah
4. ZAT KARSINOGEN
Pengaruh bagi tubuh manusia:
- Memicu pertumbuhan sel kanker dalam tubuh
5. ZAT IRITAN
Pengaruh bagi tubuh manusia :
- Mengotori saluran udara dan kantung udar dalam paru-paru
- Menyebabkan batuk
Adapun beberapa bahaya dan akibat yang di timbulkan oleh rokok bagi
kesehatan tubuh antara lain :
a) Kanker Paru
b) Kanker kandung kemih
c) Kanker payudara
d) Kanker serviks
e) Kanker kerongkongan
f) Kanker pencernaan
g) Kanker ginjal
h) Kanker mulut
i) Serangan Jantung
j) Penyakit Jantung Koroner ( PJK )
k) Penyakit Paru Obsrtuktif Kronik ( PPOK )
l) Impotensi
m) Gangguan medis lainnnya ( hipertensi, gangguan kesuburan,
memperburuk asma,Radang saluran nafas.
RESIKO MEROKOK SEJAK REMAJA
Merokok sejak usia remaja,perlahan bisa
mengalami penurunan fungsi
paru,dengan menurunnya fungsi paru
remaja akan lebih rentan terkena
penyakit paru obstruktif
kronik( PPOK ),TB paru hingga kanker
paru.
BAHAYA ROKOK BAGI IBU HAMIL
 Keguguran Janin
 Kematian janin dalamn kandungan
 Pendarahan Plasenta
 Berat badan janin berkurang 20-30 % dari normal
 Bayi yang lahir premature
Bagaimana menghentikan kebiasaan MEROKOK????

1. Tanamkan niat dalam hati untuk berhenti merokok


2. Berfikir positif dan yakin untuk berhasil berhenti merokok
3. Atur target waktu berhenti merokok (misalnya 1 minggu )
4. Dukungan dari teman dan keluarga
5. Cari kegiatan yang menyibukkan
6. Minum air putih yang banyak ( dalam hal positif spt olahraga)
7. Hindari orang- orang yang merokok

SEMOGA BERHASIL
TUBUH SEORANG PEROKOK
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai