Anda di halaman 1dari 24

1

DEFINISI Epidermis →
KOSMETIKA pelembab, tabir surya
(PERMENKE
S NO. 1176
TAHUN 2010) Rambut → shampoo,
hair conditioner,
pewarna rambut
Bahan/sediaan yang
digunakan pada
Kuku → nail color
bagian luar tubuh
manusia

Bibir → lipstik

Organ genital bagian


luar → feminine
hygiene
Bentuk Sediaan
Industri Kosmetik
Kosmetik dapat dibuat dalam beragam bentuk
sediaan. Beberapa contoh dari masing-masing
bentuk sediaan adalah sebagai berikut

3
Suatu produk BUKAN termasuk KOSMETIKA, jika :

• Dapat menyembuhkan / mengobati : luka, radang, infeksi dan penyakit kulit


lainnya
• Disuntikkan ke dalam tubuh manusia, bila disuntikkan maka termasuk
dalam OBAT
CERDAS MEMILIH KOSMETIKA AMAN

1
KEMASAN
2 LABEL
3 Izin Edar Kosmetika
N X 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
11
berupa notifikasi dari Badan POM N:
• Kosmetik wajib memiliki izin edar Notifikasi
X : Kode Benua
• Nomor notifikasi ditandai dengan A : Asia, B : Australia, C :Eropa,
kode N diikuti 1 huruf dan 11 digit D : Afrika, E : Amerika
angka, yaitu:

1-2 : Kode Negara


NA12345678901 atau

NB12345678901 atau 3-4 : Tahun Terbit


Notifikasi
NC12345678901 atau 5-11 : Kode
Unik
ND12345678901 atau
CARA CEK IZIN EDAR
4 KEDALUWARSA
Klaim Kosmetika
Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan dalam klaim kosmetika

Do’s Dont’s
1. Objektif dan tidak 1. Menggunakan pernyataan
merendahkan produk a. Seolah-olah berfungsi sebagai
perusahaan lain obat atau bertujuan untuk
2. Tidak berlebihan dan tidak mencegah suatu penyakit
boleh menyesatkan b.Tidak mengandung nama bahan,
3. Merupakan suatu kebenaran kecuali untuk bahan yang
yang dapat berkaitan dengan budaya dan
dipertanggungjawabkan secara agama
ilmiah c. Tidak mengandung bahan
4. Tidak boleh menyimpang dari yang dilarang dalam
sifat keamanan, kemanfaatan kosmetika
dan cara penggunaan kosmetika 2.Menjanjikan hasil mutlak seketika
padahal penggunaannya harus
digunakan secara teratur dan
terus menerus
Tips memilih kosmetika
Jangan mudah tergoda iklan
1 Memilih kosmetika hanya berdasarkan informasi
iklan, merupakan suatu tindakan yang kurang bijaksana
Waspadai klaim yang berlebihan dan promosi yang
menggiurkan

2 Membeli di tempat resmi


a. Langsung (beli di apotek, toko obat,
swalayan
atau mini market resmi)

b. Daring/online (beli di official store atau


website resmi yang memiliki rating baik)
Tips memilih kosmetika

Kosmetika yang harus diaplikasikan oleh Tenaga


3 Medis, tidak boleh diperjualbelikan online

a. Kosmetik sediaan kulit yang mengandung alpha Hydroxy


Acid dengan kadar lebih dari 10%

b. Kosmetik sediaan pemutih gigi yang


mengandung dan atau melepaskan hydrogen
perokside dengan kadar lebih dari 6%
Tips Menggunakan Kosmetika

Sebelum menggunakan, baca dengan teliti terlebih dahulu


1 informasi pada label meliputi kegunaan, cara penggunaan,
keterangan dan peringatan yang tercantum dalam penandaan

Perhatikan isi produk, cek apakah :


2 • warna isi kosmetika berubah
• Isi kosmetika berbau tengik
• Bentuk isi menggumpal/encer/berubah

Pastikan kondisi kosmetika dalam keadaan baik


Tips Menggunakan Kosmetika

3 Gunakan aplikator kosmetika yang bersih

Jangan gunakan kosmetika milik orang lain atau bersama


4
Jangan mencampur /mengencerkan kosmetika kecuali sesuai
5 instruksi

Jangan gunakan kosmetika di area mata kecuali untuk


6 kosmetika yang digunakan di sekitar mata
Bahan Berbahaya/Dilarang
untuk Kosmetika
PEWARNA
Jingga K1 Rhodamine B
Pewarna jingga K1 yaitu berwarna merah Rhodamine B seringkali disalahgunakan untuk
cerah dan orange, dilarang penggunaanya pewarna pangan dan pewarna
karena dapat menyebabkan iritasi pada
kosmetik, misalnya sirup, lipstik, pemerah
saluran pencernaan, kerusakan hepar,
dan dapat menyebabkan kanker. pipi, dan lain- ini ditetapkan
lain. sebagai
Zat zat yang
Merah K10 dan Merah K3 dilarang di Indonesia melalui
Pewarna Merah K3 dan Merah K10 yang Menkes Peraturan RI
sering disalahgunakan pada sediaan tata kosmetikNo.722/Menkes/Per/IX/88.
waktu Penggunaan
lama akan
rias (eye shadow, lipstik, perona pipi) dalam rhodamin
kankerB pada
danmakanan dan
gangguan
memiliki sifat karsinogenik dan dapat mengakibatkan
menimbulkan gangguan fungsi hati dan
fungsi hati.
kanker hati.
Sudan IV plastik dan bersifat karsinogenik.
Pewarna
PENGAWET
Methylchloroisothia zolinone (MCI) dan Methylisothiaoisothia zolinone (MI)
• Pengawet yang ditemukan dalam cat. Namun, zat ini ditambahkan ke produk
kecantikan untuk mencegah pertumbuhan bakteri dan ragi.
• Digunakan sebagai pengawet dalam berbagai pelembap, serta make up dan tisu
bayi.
• Bahan kimia adalah yang bahan kedua setelah nikel yang menyebabkan
dermatitis kontak alergi.

17
LOGAM BERAT
Merkuri
• Produk yang mengandung merkuri
berbahaya dan telah dilarang di
sebagian besar negara sejak 1976 di
Eropa dan sejak 1990 di AS.
• Kosmetik pemutih kulit dengan
merkuri anorganik telah
digunakan untuk menekan
produksi melanin

18
LOGAM BERAT
Merkuri
 Garam merkuri menghambat pembentukan melanin, menghasilkan warna kulit yang
lebih cerah. Merkuri dalam kosmetik ada dalam dua bentuk: anorganik dan
organik. Merkuri anorganik digunakan dalam sabun dan krim pencerah kulit.
Senyawa merkuri organik digunakan sebagai pengawet kosmetik dalam riasan
mata, produk pembersih dan maskara.
 Efek merugikan utama merkuri
anorganik yang terkandung dalam
sabun dan krim pencerah kulit adalah
kerusakan ginjal
 Akumulasi logam berat ini dapat
menyebabkan komplikasi kronis
termasuk
mercurialentis, fotofobia,
iritabilitas, kelemahan otot, dan
nefrotoksisitas. Aplikasi merkuri
dalam jangka panjang memiliki efek
merugikan seperti membuat kulit
dan kuku menjadi gelap. 19
Monitoring Efek yang tidak
diinginkan / Efek Samping

Jika terjadi efek yang tidak diinginkan (reaksi alergi) , hentikan


konsumsi dan segera hubungi dokter/fasilitas kesehatan dan
laporkan ke Badan POM melalui mobile Apps : EsKos (Android)
KOSMETIK TEMATIK
KEANEKARAGAMAN HAYATI INDONESIA

 Keanekaragaman hayati dipadukan


dengan budaya Indonesia telah
menghasilkan berbagai “traditional
heritage” seperti jamu, batik,
kerajinan kuliner dan juga
kosmetik

tematik
 Kosmetik tematik dipersepsikan
sebagai kosmetik berbahan baku
alam dan identik dengan suatu
daerah
KOSMETIK TEMATIK DAERAH
KOSMETIK TEMATIK DAERAH

Masker daun kelor dari


Garam spa dari Cirebon
Mataram

Sabun VCO dari Bali


Lulur rumput laut dari Bali

23

Anda mungkin juga menyukai