Anda di halaman 1dari 13

PASAR OLIGOPOLI

Presented by Kelompok 11
Our Team

Sabina Umayroh Aldi Firman S

Zaky Hardian P Dafa Juliatra P


Latar belakang
Pasar merupakan tulang punggung perekonomian masyakat, baik masyarakat yang beradadikalangan kelas
bawah ataupun masyarakat yang berada di kalangan kelas atas. Pasar juga merupakan proses hubungan
timbal antara penjual dan pembeli untuk mencapai kesepakatanharga dan jumlah suatu barang/jasa yang
diperjual belikan.

Pasar merupakan perwujudan darikegiatan ekonomi,pasar muncul karena pemenuhan akan kebutuhan
semakin beragam.Pada awalnya dikenal dengan system barter
disini melakukan pertukaran barang dengan baranglain,dari sini pasar terus berkembang dengan pesatnya
sampai sekarang berbagai jenis pasar bermunculan dengan celah-celah ekonomi berdasarkan permintaan
pasar. Dalam perkembangannya kita kenal pasar oligopoli sebagai bentuk bagian dari pasar saat ini.
PENGERTIAN
Dalam ilmu ekonomi, Pasar Oligopoli adalah suatu jenis pasar dimana hanya terdapat beberapa
produsen (penjual) untuk menyediakan keperluan dari pembeli yang banyak di pasar. Dalam kondisi
seperti itu, maka barang yang dijual menjadi cenderung homogen dan sulit dibedakan. Oleh
karenanya, Pasar Oligopoli tergolong sebagai salah satu jenis pasar dengan persaingan yang tidak
sempurna.
Dalam pasar Oligopoli, tiap perusahaan akan memposisikan diri sebagai bagian dari permainan pasar.
Hal tersebut tentu perlu dilakukan karena keuntungan yang mereka dapat sangat bergantung pada
perusahaan pesaingnya. Setiap kebijakan yang diambil satu perusahaan, akan sangat mempengaruhi
perusahaan lain sehingga persaingan akan semakin ketat dalam membuat harga dan kualitas
Faktor terbentuknya Pasar
oligopoli
Efisiensi Skala Besar Kompleksitas Manajemen

Maksud dari kompetensi manajemen yang kompleks


Maksud dari efisiensi ini adalah adanya adalah bahwa dalam kegiatan pasar, terdapat persaingan
penghematan teknologi dan biaya produksi. bebas yang menuntut perusahaan untuk mengambil peran
Hal ini menjadikan pelaku usaha lebih dan langkah. Hal ini dibutuhkan untuk menentukan
selektif untuk turut serta dalam pasar. kebijakan dan arah manajemen termasuk menemukan
Efeknya hanya segelintir perusahaan saja inovasi baru sehingga produksi barang tetap berkembang
dan diminati pasar. Melalui kompetensi manajemen yang
yang berani mengambil peran di dalamnya.
kompleks inilah yang menjadikan terdorongnya
pembentukan Pasar Oligopoli
Ciri - ciri pasar oligopoli

1.
Hanya terdapat beberapa produsen yang menguasai banyak konsumen di
pasar. Biasanya jumlah produsen tidak sampai 10 perusahaan

Sistem harga menjadi kaku atau cenderung sama karena adanya

2. kepemimpinan harga oleh perusahaan terbesar di pasar (merek yang paling


laris).
Ciri - ciri pasar oligopoli

3.
Promosi melalui iklan atau media dilakukan secara intens. Bisa dilihat di
televisi, iklan-iklan produk rumah tangga tersebut selalu tampil.

Memiliki kurva permintaan dengan elastisitas silang yang relatif tinggi.

4.
KELEBIHAN

1 2 3
yang ketat menjadikan Harga produk menjadi lebih Meskipun tidak banyak,
sesuai dengan keinginan tetapi setidaknya
setiap perusahaan sangat
konsumen karena persaingan
mengupayakan inovasi konsumen punya beberapa
antar produsen yang ketat
dan menjaga kualitas pilihan merek yang sesuai
membuat masing-masing
terbaiknya. produsen tidak mau mematok dengan keinginannya
harga terlalu tinggi.
KEKURANGAN Perusahaan yang sudah memiliki jam terbang lebih
memiliki peluang menikmati skala ekonomis,
sehingga bisa menurunkan biaya produksi dan
menurunkan harga pasar. Hal ini tentu merugikan
perusahaan di bawahnya atau pendatang.
.Produsen baru sulit untuk masuk ke pasar sehingga
pertumbuhan ekonomi cenderung lambat karena
persaingan hanya terjadi di beberapa produsen saja

Memungkinkan banyak hak paten atas suatu


produk tertentu sehingga membatasi perusahaan
lain untuk melakukan pengembangan produk
yang sama.
Contoh pasar oligopoli

industri semen Jasa penerbangan

Layanan Telekomunikasi industri kendaraan


bermotor
Jenis Jenis Pasar
oligopoli
Pasar Oligopoli Murni Pasar Oligopoli Non
(homogen Kolusi

Pasar Oligopoli Pasar Oligopoli Kolusi


Terdiferensiasi
KESIMPULAN
Istilah Oligopoli berasal dari bahasa Yunani, yaitu: Oligos Polein yang berarti: yang
menjual sedikit atau beberapa penjual. Beberapa penjual dalam konteks ini,
maksudnya di mana penawaran satu jenis barang di kuasai oleh beberapa
perusahaan, beberapa dapat berarti paling sedikit 2 dan paling banyak 10 atau 15
perusahaan.Dari berbagai pembahasan diatas dapat kita simpulkan bahwa pasar
oligopoli itu adalahsuatu pasar dimana bentuk persaingan pasar yang didominasi
oleh beberapa produsen atau penjual dalam satu wilayah area yang memiliki
karekteristik tersendiri.

Anda mungkin juga menyukai