Anda di halaman 1dari 7

Mengubah

bentuk
Energi
Aulia Rianingtyas, S.Pd
Mengidentifikasi ragam transformasi
energi pada kehidupan
sehari-har

Tujuan
Pembelajaran Membuat simulasi transformasi energi
menggunakan bagan/
alat bantu sederhana dalam kehidupan
sehari-hari.
Topik yang akan dipelajari
Mengubah
 Transformasi energi di sekitar kita
 Energi yang tersimpan
bentuk Energi
 Energi yang bergerak
Transformasi energi di sekitar
kita
 Energi adalah kemampuan melakukan kerja atau
menghasilkan perubahan dalam suatu sistem

 Energi tidak dapat diciptakan. Energi juga tidak


dapat dimusnahkan.

 Energi dapat berubah bentuk dari satu jenis ke jenis


lainnya

Topik A
Topik B Topik C Kesimpulan
Energi yang tersimpan

Energi Potensial Jenis Energi Pontensial

Energi yang tersimpan pada suatu benda disebut - Energi Kimia


sebagai energi potensial. - Energi Pegas
- Energi gravitasi

Topik B
Topik A Topik C Kesimpulan
Enegi yang bergerak
 Energi kinetic adalah energi yang
disebabkan oleh Gerakan
 Semua yang bergerak akan memiliki
energi kinetik. Walaupun beberapa
energi gerakannya tidak terlihat, tetapi
kita dapat merasakannya.
 Energi yang termasuk energi kinetik yaitu
energi bunyi, energi panas, energi
cahaya, dan energi listrik

Third Skill
First Skill Second Skill Conclusion
Pada hari ini kita belajar:
 Topik A:
Energi tidak dapat diciptakan dan tidak dapat
dimusnahkan. Energi hanya dapat dirubah dari
bentuk satu ke bentuk yang lainya.

Kesimpulan  Topik B:
Energi yang tersimpan pada suatu benda disebut
sebagai energi potensial.

 Topik C:
Energi kinetic adalah energi yang disebabkan oleh
Gerakan

Kesimpulan
Topik A Topik B Topik C

Anda mungkin juga menyukai