Anda di halaman 1dari 12

ANALGESIK - ANTIPIRETIK

( ANTI NYERI – ANTI DEMAM )


TUGAS !
 Mencari bungkus obat jenis antibiotik,
anthelmintik dan analgesik-antipiretik
 Tempelkan di buku tugas, identifikasi bahan aktif
nya+dosisnya, aturan pakai, cara kerja (bila ada)
dan fungsi dari masing2 bahan aktif nya
 Sifat : individu
 Di kumpulkan sbg syarat ikut UH 2
 Adalah obat atau zat-zat yang mengurangi atau
menghalau rasa nyeri tanpa menghilangkan
kesadaran
 Atas dasar kerja farmakologisnya, analgetik dibagi
dalam 2 kelompok besar, yaitu:
1. Analgetik perifer (non-narkotik), yang terdiri dari
obat-obat yang tidak bersifat narkotik dan tidak
bekerja sentral.
2. Analgetik narkotik, khusus digunakan untuk
menghalau nyeri hebat seperti pada kanker.
MEKANISME KERJA
1. Analgesik Non- narkotik/Perifer
 Obat-obatan dalam kelompok ini memiliki target aksi
pada enzim, yaitu enzim siklooksigenase (COX). COX
berperan dalam sintesis mediator nyeri, salah satunya
adalah prostaglandin.
 Mekanisme dari analgetik ini adalah mengeblok
pembentukan prostaglandin dengan jalan menginhibisi
enzim COX pada daerah yang terluka dengan
demikian mengurangi pembentukan mediator nyeri.
 Efek samping yg ditimbulkan : gangguan
lambung - usus, kerusakan hati dan ginjal serta
reaksi alergi di kulit
2. Analgesik Analgesik Narkotika
 Mekanisme kerja utamanya ialah dalam

menghambat enzim siklo ogsigenase dalam


pembentukan prostaglandin.
 Efek analgesiknya telah kelihatan dalam waktu

satu jam setelah pemberian per-oral. Sementara


efek anti inflamasi tampak dalam waktu satu-dua
minggu pemberian, sedangkan efek maksimalnya
timbul bervariasi dari 1-4 minggu.
 Contoh obat analgesik perifer :
Acetaminophen, Aspirin, Diclofenac, Ibuprofen,
Ketorolac, Meclofenamate, Naproxen, Oxaprozin,
Oxyphenbutazone, Phenylbutazone, Piroxicam.
 Contoh analgesik narkotika :
Codeine, Dextromethorphan Dezocine, Difenoxin,
Dihydrocodeine, Diphenoxylate, Heroin
Hydrocodone, Meperidine, Methadone, Morphine.
ANTIPIRETIK

Adalah obat yang dapat menurunkan demam (suhu


tubuh yang tinggi).
 Pada umumnya (sekitar 90%) analgesik

mempunyai efek antipiretik


 Bekerja dengan cara menghambat produksi

prostaglandin di hipotalamus anterior (yang


meningkat sebagai respon adanya antigen)
 Contoh antipiretik :
Parasetamol, acetaminophen, asetosal atau asam
salisilat,salisilamida.
ANALGETIK ANTI RADANG
(NSAID)

 NSAID (Non Steroid Anti InflamasiDrugs)


berkhasiat analgetik, antipiretik dan anti radang
dan sering digunakan untuk menghalau gejala
penyakit rematik, seperti arthritis
 Obat ini juga efektif untuk peradangan lain akibat
trauma (pukulan, benturan, kecelakaan),setelah
pembedahan.
 Contoh : mefenamat, nifluminat, meclofenamic
acid, diklofenak, alklofenak, indometasin,
sulindac
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai