Anda di halaman 1dari 5

KEPERAWATAN SUDUT

PANDANG ISLAM
Pengertian
• Keperawatan dalam islam adalah cara pandang,
persepsi,keyakinan,nilai-nilai dan konsep dalam menyelenggarakan
profesi keperawatan yang melaksanakan sepenuhnya prinsip dan
ajaran islam. Keperawatan dalam islam tidak hanya menjalankan
pekerjaannya sebagai profesi tetapi sebagai bentuk syiar islam, yang
mengintegrasikan nilai-nilai keislaman.
• Oleh karna itu, profesi keperawatan dalam pandangan islam berbagai
aspek. Seorang perawat juga bisa berfungsi sebagai guru,
Sebagaimana disinggung di muka bahwa terdapat empat prinsip etika
dalam profesi keperawatan, maka akan diberi alas teologis sudut
pandang islam.
Prinsip Keperawatan Dalam
Islam
• Dalam ilmu kesehatan islam pun mengajarkan beberapa prinsip
tentang kesehatan.
1. Agama islam bertujuan memelihara agama, jiwa,akal, dan kesehatan
manusia serta harta benda umat manusia.
2. Anggota badan dan jiwa manusia merupakan milik Allah swt.
3. Justice
4. Mengutamakan peluang hidup yang lebih tinggi
Peran keperawatan islam
• Sebagai seorang perawat islam perlu adanya peran terhadap ilmu
keperawatan, dan peran yang dapat kita lakukan antara lain.
- Mengintegrasi nilai-nilai keislaman dalam ilmu keperawatanakan
Adanya pengintegrasi ini dimaksudkan akan terciptanya
seorang perawat yang bercirikan agama islam.
- Mengaplikasikan nilai-nilai keislaman dalam ilmu keperawatan
Setelah adanya pengintegrasian maka perlu untuk diaplikasikan
terhadap praktik keperawatan. Maka seorang perawat tersebut perlu
untuk mengajarkan ibadahnya saat sedang sakit.
THANKYOU!

Anda mungkin juga menyukai