Anda di halaman 1dari 11

PENGARUH PENERAPAN SISTEM

INFORMASI AKUNTANSI IGD


TERHADAP PENERIMAAN KAS RSIA
MUSLIMAT JOMBANG

DOSEN:
DR. JUNAEDI, SE., M. SI

DISUSUN OLEH:
VANGELLA ARRY MAHMUDAH
212362201022
LATAR BELAKANG
 Dengan menerapkan teknologi informasi yang berkembang pesat, perusahaan jasa
seperti sakit dapat menyediakan, mengelola, dan melaporkan keuangan dengan
mudah, cepat, dan akurat.

 RSIA Muslimat Jombang menerapkan sistem pengolahan data secara


komputerisasi. Sekalipun IGD merupakan unit yang kompleks, tetapi penerapan
sistem informasi akuntansi harus tetap diterapkan di setiap unit.

 Penerapan sistem informasi akuntansi yang berjalan lancar dan efektif sampai
dengan akhir pelayanan jasa (administrasi dan keuangan) di Instalasi Gawat
Darurat RSIA Muslimat dengan pelayanan prima serta tetap memprioritaskan
kesehatan pasien.
RUMUSAN MASALAH

1. Bagaimana penerapan sistem informasi akuntansi terhadap


pasien IGD RSIA Muslimat Jombang?

2. Bagaimana dampak penerapan sistem informasi akuntansi


IGD terhadap penerimaan kas di RSIA Muslimat?
TUJUAN PENELITIAN
 Untuk mengetahui mekanisme serta penerapan sistem
informasi akuntansi terhadap pasien IGD RSIA Muslimat
Jombang.

 Untuk mengetahui dampak penerapan sistem informasi


akuntansi di IGD pada penerimaan kasir RSIA Muslimat
Jombang.
MANFAAT PENELITIAN
1. Manfaat Teoretis :
 Hasil penelitian diharapkan memperjelas penerapan sistem
informasi akuntansi terhadap pasien IGD RSIA Muslimat
Jombang.
 Diharapkan dapat menjadi pemahaman dan pengalaman yang
berkaitan SIA

2. Manfaat Praktis:
 Meningkatkan performa dan kualitas pelayanan IGD terhadap
pasien RSIA Muslimat
 Membantu staf medis di Instalasi Gawat Darurat dalam
pengambilan keputusan klinis dalam hal administrasi pasien di
RSIA Muslimat dengan tersedianya informasi pasien yang
berhubungan dengan proses admisi.
TINJAUAN PUSTAKA

Pengertian
- Pengaruh : suatu daya atau kekuatan yang timbul dari sesuatu, sehingga mempengaruhi
sekitarnya.(Yosin, 2012:1)

- Penerpan: mempraktikkan suatu metode, teori dan hal lain untuk mencapai tujuan tertentu dan
untuk suatu kepentingan yang diinginkan.

- Sistem Informasi Akuntansi : adalah kesatuan sumber daya, seperti manusia dan peralatan,
yang dirancang untuk mengubah data keuangan dan mendistribusikan informasi , perencanaan
kepada para pembuat keputusan dan pengendalian. Kaitannya dengan akuntansi yakni sajian
akhir laporan keuangan inilah yang mempengaruhi keputusan.

- Penerimaan Kas : adalah aset perusahaan yang terdiri dari uang ,money orders, dan cek(aset
lancar dalam neraca yang paling likuid). mengharuskan penerimaan kas dalam bentuk tunai
ataupun non tunai harus segera disetorkan seluruhnya dengan melibatkan pihak-pihak lain
selain kasir untuk melakukan internal check
CARA KERJA & KOMPONEN
SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

Cara Kerja Komponen

1. Pengumpulan Data 1. Sumber Daya Manusia


2. Hardware / Perangkat Keras
2. Pemprosesan Data
3. Software / Perangkat Lunak
3. Manajemen Data (SIM RS)
4. Pengendalian Data 4. Brainware (Programmer,
5. Penghasil Informasi Operator)
5. Prosedur
6. Basisdata
7. Jaringan Komunikasi
TUJUAN DAN MANFAAT SISTEM INFORMASI AKUNTANSI

Tujuan:
-Mengumpulkan dan menyimpan data tentang aktivitas dan transaksi,
kemudian memproses dan menjadi informasi terkait perencanaan dan
pengendalian bisnis
-Efisiensi biaya dan waktu terhadap kinerja keuangan sehingga
penyajian data keuangan yang sistematis dan akurat
Manfaat:
-Meningkatakan efisiensi kinerja, kualitas dan efisiensi biaya baik
dari bagian keuangan dan bagian lainnya.
-Meningkatkan berbagai pengetahuan, pengalaman dan skill individu
dalam perusahaan.
Kerangka Konseptual Kerangka Penelitian
 Sistem informasi akuntansi IGD
merupakan kumpulan sumber daya seperti
manusia dan peralatan untuk mengubah
data tindakan medis menjadi informasi
yang dipengaruhi atau diukur dengan
menggunakan sumber daya manusia,
adaptasi, komunikasi dan keandalan
sistem.

 Penerimaan kas adalah transaksi


penerimaan uang secara tunai yang
menyebabkan bertambahnya aset
perusahaan berupa kas. Adapun
penerimaan perusahaan yang berupa aset
yang berupa piutang.

 Rumah sakir sebagai suatu fasilitas


pelayanan jasa kesehatan yang
memerlukan laporan keuangan yang
berguna peningkatan mutu dan kinerja.
METODE PENELITIAN
TEKNIK PENGUMPULAN
DAN PENGELOLAHAN DATA
-Jenis Penelitian : deskriptif kualitatif dimulai
dengan mengumpulkan data dan menyaring
- Observasi : mengamati secara
seluruh keterangan yang masuk secara detail langsung seluruh aktivitas yang ada di
kemudian diuraikan sehingga menghasilkan IGD sampai dengan penyelesaian
gambaran yang jelas. administrasi di kasir.

-Lokasi dan Waktu Penelitian : RSIA Muslimat


Jombang yang berlokasi di jalan Urip Sumoharjo,
- Wawancara : Dalam penelitian ini
Jombang .Dilakukan sekitar 30 hari. narasumber yang akan diwawancarai
oleh peneliti adalah bagian
-Fokus Penelitian : mengetahui pengaruh dari administrasi dan keuangan
penerapan sistem informasi akuntansi IGD
terhadap penerimaan kas RSIA
- Dokumentasi : mengumpulkan data
yang menghasilkan catatan penting
-Jenis dan Sumber Data : Data primer diperoleh
melalui survei lapangan. Data sekunder diperoleh berhubungan dengan masalah yang
secara tidak langsung melalui media diteliti untuk menghasilkan data yang
perantara(dokumen-dokumen yang erat dengan lengkap.(kebijakan rumah sakit,
penelitian) catatan harian, sketsa, foto ,alur)
ANALISA DATA
 Redukasi Data : dengan memilih data melalui observasi,
wawancara serta dokumentasi kemudian dipilih data-data yang
diperlukan atau dianalisis secara intensif.

 Penyajian Data : sajian data berbentuk uraian narasi serta


dapat diselingi dengan gambar, skema, tabel.

 Penarikan Kesimpulan : proses perumusan makna dari hasil


penelitian yang diungkapkan secara singkat, padat dan mudah
dipahami. Sehingga keseluruhan dapat dijawab sesuai dengan
kategori data dan permasalahannya

Anda mungkin juga menyukai