Anda di halaman 1dari 3

MATERI 5 TUGAS PENYUSUNAN

ANGGARAN PRODUK
TUGAS 1
• PT ANANDA mempunyai data penjualan tahun
2016 sebagai berikut : Triwulan I 50 unit, Triwulan II
52 unit, Triwulan III 53 unit, Triwulan IV 55 unit.
Persediaan Produk Jadi Awal 10 unit dan Persediaan
Produk Jadi Akhir 8 unit.
• Buatlah :
• 1. Anggaran Produk dg mengutamakan stabilitas
Produk
• 2.Anggaran Produk dg mengutamakan Stabilitas
persediaan..
TUGAS 2
• PT AJINOMOTO mempunyai data sebagai berikut :
• Anggaran Penjualan tahun 2019 :
• Januari 2.000 unit
• Februari 3.000 unit
• Maret 4.000 unit

• Pada tahun 2019 Persediaan Produk Jadi Awal 100 unit.


• Produk Jadi selama 3 bulan 2019 sebanyak 10.500 unit
• Susunlah Anggaran Produk dg mengutamakan stabilitas
Produk.

Anda mungkin juga menyukai