Anda di halaman 1dari 23

PERUBAHAN KEHIDUPAN SOSIAL BUDAYA

BANGSA INDONESIA DALAM


MENGHADAPI GLOBALISASI
1. PERUBAHAN SOSIAL DAN BUDAYA
2. GLOBALISASI
PERUBAHAN SOSIAL BUDAYA
Kelas 9 TA 2023/2024
Tujuan Pembelajaran

Siswa mampu menganalisis perubahan sosial budaya di Indonesia


5736 2992
Perubahan gaya hidup dulu dan sekarang
1. Teori Space Time
2. Teori Kuantum Cahaya
3. Teori Relativitas
4. Teori Fotolistrik
5. Teori Bilangan Avogadro
6. Teori Kondensat Bose-Einstein
7. Teori Dualitas Gelombang Partikel
ALBERT EINSTEIN
ALBERT EINSTEIN
Teori-teori Albert Einstein merupakan salah satu temuan
teknologis yang telah mengakibatkan perubahan sosial
budaya pada masyarakat
Apa itu Perubahan Sosial Budaya
Kingsley Davis
→ Perubahan sosial itu sebagai wujud perubahan yang terjadi dalam struktur dan fungsi suatu masyarakat.

Samuel Koening
→ Perubahan sosial merujuk pada modifikasi dalam pola kehidupan manusia. Modifikasi tersebut bisa terjadi
karena sebab dari internal dan eksternal yang mengakibatkan perubahan.

Selo Soemardjan
→ Perubahan lembaga kemasyarakatan di dalam suatu masyarakat yang berpengaruh pada sistem sosialnya.
Perubahan ini mencakup nilai-nilai, sikap, dan pola perilaku.
Perubahan sosial budaya → perubahan yang terjadi dalam masyarakat dalam hal
norma, nilai, tata cara, tradisi, teknologi, dan pola hubungan sosial
Perubahan-perubahan sosial budaya itu menyangkut hal-hal berikut:
1. Perubahan cara hidup sebagai akibat dari perubahan kondisi geografis, komposisi
penduduk, ideologi, dan timbulnya penemuan baru.
2. Perubahan pada struktur dan sistem yang ada pada masyarakat.
3. Segala perubahan pada lembaga kemasyarakatan dalam suatu masyarakat yang
mempengaruhi sistem sosialnya, termasuk di dalamnya nilai-nilai, sikap, dan pola
perilaku
Bentuk Perubahan Sosial Budaya
1. Perubahan sosial budaya yang berlangsung lambat
2. Perubahan sosial yang berlangsung cepat
3. Perubahan sosial yang pengaruhnya besar
4. Perubahan sosial yang pengaruhnya kecil
5. Perubahan sosial yang dikehendaki (direncanakan)
6. Perubahan sosial yang tidak dikehendaki (tidak direncanakan)
1. Perubahan sosial budaya yang
berlangsung lambat → evolusi

- Perubahan sosial-budaya seolah-olah


tidak terjadi
- Perubahannya berlangsung secara
lambat
- Pada umumnya tidak menimbulkan
perpecahan dalam masyarakat
2. Perubahan sosial budaya yang
berlangsung cepat → revolusi

- Perubahan terjadi secara cepat


- Perubahan itu menyangkut hal-hal
yang mendasar
- Sering menimbulkan perpecahan
dalam kehidupan
Revolusi
Contohnya:
Revolusi industri Inggris
Revolusi Kuba
Revolusi kemerdekaan RI

Faktor pendorong:

1. Mayoritas masyarakat ingin mengadakan


suatu perubahan
2. Muncul seorang pemimpin yang mampu
memimpin suatu perubahan
3. Memiliki tujuan dan rumusan yang jelas dari
gerakan perubahan itu
4. Biasanya, terdapat momentum yang tepat
untuk memperjuangkan perubahan
3. Perubahan sosial yang pengaruhnya
besar

Contoh:

Industrialisasi

Revolusi sosial
4. Perubahan sosial budaya yang
pengaruhnya kecil

- Hanya membawa perubahan pada


struktur sosial
5. Perubahan sosial yang dikehendaki
(direncanakan)

- Direncanakan oleh pihak-pihak


yang hendak mengadakan
perubahan
6. Perubahan sosial yang tidak
dikehendaki (tidak direncanakan)

- Perubahan yang tidak


dikehendaki menimbulkan
disintegerasi (perpecahan)

→ kesenjangan sosial

→ pengangguran

→ kriminalitas
8657 7165

Anda mungkin juga menyukai