Anda di halaman 1dari 61

KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,

RISET, DAN TEKNOLOGI

Platform Teknologi

*)
catatan: penamaan produk dan tampilan yang digunakan
untuk menggambarkan sebagian produk Platform Teknologi
pada Bimtek ini hanya sebagai ilustrasi;
tampilan-tampilan tersebut dapat mengalami perubahan sesuai
perkembangan rancang-bangun / pengembangan produk
Intervensi Program Sekolah Penggerak

Platform Teknologi Program Sekolah Penggerak


Platform Prioritas dalam Digitalisasi Sekolah Penggerak

2
Platform Sumber Daya
Sekolah (ARKAS, SIPLah, Berdasarkan arahan MM Job berbasis
target pengguna
TanyaBOS) komunitas
dari platform prioritas adalah 20% dari
total guru di Indonesia
Launching : Mengurus
Administrasi
● Siplah : 26 Agustus 2021
● ARKAS : Setelah SEB 1
907-6479 SJ 7 Jan 22 1
4 3
Dashboard / Platform
Platform Merdeka Mengajar: Rapor Pendidikan Platform Merdeka
Mengajar: Pembelajaran
Profil dan Pengembangan (Mengajar)
Kompetensi Pembelajaran
(Karier & Belajar) Karakter Guru yang relevan Launching :
● Jan 2022

Launching :
● Jan 2022
Platform Teknologi Program Sekolah Penggerak
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

Platform Rapor Pendidikan

*)
catatan: penamaan produk dan tampilan yang digunakan
untuk menggambarkan sebagian produk Platform Teknologi
pada Bimtek ini hanya sebagai ilustrasi;
tampilan-tampilan tersebut dapat mengalami perubahan sesuai
perkembangan rancang-bangun / pengembangan produk
Perjalanan pengguna (“user journey”) Rapor Pendidikan Dinas
Perjalanan pengguna (“user journey”) Rapor Pendidikan Dinas
1 2 3
Kunjungi
Masuk
Laman Mengakses Unduh Excel
menggunakan
Rapor Beranda Data / Report
akun belajar.id
Pendidikan

https://raporpendidikan.kemdikbud.go.id/app
1
7
8
9
Perjalanan pengguna (“user journey”) Rapor Pendidikan Dinas
1 2 3
Kunjungi
Masuk
Laman Mengakses Unduh Excel
menggunakan
Rapor Beranda Data / Report
akun belajar.id
Pendidikan

https://raporpendidikan.kemdikbud.go.id/app
1
Penamaan Akun Pembelajaran

Jenjang Peserta Didik Pendidik Tenaga Kependidikan

SD namaakun@sd.belajar.id namaakun@guru.sd.belajar.id namaakun@admin.sd.belajar.id

SMP namaakun@smp.belajar.id namaakun@guru.smp.belajar.id namaakun@admin.smp.belajar.id

SMA namaakun@sma.belajar.id namaakun@guru.sma.belajar.id namaakun@admin.sma.belajar.id

SMK namaakun@smk.belajar.id namaakun@guru.smk.belajar.id namaakun@admin.smk.belajar.id

SLB namaakun@slb.belajar.id namaakun@guru.slb.belajar.id namaakun@admin.slb.belajar.id

PAUD namaakun@paud.belajar.id namaakun@guru.paud.belajar.id namaakun@admin.paud.belajar.id

Platform Merdeka Mengajar


Penamaan Akun Pembelajaran

Jenjang Peserta Didik Pendidik Tenaga Kependidikan

KESETARAA namaakun namaakun namaakun


N @kesetaraan.belajar.id @guru.kesetaraan.belajar.id @admin.kesetaraan.belajar.id
PAKET A,B,C

Dinas = namaakun@dinas.belajar.id

Kementerian = namaakun@dikbud.belajar.id

Instruktur PSP = namaakun@instruktur.belajar.id

Platform Merdeka Mengajar


SIMULASIKAN
Dengan Menggunakan AKUN Satuan
Pendidikan
Sampai UNDUH DATA EXCEL

LATIHAN SIMULASI MENGGUNAKAN AKUN SATUAN PENDIDIKAN SMP

User Testing:
kepsek-smp-scorecard@testing.belajar.id
Password: Merdekaguru123
13
Perjalanan pengguna (“user journey”) Rapor Pendidikan Satuan Pendidikan
1 2 3 4 5 6 7
Kunjungi Mengakses
Masuk Mengakses Mengakses Mengakses
Laman Mengakses Pengelolaan Unduh Excel
menggunakan Mutu Hasil Mutu Kompetensi
Rapor Beranda Sekolah Data / Report
akun belajar.id Belajar Pembelajaran & Kinerja GTK
Pendidikan Partisipatif…

2
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,
Riset, dan Teknologi
Tiap indikator akan memiliki nilai, standar setting, label, deskripsi pengertian dari label sehingga memudahkan
pengguna untuk memaknai indikator tersebut

Indikator Level 1

Label1
Simbol warna standar seting2

Nilai indikator sekolah Anda


Rata-rata nilai indikator sekolah setara3
di daerah Anda

Deskripsi label

1
label berbeda untuk tiap indikator, disesuaikan dengan karakteristiknya
2
standar seting terdiri dari 3 tingkat, hijau: baik, kuning: cukup, merah: kurang
3
sekolah setara; sekolah dengan karakteristik lokasi dan kondisi sosial ekonomi murid yang serupa dengan
sekolah Anda

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi 16


hijau dan biru.
Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi
Perjalanan pengguna (“user journey”) Rapor Pendidikan Satuan Pendidikan
1 2 3 4 5 6 7
Mengakses
Login Mengakses Mengakses Mengakses
Mengakses Pengelolaan Unduh Excel
Visit Website menggunakan Mutu Hasil Mutu Kompetensi
Beranda Sekolah Data / Report
akun belajar.id Belajar Pembelajaran & Kinerja GTK
Partisipatif…

3
Perjalanan pengguna (“user journey”) Rapor Pendidikan Satuan Pendidikan
1 2 3 4 5 6 7
Mengakses
Login Mengakses Mengakses Mengakses
Mengakses Pengelolaan Unduh Excel
Visit Website menggunakan Mutu Hasil Mutu Kompetensi
Beranda Sekolah Data / Report
akun belajar.id Belajar Pembelajaran & Kinerja GTK
Partisipatif…

4
Perjalanan pengguna (“user journey”) Rapor Pendidikan Satuan Pendidikan
1 2 3 4 5 6 7
Mengakses
Login Mengakses Mengakses Mengakses
Mengakses Pengelolaan Unduh Excel
Visit Website menggunakan Mutu Hasil Mutu Kompetensi
Beranda Sekolah Data / Report
akun belajar.id Belajar Pembelajaran & Kinerja GTK
Partisipatif…

5
Perjalanan pengguna (“user journey”) Rapor Pendidikan Satuan Pendidikan
1 2 3 4 5 6 7
Mengakses
Login Mengakses Mengakses Mengakses
Mengakses Pengelolaan Unduh Excel
Visit Website menggunakan Mutu Hasil Mutu Kompetensi
Beranda Sekolah Data / Report
akun belajar.id Belajar Pembelajaran & Kinerja GTK
Partisipatif…

6
Perjalanan pengguna (“user journey”) Rapor Pendidikan Satuan Pendidikan
1 2 3 4 5 6 7
Mengakses
Login Mengakses Mengakses Mengakses
Mengakses Pengelolaan Unduh Excel
Visit Website menggunakan Mutu Hasil Mutu Kompetensi
Beranda Sekolah Data / Report
akun belajar.id Belajar Pembelajaran & Kinerja GTK
Partisipatif…

7
Tiap indikator akan memiliki nilai, standar setting, label, deskripsi pengertian dari label sehingga memudahkan
pengguna untuk memaknai indikator tersebut

Indikator Level 1

Label1
Simbol warna standar seting2

Nilai indikator sekolah Anda


Rata-rata nilai indikator sekolah setara3
di daerah Anda

Deskripsi label

1
label berbeda untuk tiap indikator, disesuaikan dengan karakteristiknya
2
standar seting terdiri dari 3 tingkat, hijau: baik, kuning: cukup, merah: kurang
3
sekolah setara; sekolah dengan karakteristik lokasi dan kondisi sosial ekonomi murid yang serupa dengan
sekolah Anda

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi 26


hijau dan biru.
hijau dan biru.
31
32
33
34
KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

Platform Sumber Daya Sekolah


(ARKAS, SIPLah, TanyaBOS)

*)
catatan: penamaan produk dan tampilan yang digunakan
untuk menggambarkan sebagian produk Platform Teknologi
pada Bimtek ini hanya sebagai ilustrasi;
tampilan-tampilan tersebut dapat mengalami perubahan sesuai
perkembangan rancang-bangun / pengembangan produk
tanyabos.kemdikbud.go.id

ARKAS (Aplikasi Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah)


Sistem Informasi Pengadaan Sekolah (SIPLah)

Platform Merdeka Mengajar 36


KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,
RISET, DAN TEKNOLOGI

Akun Pembelajaran: belajar.id


refreshment & updates

*)
catatan: penamaan produk dan tampilan yang digunakan
untuk menggambarkan sebagian produk Platform Teknologi
pada Bimtek ini hanya sebagai ilustrasi;
tampilan-tampilan tersebut dapat mengalami perubahan sesuai
perkembangan rancang-bangun / pengembangan produk
Mengenal Akun Pembelajaran

Satu akun
untuk semua
Akun Pembelajaran terdiri dari nama akun dan kata
sandi yang digunakan untuk mengakses berbagai
aplikasi pembelajaran.

Platform Merdeka Mengajar


Sasaran Akun Pembelajaran

Berdasarkan PERSESJEN No. 16 Tahun 2021


1. Peserta Didik
➔ PAUD
➔ SD dan Program Paket A kelas 1 s.d 6
➔ SMP dan Program Paket B kelas 7 s.d 9
➔ SMA dan Program Paket C kelas 10 s.d 12
➔ SMK kelas 10 s.d kelas 13
➔ SLB kelas 5 s.d 12

1. Pendidik pada jenjang pendidikan anak usia dini, pendidikan dasar, & pendidikan menengah

2. Tenaga Kependidikan, yaitu Kepala Satuan Pendidikan dan Operator Satuan Pendidikan

3. Pemerintah Daerah, yaitu


a. Kepala Dinas Pendidikan,
b. Kepala bidang pada Dinas Pendidikan,
c. Pengawas sekolah,
d. Penilik Sekolah,
e. Pamong Belajar.

4. Pegawai Kementerian
Platform Merdeka Mengajar
Penamaan Akun Pembelajaran

Jenjang Peserta Didik Pendidik Tenaga Kependidikan

SD namaakun@sd.belajar.id namaakun@guru.sd.belajar.id namaakun@admin.sd.belajar.id

SMP namaakun@smp.belajar.id namaakun@guru.smp.belajar.id namaakun@admin.smp.belajar.id

SMA namaakun@sma.belajar.id namaakun@guru.sma.belajar.id namaakun@admin.sma.belajar.id

SMK namaakun@smk.belajar.id namaakun@guru.smk.belajar.id namaakun@admin.smk.belajar.id

SLB namaakun@slb.belajar.id namaakun@guru.slb.belajar.id namaakun@admin.slb.belajar.id

PAUD namaakun@paud.belajar.id namaakun@guru.paud.belajar.id namaakun@admin.paud.belajar.id

Platform Merdeka Mengajar


Penamaan Akun Pembelajaran

Jenjang Peserta Didik Pendidik Tenaga Kependidikan

KESETARAA namaakun namaakun namaakun


N @kesetaraan.belajar.id @guru.kesetaraan.belajar.id @admin.kesetaraan.belajar.id
PAKET A,B,C

Dinas = namaakun@dinas.belajar.id

Kementerian = namaakun@dikbud.belajar.id

Instruktur PSP = namaakun@instruktur.belajar.id

Platform Merdeka Mengajar


Manfaat Akun Pembelajaran

Manfaat dari Akun Pembelajaran :


● Memudahkan dalam melaksanakan kegiatan belajar
mengajar
● Dapat digunakan untuk mengakses berbagai platform
dari Kemendikbudristek
● Dapat menyimpan dokumen secara daring dengan ruang
penyimpanan lebih aman tanpa batas
● Dapat mengakses dan memanfaatkan Chromebook
● Sebagai jalur informasi resmi dari Kemendikbudristek

Platform Merdeka Mengajar


Cara Mendapatkan Akun Pembelajaran

● Akun pembelajaran bisa ● Akun pembelajaran bisa


didapatkan melalui diakses secara mandiri
Operator Satuan melalui halaman website
Pendidikan di sekolah https://belajar.id

Cek Video Tutorial Cara Mendapatkan dan Aktivasi Akun Pembelajaran Melalui
Tautan Ini >> http://bit.ly/VideoTutorialAkunBelajarID
Platform Merdeka Mengajar
Cara Mengakses Akun Pembelajaran Melalui Website
Belajar.id

Untuk memeriksa
Akun Pembelajaran,
buka https://belajar.id pada
peramban di perangkat Anda

Platform Merdeka Mengajar


Cara Mengakses Akun Pembelajaran Melalui Website
Belajar.id
1. Jika sudah masuk ke laman
utama, masukkan nama
lengkap sesuai dengan data
Data Pokok Pendidikan
(Dapodik)
2. Masukkan nama ibu
kandung Anda
1
3. Pilih tipe pengguna dengan
2 pilihan:
3 ● Peserta didik
● Pendidik dan tenaga
kependidikan

Semua data yang dimasukkan


harus sesuai dengan data yang
ada pada Data Pokok Pendidikan
(Dapodik)
Platform Merdeka Mengajar
Cara Mengakses Akun Pembelajaran Melalui Website
Belajar.id
8. Lihat alamat surel (email)
Akun Pembelajaran Anda
9. Lihat status aktivasi Anda.
Aktifkan jika status Anda
masih belum aktif

Platform Merdeka Mengajar


Aktivasi Akun Pembelajaran

Selanjutnya, aktivasi Akun Pembelajaran


dapat dilakukan dengan pergi ke laman
https://mail.google.com atau
https://accounts.google.com
https://gmail.com

Platform Merdeka Mengajar


KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,
RISET, DAN TEKNOLOGI

Platform Merdeka Mengajar


Asesmen Murid, Perangkat Ajar,
Pelatihan Mandiri, Video Inspirasi, dan Bukti Karya Saya
Tujuan Pelatihan

Setelah mengikuti pelatihan ini, diharapkan agar peserta mampu:


1. Menjelaskan manfaat dan fungsi produk Pelatihan Mandiri pada PMM dan mendorong Guru
sebagai pengguna utama untuk menggunakannya
2. Menjelaskan manfaat dan fungsi produk Video Inspirasi pada PMM dan mendorong Guru
sebagai pengguna utama untuk menggunakannya
3. Menjelaskan manfaat dan fungsi produk Bukti Karya Saya pada PMM dan mendorong Guru
sebagai pengguna utama untuk menggunakannya
4. Menjelaskan manfaat dan fungsi produk Asesmen Murid pada Platform Merdeka Mengajar
(PMM) dan mendorong Guru sebagai pengguna utama untuk menggunakannya
5. Menjelaskan manfaat dan fungsi produk Perangkat Ajar pada PMM dan mendorong Guru
sebagai pengguna utama untuk menggunakannya

Platform Teknologi Program Sekolah Penggerak


Latar Belakang

Dengan adanya peran tersebut, Platform Merdeka Mengajar hadir sebagai platform edukasi yang

dapat membantu Guru menjalankan perannya dalam mengajar, belajar, dan berkarir untuk

mewujudkan Profil Pelajar Pancasila. Dengan begitu, Guru dapat lebih


berfokus kepada peningkatan capaian pembelajaran murid, dan
memiliki kesempatan yang lebih kaya dalam meningkatkan kompetensi dan karirnya sendiri.

Melalui Platform Merdeka Mengajar, Guru dapat terbantu dalam


menjalankan kegiatan pembelajaran, membantu mendorong kemajuan, juga memberikan opsi
yang dapat menjadi solusi atas kekhawatiran maupun hambatan yang Guru alami saat
menjalankan peran sebagai pendidik.

Platform Teknologi Program Sekolah Penggerak


Tujuan & Manfaat
● Memudahkan guru untuk menemukan perangkat ajar berbasis kurikulum merdeka
● Mendapatkan rekomendasi perangkat ajar berdasarkan hasil asesmen
diganostik
● Membantu Guru untuk dapat menerapkan teaching at the right level (TaRL)
● Memperkenalkan dan mengimplementasikan Profil Pelajar Pancasila sebagai dasar
pembelajaran dengan paradigma baru
● Guru dapat terus belajar dan mendapatkan berbagai inspirasi untuk mengembangkan
kompetensinya kapanpun dan dimanapun

● Guru memiliki wadah untuk mendokumentasikan hasil-hasil karyanya dan


mendapatkan umpan balik dari rekan sejawat

Platform Teknologi Program Sekolah Penggerak


Ruang Lingkup

● Lingkup modul pelatihan ini mencakup dari produk-produk yang terdapat dalam Platform Merdeka
Mengajar antara lain :

Kegiatan Belajar Pengembangan Kompetensi


Mengajar Guru

Asesmen Murid Pelatihan Mandiri


Perangkat Ajar Video Inspirasi
Bukti Karya Saya
● Platform Merdeka Mengajar akan terus tumbuh dan berkembang baik secara fitur maupun konten.
Semua produk ataupun fitur yang terdapat di dalam modul ini akan sesuai dengan aplikasi Merdeka
Mengajar versi 1.5.0 pada Android Playstore.

Platform Teknologi Program Sekolah Penggerak


Penggunaan Platform
Merdeka Mengajar
Platform Merdeka Mengajar adalah platform edukasi yang menjadi teman
penggerak untuk guru dalam mewujudkan Pelajar Pancasila

Mengajar

Belajar

Berkarya

Kemendikbudristek bekerjasama dengan Gov Tech Edu - PT Telkom


Indonesia dalam mengembangkan Platform Merdeka Mengajar.
Platform Merdeka Mengajar menyediakan referensi bagi guru untuk
mengembangkan praktik mengajar sesuai dengan Kurikulum
Merdeka
Mengajar
Perangkat Ajar
Menyajikan berbagai referensi perangkat ajar
berkualitas yang bisa diunduh dan dibagikan
untuk mendukung kegiatan belajar mengajar
Guru.
Perangkat Ajar
Saat ini tersedia lebih dari 2000 referensi perangkat ajar
berbasis Kurikulum Merdeka
Alur dan tujuan pembelajaran serta modul ajar.
Guru di satuan pendidikan dapat memilih alur tujuan
pembelajaran dan modul ajar yang dibutuhkan dan
langsung dipergunakan. Mereka juga dapat melakukan
revisi sesuai kebutuhan.
Apa itu Asesmen Murid?

Asesmen Murid
Guru dapat melakukan analisa
diagnostik literasi dan numerasi
dengan cepat sehingga dapat
menerapkan pembelajaran yang
sesuai dengan level kemampuan
murid (Teaching at the Right Level)

Platform Teknologi Program Sekolah Penggerak


Platform Merdeka Mengajar memberikan kesempatan yang setara
bagi guru untuk terus belajar dan mengembangkan kompetensinya
kapan pun dan di mana pun

Belajar

Pelatihan Mandiri
Guru dapat memperoleh materi pelatihan
berkualitas dengan mengaksesnya secara
mandiri

Video Inspirasi
Guru bisa mendapatkan beragam video inspiratif
yang dibuat oleh Kemendikbudristek dan para ahli
untuk mengembangkan diri dengan akses tidak
terbatas.
Platform Merdeka Mengajar mendorong guru untuk terus
berkarya dan menyediakan wadah berbagi praktik baik

Berkarya
Bukti Karya Saya
Guru dapat membangun portofolio hasil
karyanya agar dapat saling berbagi inspirasi
dan berkolaborasi.
Bukti Karya Saya
Merupakan tempat dokumentasi karya Guru.
Karya yang terdokumentasikan disini juga dapat
dibagikan ke rekan sejawat untuk mendapatkan
umpan balik saling sehingga bisa saling belajar
dan menginspirasi.
Masuk dengan akun pembelajaran belajar.id untuk dapat mengakses
Platform Merdeka Mengajar melalui aplikasi di gawai Android atau
melalui laman situs

Unduh Aplikasi Merdeka Mengajar Akses melalui laman situs


untuk gawai Android di Google Play Store https://guru.kemdikbud.go.id/

Panduan implementasi kurikulum dan modul pelatihan akan disediakan dalam flash disk bagi satuan
pendidikan dan pendidik yang kesulitan untuk mengakses internet.
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN,
RISET, DAN TEKNOLOGI

Merdeka gurunya, Merdeka siswanya


Merdeka pembelajarannya,
Merdeka Mengajar Aplikasinya.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai