Anda di halaman 1dari 7

SOSIALISASI MENABUNG SEJAK

DINI
&
MEMBUAT CELENGAN DARI BOTOL
Apa itu menabung?
Menabung adalah
menyisihkan sebagian uang yang
kita miliki untuk tujuan tertentu
dan dalam waktu tertentu.
Sebelum menabung, ada
dua hal yang harus
diingat…

KEBUTUHAN KEINGINAN
Sesuatu yang diperlukan oleh Sesuatu yang ingin dimiliki,
manusia agar dapat menjaga namun jika tidak terpenuhi,
kelangsungan hidup dan maka tidak akan mengganggu
hidup layak. kelangsungan hidup kita
Apa itu
Prioritas Kebutuhan ?

Prioritas Kebutuhan adalah urutan


kebutuhan yang harus dipenuhi
terlebih dahulu.
Manfaat menabung

Belajar Bertanggungjawab Belajar hidup hemat Belajar Mengatur Keuangan

Belajar Disiplin Belajar Menghargai Uang


Jadi Tunggu
Apalagi
Yuk Kita
Menabung !!!
membuat celengan dari botol bekas

Anda mungkin juga menyukai