Anda di halaman 1dari 16

Pentingnya

Menabung
By : Arifani Septi Ningsih
Table of contents

01 Pengertian Menabung

02 Manfaat Menabung

Faktor yang
03 mempengaruhi

04 Trik Menabung

05 Cara Menabung
01
Pengertian Menabung
Apa itu
Menabung?
“Menabung pada dasarnya adalah menyisihkan
sebagian pendapatan hari ini untuk mengantisipasi
kebutuhan di masa depan, baik yang tak terduga
maupun yang terduga.”
Contoh sumbernya berasal dari : Uang saku yang
diberikan orang tua dan Pendapatan yg diterima dari
Hasil Usaha.
*********************
02

Faktor yang mempengaruhi


Faktor yang mempengaruhi

Pendapatan yang
Hasrat Menabung
diterima
Semakin banyak pendapatan Perasaan atau hasrat ingin menabung
yang diterima, maka semakin merupakan keinginan pada masing-
banyak uang yang akan masing individu dalam menyisihkan
disisihkan untuk ditabung. pendapatannya untuk ditabung.
03
Cara Menabung
Dimana kita bisa menabung?

Menabung Menabung
di Rumah di Bank
04
Manfaat Menabung
Manfaat Menabung
Kegiatan menabung memiliki cukup banyak manfaat, di antaranya:

1. Belajar hidup hemat


2. Ketersediaan uang di saat mendesak
3. Mencegah berhutang
4. Investasi
5. Memenuhi Kebutuhan di Masa Depan
6. Belajar Mengatur Keuangan
05

5 Trik Menabung Agar Berhasil


Trik Menabung menggunakan celengan

1. Menentukan Tujuan
Hal pertama yang harus dilakukan adalah menentukan tujuan utama dari teman-teman menabung.
Contohnya, teman-teman ingin membeli mainan atau ponsel baru yang bisa digunakan sebagai media
belajar saat di rumah.

2. Sisihkan Uang Jajan


Cara selanjutnya yang bisa dilakukan adalah sisihkan uang jajan yang didapat setiap hari.
Teman-teman bisa menyisihkan setengah uang jajan dan disimpan ke dalam celengan atau tempat
penyimpanan uang. Menabung bisa dimulai dari sedikit demi sedikit.

3. Jangan Sepelekan Uang Receh


Bila biasanya teman-teman tidak menganggap uang receh pecahan Rp 500 atau yang lebih kecil suka
dibiarkan begitu saja, maka sekarang jangan disia-siakan. Uang-uang receh bisa teman-teman simpan
dalam tempat penyimpanan dan lama kelamaan akan jadi lebih banyak. Jadi yang receh dengan
nominal berapapun jangan dibiarkan begitu saja, tapi mulai kumpulkan di satu tempat tertentu.
4. Gunakan Celengan yang menarik

Menabung bisa dilakukan dengan beberapa cara, seperti menggunakan celengan yang lucu
dan menarik.
Teman-teman bisa memasukan uang-uang receh ke dalam celengan itu. Atau simpan juga
beberapa uang kertas yang ingin ditabung.

5. Bawa Bekal Makan

Dengan membawa bekal sendiri, teman-teman tidak perlu mengeluarkan uang jajan lebih
banyak. Jadi uang yang biasa digunakan untuk membeli makan siang bisa ditabung ke
dalam celengan.
"Jangan menabung apa yang tersisa,
tapi habiskan apa yang tersisa
setelah menabungnya."
– Warrant Buffet
Thanks!
Do you have any questions?

CREDITS: This presentation template was created by Slidesgo,


including icons by Flaticon, and infographics & images by
Freepik

Anda mungkin juga menyukai