Anda di halaman 1dari 11

KESETIMBANGAN

KIMIA
Kesetimbangan Kimia
Pernahkah kalian bermain atau melihat
jungkat jungkit? Apa yang terjadi jika
orang yang bermain memiliki berat yang
tidak sama?

Pasti jungkat jungkit akan jatuh ke salah


satu sisi. Lain halnya jika yang
menaikinya memiliki berat badan yang
sama, maka jungkat jungkit akan
seimbang berada di tengah2.
keseimbangan juga dapat terjadi suatu
reaksi kimia. Peristiwa tersebut
dinamakan kesetimbangan kimia.
Kesetimbangan Kimia
● Konsep Dasar Kesetimbangan

● Tetapan Kesetimbangan

● Kesetimbangan Homogen
● Kesetimbangan Heterogen
Kesetimbangan Kimia
Pengertian Kesetimbangan Kimia?
Kesetimbangan Kimia adalah keadaan dimana reaksi kimia berjalan ke kanan dan ke kiri pada
kecepatan yang sama dan dalam waktu yang bersamaan. Rasio konsentrasi (jumlah) pereaksi
dan produk tidak berubah seiring dengan perubahan waktu.

Ciri-Ciri Kesetimbangan
1. Terjadi pada reaksi reversible
2. Bersifat dinamis
3. Reaksi seolah berhenti , tetapi secara molekuler reaksi terus terjadi
4. Reaksi mencapai kesetimbangan ketika laju reaksi sama dengan laju reaksi ke kiri
Konsep dasar
Pada keadaan kesetimbangan dinamis, kesetimbangan terjadi karena adanya perubahan dari
dua arah. Baik arah maju maupun arah mundur. Contoh:

Reaksi reversibel
Pada prinsipnya semua reaksi kimia bersifat reversibel, artinya hasil reaksi dapat bereaksi
kembali membentuk reaktan .
Contoh pelarutan dan pengendapan kembali batu batu kapur :
Tetapan Kesetimbangan
Tetapan Kesetimbangan (K) : konstanta (angka/nilai tetap) perbandingan zat ruas kanan dengan ruas
kiri pada suatu reaksi kesetimbangan.

Tetapan Kesetimbangan Kc dan Kp


1. Tetapan Kesetimbangan Kc
Hanya zat yang berfasa gas (g) dan aquos (aq) yang diperhitungkan dalam rumus tetapan
kesetimbangan Kc. Selain fasa tersebut t tidak dilibatkan dalam rumus tetapan kesetimbangan
Kc dan diberi nilai=1.

2. Tetapan Kesetimbangan Kp
Hanya zat yang berfasa gas (g) yang diperhitungkan dalam rumus tetapan kesetimbangan Kp.
Selain fasa tersebut t tidak dilibatkan dalam rumus tetapan kesetimbangan Kp dan diberi
nilai=1.
Tetapan Kesetimbangan
1. Kesetimbangan Homogen
Kesetimbangan yang terjadi pada saat produk dan juga reaktan-nya berasal dari fase yang sama,

Tetapan Kesetimbangan Konsentrasi (Kc):

Tetapan Kesetimbangan Parsial (Kp):


Tetapan Kesetimbangan
2. Kesetimbangan Heterogen
kesetimbangan yang terjadi pada saat produk dan reaktan memiliki fase yang berbeda.

Tetapan Kesetimbangan Konsentrasi (Kc):

Tetapan Kesetimbangan Parsial (Kp):


Hubungan Kc dan Kp

Di mana: R = konstanta 0,082 L atm/mol K; T = suhu Kelvin (K) = (total mol produk gas) (total mol
reaktan gas). Bila ∆n = 0, maka Kp = Kc.

Contoh Soal
1. Tentukan rumus tetapan kesetimabangan untuk reaksi :
Penyelesaian
1. Tentukan rumus tetapan kesetimabangan untuk reaksi :

Penyelesaian :
Thank You!!

Anda mungkin juga menyukai