Anda di halaman 1dari 7

JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM FAKULTAS TARBIYAH DAN KEGURUAN

Ilmu Jarh Wa
Ta’dil
Desfitria Dewi
Eva Nurfadillah
Dipresentasikan oleh

(1232020174)
(1232020186)
Muhammad Zikri Salihima (1232020182)

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN GUNUNG DJATI BANDUNG 2023


JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM 2023

Pengertian Ilmu Jarh Wa Ta’dil


Muhammad Ajjaj al-Khathib mengatakan bahwa yang
Ilmu Jarh wa al-Ta’dil adalah ilmu tentang hal ihwal para rawi dimaksud dengan ilmu al-Jarh wa al-Ta’dil adalah “suatu yang
dalam hal mencatat keaibannya dan menguji keadilan-nya. membahas hal-ihwal para rawi dari segi diterima atau ditolak
Ta’dil artinya menganggap adil seorang rawi, yakni menuju periwayatannya. Sedangkan menurut ulama lain, ilmu al-Jar
rawi dengan sifat-sifat yang membawa maqbulnya riwayat. al- wa al-Ta’dil itu adalah ilmu yang membahas tentang para
Jarh atau tajrih artinya mencacatkan, yakni menuturkan sebab- perawi haditst dari segi yang dapat menunjukkan keadaan
sebab cacatnya rawi. mereka, baik yang dapat mencacatkan atau membersihkan
mereka, dengan ungkapan atau lafadz tertentu.

ILMU JARH WA TA’DIL HALAMAN 02


JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM 2023

Sejarah Perkembangan
Seiring dengan sejarah periwayatan dalam Islam. Ketika
untuk mendapatkan kabar yang shahih, orang mau tidak mau
harus terlebih dulu mengetahui para perawinya, mengetahui
dedikasi mereka sebagai ahli ilmu (jujur ataukah tidak),

Awal Jarh wa Ta’dil


Sehingga dengan demikian dapat diketahui kabar mana yang perlu ditolak dan mana yang diterima, maka merekapun
ikut pula menanyakan hal ihwal para perawi tersebut, berbagai kegiatan ilmiahnya, bahkan berbagai tingkah lakunya
dalam keseharian. Mereka kemudian menyelidiki dengan seksama keadaan para perawi tersebut, sehingga mereka benar-
benar mengetahui secara jelas mana perawi kualits hafalannya baik, yang cerdas, baik, dan lain sebagainya. Di depan
telah disebutkan bahwa Nabi Saw. Telah mekakukan jarh dan ta’dil kepada para shahabat beliau. Hal ini ternyata juga
dilanjutkan oleh para shahabat, tabi’in, tabi’it-tabi’in, dan lain seterusnya.

ILMU JARH WA TA’DIL HALAMAN 03


JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM 2023

Menurut Ibn Hajar al-Asqolani, sebagaimana dikutip Hasbi,


Sebab-Sebab bahwa sebabsebab yang menjadikan aibnya seoarang
perawi itu banyak, tetapi semuanya berkisar disekitar 5
macam yaitu

Perawi Dikenakan •

Bid‘ah
Mukhlafah
• Ghalath
• Jahalah Al-Hal

Jarh Wa Ta’dil • Da‘wa Al-Inqitha

ILMU JARH WA TA’DIL HALAMAN 04


JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM 2023

Faidah mengetahui
Ilmu Al-Jarh wa al-Ta’dil
Faidah mengetahui ilmu al-Jarh wa al-Ta’dil itu ialah untuk menetapkan apakah periwayatan seorang rawi
itu dapat diterima atau harus di tolak sama sekali. Apanila seorang rawi di Jarh oleh para ahli rawi sebagai
rawi yang cacat, maka periwayatannya harus ditolak dan apabila seorang rawi dipuji sebagai orang yang
adil, niscaya periwayatannya diterima, selama syarat-syarat yang lain untuk menerima hadits dipenuhi

ILMU JARH WA TA’DIL HALAMAN 05


JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM 2023

Kesimpulan
Maka ilmu Al-Jarh wa Ta‟dil adalah ilmu yang menerangkan tentang cacat- cacat yang dihadapkan kepada para perawi dan
tentang penta‟dilannya (memandang lurus para perawi) dengan memakai kata-kata yang khusus dan untukmenerima atau
menolak riwayat mereka. Ilmu ini tumbuh bersama-sama dengan tumbuhnya periwayatan dalam Islam, karena untuk mengetahui
hadis-hadis yang shahih perlu mengetahui keadaan rawinya, secara yang memungkinkan ahli ilmu menetapkan kebenaran rawi
atau kedustaanya hingga dapatlah merasa antara yang diterima dengan yang ditolak.

Karena itu para ulama menanyakan keadaan para perawi, meneliti kehidupan ilmiyah mereka, agar mengetahui siapa yang lebih
hafal dan kuat ingatannya.
Adapun kegunaan dari Ilmu Al Jarh wa Ta‟dil untuk menentukan kualitas perawi dan nilai hadisnya. Menetapkan apakah
periwayatan seorang perawi itu bisa diterima atau ditolak sama sekali.

ILMU JARH WA TA’DIL HALAMAN 06


JURUSAN PENDIDIKAN AGAMA ISLAM 2023

Thankyou For
Listening
ILMU JARH WA TA’DIL HALAMAN 07

Anda mungkin juga menyukai