Anda di halaman 1dari 18

PROGRAM PERENCANAAN

PERSALINAN PENCEGAHAN
KOMPLIKASI (P4K)

PUSKESMAS SINE
PROGRAM PRIORITAS
A. Penurunan AKI & AKB (Kesehatan Ibu
& Anak termasuk Imunisasi)
B. Perbaikan Gizi (stunting)
C. Pengendalian Penyakit Menular (ATM:
HIV/AIDS, Tuberkulosis & Malaria)
D. Pengendalian Penyakit Tidak Menular
(Hipertensi, Diabetes Melitus, Obesitas
& Kanker)
2
Mengapa Ibu Meninggal ???
• Ibu meninggal karena tidak
mempunyai akses ke
pelayanan kesehatan ibu
berkualitas terutama
pelayanan kegawatdaruratan
tepat waktu yang
dilatarbelakangi kejadian:
1. Terlambat mengenal
tanda bahaya &
mengambil keputusan
2. Terlambat mencapai
fasilitas kesehatan
3. Terlambat mendapatkan
pelayanan di fasilitas
kesehatan
Sebab Tidak Langsung Kematian Ibu & Neonatal

Pemberdayaan Masy Cakupan dan Kualitas


(DEMAND) (SUPPLY)

 Tk Pendidikan ibu  Akses masy thd yankes


rendah ibu rendah
 Tk sosek ibu rendah  Kualitas & Efektif yankes
 Kedudukan & ibu belum memadai
peranan wanita tdk  Sistem rujukan
mendukung kesehatan maternal
 Sosbud tdk dukung belum mantap
 Perilaku Bumil tdk
dukung
 Transportasi tdk
mendukung  Tiga terlambat
4 Status Kes & Kespro  Empat terlalu
Tiga Terlambat

1. Terlambat mengenal tanda bahaya


dan mengambil keputusan

2. Terlambat mencapai fasilitas kesehatan

3. Terlambat mendapatkan pertolongan


di fasilitas kesehatan

5
DI RUMAH SAKIT
KEMUNGKINAN TERJADINYA 1. KESIAPAN PETUGAS
2. KETERSEDIAAN BAHAN & ALAT
KEMATIAN IBU 3. SIKAP PETUGAS
DALAM 4. BIAYA ??
PERSALINAN
DI PUSKESMAS
1. KESIAPAN PETUGAS
2. KETERSEDIAAN BAHAN & ALAT
3. SIKAP PETUGAS

DI PERJALANAN
1. SARANA TRANSPORTASI
2. TINGKAT KESULITAN
3. WAKTU TEMPUH

DI RUMAH
1. KEPUTUSAN KELUARGA
• PENGETAHUAN
• KETERSEDIAAN BIAYA
• KESIBUKAN KELUARGA
• SOSIAL BUDAYA
6
2. KETERSEDIAAN TRANSPORTASI
BUKU KIA
Adalah buku catatan dan informasi tentang
kesehatan ibu dan anak yang merupakan
gabungan beberapa kartu kesehatan dan
kumpulan berbagai materi penyuluhan KIA
Digunakan oleh ibu dan kader untuk
mamantau kesehatan ibu dan anak serta
memeperoleh informasi tentang pelayanan
KIA
Bagi nakes: dpt dipakai sebagai standar
pelayanan, penyuluhan dan konseling
kesehatan, sehingga pelayanan kepada ibu &
anak dpt diberikan scr komprehensif &
berkesinambungan
Program Perencanaan
Persalinan dan Pencegahan
Komplikasi (P4K)
PENGERTIAN P4K dengan
STIKER
Adalah suatu kegiatan:
•Peningkatan peran aktif suami, keluarga dan
masyarakat
•Dalam merencanakan persalinan yang aman dan
persiapan menghadapi komplikasi bagi ibu hamil
•Menggunakan stiker sebagai media notifikasi
sasaran
•Diwujudkan dalam pembuatan Amanat Persalinan
Na ma Ibu :
Ta ksira n persa lina n : - - 200
Penolong persa lina n :
Temp a t persa lina n :
Penda mping persa lina n :
Tra nsport a si :
Ca lon p endonor da ra h :

Menuju Persalinan Yang Aman dan Selamat

Pemasangan “Stiker P4K” bukanlah sekedar menempelkan stiker pada


setiap rumah ibu hamil, tapi harus dilakukan konseling kepada ibu hamil,
suami dan keluarga untuk mendapatkan kesepakatan dan kesiapan dalam
merencanakan persalinan.
Tujuan

Dipahaminya setiap persalinan berisiko


oleh Suami, keluarga, masyarakat luas

Adanya rencana persalinan aman yang disepakati


antara ibu hamil, suami, keluarga dgn bidan
Adanya rencana untuk menggunakan alat
kontrasepsi setelah melahirkan yang disepakati
oleh ibu hamil, suami, keluarga dan Bidan
Adanya dukungan secara luas dari tokoh-tokoh
masyarakat baik formal maupun non formal, kader,
dukun bayi dll dalam rencana persalinan & KB
setelah melahirkan sesuai dengan perannya
masing-masing.
Tujuan (lanjutan)

Adanya dukungan sukarela dari keluarga dan


masyarakat dalam perencanaan persiapan
persalinan dalam hal biaya, sarana transportasi,
donor darah dan segala sesuatu yang diperlukan
dalam proses persalinan termasuk menghadapi
kegawat daruratan ibu hamil, ibu bersalin dan bayi
baru lahir.
Memantapkan kerjasama antara
Bidan, Dukun bayi & kader

12
Percepatan Pelaksanaan P4K
dengan Stiker
Surat Edaran Menteri Kesehatan RI
No:294/Menkes/III/2008 dan No:295/Menkes/III/2008

13
OPERASIONAL P4K
• PENDATAAN IBU HAMIL (PENGISIAN STATUS,
KOHORT IBU, PENGISIAN STIKER)
• PENEMPELAN STIKER DI RUMAH IBU HAMIL
• PETA IBU HAMIL
• KANTONG PERSALINAN
• POA KUNJUNGAN RUMAH IBU HAMIL
• KUNJUNGAN RUMAH (PENJARINGAN
RESIKO/KOMPLIKASI DAN PEMANTAUAN INTENSIF).
• MOU AMANAT PERSALINAN (DITANDA TANGANI)
LANJUTAN
• TABULIN
• DASOLIN
• DONOR DARAH
• AMBULANCE DESA
Pelaksanaan P4K dengan stiker
• notifikasi
• tabulin
• transport
• donor darah
• Pendamp persaln
• Kunj Neo & Nifas
• ASI Ekslf
• Kesepakatan ber-KB ANC
Masyarakat

kemitraan
Dukun
bidan Linakes
Kader
P4K
dengan
STIKER
Penanganan Komplikasi

Ibu, suami,
keluarga KB

Peran Suami
16
P4K: Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi
Keputusan Anda
Menyelamatkan mereka…

Anda mungkin juga menyukai