Anda di halaman 1dari 9

ETIKA PROFESI BIDANG IT

HERMAN YULIANDOKO
Etika Bidang IT
 Di awal lebih dikenal dengan Etika komputer
yakni seperangkat asas atau nilai yang berkenaan
denga penggunaan komputer.
Isu-isu Pokok Etika Komputer
 Kejahatan komputer
 Cyber ethics
 E-Commerce
 Pelanggaran Hak Atas Kekayaan Intelektual Tanggung
Jawab Profesi.
 Tanggung Jawab Profesi
Kejahatan Komputer
 Kejahatan yang ditimbulkan karena penggunaan komputer
secara ilegal.

 Macam-macam kejahatan komputer


 Unathorized Access to Computer System and Service
 Illegal Contens, memasukkan informasi yg tidak benar, tidak
etis, dan melaggar hukum.
 Data Forgery, memalsukan data pada dokumen penting.
 Cyber Espionage, kegiatan mata-mata.
 Cyber Sabotasge and Extortion, mengganggu , menghancurkan
data atau system.
Kejahatan Komputer
 Macam-macam kejahatan komputer
 Offense Against Intellectual Property, pelanggaran HAKI.
 Infringements of Privacy, data pribadi misal pin ATM, cacat
atau penyakit tersembunyi.
 Cracking,pencurian system keamanan.
 Carding, transaksi menggunakan card cridit orang lain.
 Denial of Service Attack
 Hate sites
 Cyber Stalking, pengiriman email sampah
Cyber Ethics
 Perlunya Cyber Ethics
• Perkembangan pesat komputer
• Interconnection Networking
• Anonymous interactions.

 IETF (the Internet Task Force), komunitas internasional


terdiri dari perancang jaringan, operator, penjual dan
peneliti.
 Menetapkan Netiquette Guidelines yang terdokumentasi
dalam request for comments (RFC)
Ecommerce
 Electronic Commerce adalah sistem perdagangan yang
menggunakan mekanisme elektronik yang ada di jaringan
internet.
 UNCITRAL, komisi internasional di bawah naungan PBB
mengeluarkan Uncitral Model Law on Electronic Commerce
1996 tentang acuan yang berisi model hukum dalam
transaksi Ecommerce.
Pelanggaran HAKI
 Pembajakan perangkat lunak, pemakaian lesensi melebihi
kapasitas pengguna seharusnya dll.
 Indonesia peringkat 3 dunia berdasar survey Bussibess
Sofware Alliance (BSA) tahun 2001.
Tanggung Jawab Profesi
 Organisasi profesi komputer dan informatika (IPKIN),
menetapkan kode etik profesi.
 Kode etik menyangkut kewajiban pelaku profesi terhadap
masyarakat, sesama pengembang profesi ilmiah.

Anda mungkin juga menyukai